Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Panduan hemat belanja online untuk lengkapi peralatan rumah tangga

Panduan hemat belanja online untuk lengkapi peralatan rumah tangga Panduan hemat belanja online untuk lengkapi peralatan rumah tangga. ©shutterstock

Merdeka.com - Kenapa harus keluar banyak uang, jika bisa belanja lebih hemat? Hal itulah yang bisa ditemukan di Ruparupa. Berbagai peralatan rumah tangga dapat dijumpai secara lengkap dengan beragam model dan jenis. Menariknya, peralatan tersebut bisa didapatkan dengan harga terjangkau asal tahu caranya. Supaya belanjanya lebih efisien, mari simak panduan hemat belanja di Ruparupa berikut ini.

Manfaatkan Promo RuparupaHampir setiap hari Ruparupa memberikan banyak promo yang menarik untuk pelanggannya. Dengan memanfaatkan beragam promo yang tersedia, belanja di Ruparupa tentu jadi lebih hemat. Apalagi ada banyak jenis promo yang terus di-update di situsnya, mulai beli 1 gratis 1, diskon 70%, cashback Rp500 ribu, hingga ektra diskon. Semua tersedia untuk peralatan rumah tangga, termasuk peralatan dapur, perlengkapan ruang makan, peralatan traveling yang cocok untuk persiapan mudik lebaran, hingga hot offers.

Jangan Lupakan Promo BankSelain promo yang disediakan oleh Ruparupa, pelanggan juga bisa memanfaatkan promo bank yang bekerjasama dengan Ruparupa. Misalnya, pengguna kartu kredit BCA bisa mendapatkan BCA Monday E-Promo saat belanja peralatan rumah tangga di Ruparupa sebesar 50% plus ekstra 10%. Begitu juga dengan pengguna Permata Kartu Kredit bisa mendapatkan potongan Rp100 ribu untuk program Selasa Hemat. Sementara bagi pengguna kartu kredit BNI, bisa memanfaatkan promo Rabu Seru berupa potongan Rp100 ribu plus cicilian 0% selama 12 bulan untuk pemegang kartu kredit BNI. Sedangkan pemilik kartu kredit HSBC bisa mendapatkan ekstra diskon sebesar 15% untuk program Weekend Deals di Ruparupa.

Orang lain juga bertanya?

Maksimalkan Promo Gratis OngkirSupaya lebih hemat lagi, manfaatkan promo gratis ongkos kirim (ongkir) dari Ruparupa. Dengan promo ongkir Ruparupa ini barang yang dipesan bisa diantarkan gratis sampai ke alamat tujuan. Barang-barang yang bisa memanfaatkan promo ini termasuk berbagai peralatan rumah tangga dari produk ACE Hardware, Informa, juga Toys Kingdom.

Sementara untuk syarat dan ketentuan dari promo ongkir Ruparupa ini, antara lain hanya berlaku untuk pengiriman di wilayah Jabodetabek, dengan minimal transkasi Rp300 ribu. Promo ini tidak berlaku untuk produk parsel, juga tidak berlaku untuk produk STOPS. Kemudian, promo gratis ongkos kirim ini hanya berlaku untuk produk yang dikirim oleh Ruparupa.

Umumnya pesanan akan tiba di alamat tujuan dalam waktu 2-5 hari kerja untuk wilayah Jabodetabek. Sementara untuk wilayah di luar Jabodetabek akan dikirimkan dalam waktu 4-14 hari kerja. Pengiriman ini pun sudah menjangkau wilayah Indonesia.

Di samping itu, peralatan rumah tangga yang dibeli Ruparupa bisa diambil pula di toko rekanan, seperti ACE Hardware maupun Informa di sekitar tempat tinggal. Langkahnya, pastikan pembayaran sudah selesai. Kemudian, tunggu email konfirmasi dari Ruparupa yang berisikan himbauan barang bisa diambil dalam kurun waktu 1x24 jam.

Setelah itu, kunjungi lokasi toko yang sudah dipilih sebagai Store Pick Up Service (STOPS). Waktu maksimal pengambilan pesanan selama 7 hari sejak kali pertama menerima email. Dengan kemudahan tersebut, Anda bukan saja bisa belanja peralatan rumah tangga lebih hemat, melainkan juga bisa melakukannya semudah menyentuh gawai di genggaman.

Sekarang makin percaya kan kalau belanja online di Ruparupa lebih hemat? Segera pilih barang favoritmu dan manfaatkan promo yang ditawarkan! (mdk/ayu)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Tak Banyak Orang Tahu, Begini Tips Belanja Agar Dompet Tak Jebol
Tak Banyak Orang Tahu, Begini Tips Belanja Agar Dompet Tak Jebol

Menggunakan kartu kredit untuk memenuhi kebutuhan pokok bisa menjadi salah satu cara penghematan.

Baca Selengkapnya
Arti Frugal Living, Manfaat, dan Tips Menjalankannya dengan Tepat
Arti Frugal Living, Manfaat, dan Tips Menjalankannya dengan Tepat

Belakangan tengah marak diskusi mengenai frugal living sebagai salah satu gaya hidup yang dilansir memiliki banyak manfaat.

Baca Selengkapnya
10 Tips Masak Super Cepat, Praktis, dan Anti Ribet Bagi Si Super Sibuk
10 Tips Masak Super Cepat, Praktis, dan Anti Ribet Bagi Si Super Sibuk

Bagi yang memiliki kesibukan tingkat tinggi, tips menyiapkan makanan dengan cepat menjadi topik yang penting karena bisa menghemat waktu tapi masakan bisa enak.

Baca Selengkapnya
Belanja Nyaman Tanpa Keluar Rumah? Bisa, Ada E-commerce Sebagai Solusinya
Belanja Nyaman Tanpa Keluar Rumah? Bisa, Ada E-commerce Sebagai Solusinya

Intip dulu yuk, ragam keuntungan yang bisa didapatkan dengan berbelanja dari rumah lewat e-commerce!

Baca Selengkapnya
6 Tips Mengatasi Sifat Boros, Atur Pengeluaran dengan Bijak
6 Tips Mengatasi Sifat Boros, Atur Pengeluaran dengan Bijak

Kehidupan modern sering kali memicu perilaku boros yang mengakibatkan dampak finansial yang merugikan.

Baca Selengkapnya
Ramadan Bikin Makin Boros? Begini Strategi Atur Pengeluaran Anti Boncos
Ramadan Bikin Makin Boros? Begini Strategi Atur Pengeluaran Anti Boncos

Euforia Ramadan tanpa terasa sering bikin jadi lebih boros. Yuk saatnya atur strategi keuanganmu!

Baca Selengkapnya
Tips Belanja Saat Harbolnas Agar Hemat dan Efisien, Enggak Bikin Kantong Tipis
Tips Belanja Saat Harbolnas Agar Hemat dan Efisien, Enggak Bikin Kantong Tipis

Ini tips belanja saat harbolnas, enggak bikin kantong tipis!

Baca Selengkapnya
PNM Beri 5 Tips UMKM Raih Cuan di Harbolnas
PNM Beri 5 Tips UMKM Raih Cuan di Harbolnas

PNM sebagai lembaga pembiayaan dan pendampingan pelaku usaha ultra mikro di Indonesia memberikan tips raih cuan selama Harbolnas:

Baca Selengkapnya
Trik Dekorasi Rumah Minimalis Jadi Hunian Impian, Manfaatkan Kartu Kredit BRI Saja!
Trik Dekorasi Rumah Minimalis Jadi Hunian Impian, Manfaatkan Kartu Kredit BRI Saja!

Belanja produk dekorasi dan furnitur idaman dengan Kartu Kredit BRI saja!

Baca Selengkapnya
Para Pemburu Diskon Pasti Memiliki 3 Skill Ini, Apa Kamu Termasuk?
Para Pemburu Diskon Pasti Memiliki 3 Skill Ini, Apa Kamu Termasuk?

Nah, kalau kamu sudah terbiasa berburu diskon, ada beberapa skill yang harus kamu kuasai agar lebih expert.

Baca Selengkapnya
Belanja Hemat Pakai Promo BRI, 5 Swalayan Ini Hadirkan Penawaran Menarik yang Sayang Kalau Dilewatkan
Belanja Hemat Pakai Promo BRI, 5 Swalayan Ini Hadirkan Penawaran Menarik yang Sayang Kalau Dilewatkan

Nasabah BRI bisa menikmati penawaran menarik di 5 swalayan ini!

Baca Selengkapnya
Cara Mudah Buat Makanan Sehat Harga Murah, Baik untuk Kesehatan
Cara Mudah Buat Makanan Sehat Harga Murah, Baik untuk Kesehatan

Tekanan inflasi berdampak naiknya harga pangan. Namun kondisi ini tidak menjadi penghalang untuk makan makanan sehat.

Baca Selengkapnya