Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Resep milk ramen, modifikasi seru mi kuah instan untuk hadapi cuaca dingin

Resep milk ramen, modifikasi seru mi kuah instan untuk hadapi cuaca dingin Ilustrasi kreasi mi instan. ©2015 Merdeka.com/Tantri Setyorini

Merdeka.com - Musim hujan enaknya menyantap semangkuk mi dengan kaldu yang panas mengepul. Apalagi ditemani segelas minuman hangat. Semakin lengkap nikmatinya. Tetapi gimana, dong kalau bosen makan mi instan kuah yang rasanya itu-itu saja? Kalau begitu tinggal dimodifikasi saja mi instannya.

Milk ramen atau mi kuah susu bisa dijadikan alternatif saat kamu bosan menyantap mi instan kuah. Gurihnya susu bakal menjadikan kuah terasa lebih kaya dan lembut. Nggak perlu khawatir terasa eneg, karena yang susu cuma menggantikan separuh bagian kuah.

Berikut ini kami tampilkan resep mudah yang bisa dipraktikkan. Simak cara pembuatannya, ya.

Orang lain juga bertanya?

Resep milk ramen dari mi kuah instan

ilustrasi kreasi mi instan

Ilustrasi kreasi mi instan ©2015 Merdeka.com/Tantri Setyorini

Bahan:

  • 1 bungkus mi instan rasa ayam spesial/kaldu ayam/ayam bawang
  • 1 karton susu sapi plain kemasan 125 ml
  • 100 cc air
  • Cara membuat:

    1. Rebus mi instan sesuai petunjuk yang tertera di dalam kemasan, kemudian tiriskan airnya dan sisihkan terlebih dahulu.
    2. Rebus 100 cc air dan susu sapi, kemudian tambahkan bumbu yang disertakan di dalam kemasan mi instan. rebus hingga mendidih, kemudian angkat dari kompor.

    Sajikan mi rebus bersama kuah susu yang sudah dibuat tadi dalam keadaan masih panas. Milk ramen pun siap menghangatkan suasana soremu.

    (mdk/tsr)
    Geser ke atas Berita Selanjutnya

    Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
    lihat isinya

    Buka FYP
    Resep Indomie Nyemek ala Warmindo, Kuncinya di Bahan Ini
    Resep Indomie Nyemek ala Warmindo, Kuncinya di Bahan Ini

    Ada bumbu rahasia yang membuat mie nyemek dari Indomie goreng ini makin istimewa.

    Baca Selengkapnya
    Cara Mengatasi Masakan Keasinan, Selamatkan Makanan dengan Bahan Sederhana
    Cara Mengatasi Masakan Keasinan, Selamatkan Makanan dengan Bahan Sederhana

    Dengan menggunakan bahan-bahan yang mudah ditemukan, masakan asin bisa diselamatkan menjadi lebih lezat.

    Baca Selengkapnya
    Jangan Langsung Dibuang, Ini Trik Bikin Mie Lembek Biar Bisa Kenyal Lagi
    Jangan Langsung Dibuang, Ini Trik Bikin Mie Lembek Biar Bisa Kenyal Lagi

    Mie yang sudah keburu lembek bisa dibikin kenyal lagi dengan 1 bahan saja. Ikuti caranya.

    Baca Selengkapnya
    9 Cara Membuat Ramen yang Lezat dan Nikmat Seperti di Restoran, Dijamin Bikin Ketagihan
    9 Cara Membuat Ramen yang Lezat dan Nikmat Seperti di Restoran, Dijamin Bikin Ketagihan

    Kombinasi antara kuah yang kaya rasa dan mie yang lembut menjadikan ramen makanan yang banyak disukai.

    Baca Selengkapnya
    Resep Gulai Ayam Simple, Cocok untuk Menu Harian
    Resep Gulai Ayam Simple, Cocok untuk Menu Harian

    Gulai ayam memiliki cita rasa gurih dan daging ayam yang lembut.

    Baca Selengkapnya
    6 Resep Mie Dingin ala Korea, Segar dan Lezat untuk Disantap Kala Cuaca Panas
    6 Resep Mie Dingin ala Korea, Segar dan Lezat untuk Disantap Kala Cuaca Panas

    Usir hawa panas dari tubuh dengan menyantap semangkuk mie dingin ala Korea yang unik ini.

    Baca Selengkapnya
    Tips Hilangkan Rasa Kapur pada Mi Instan, Hanya Butuh 1 Bahan Dapur
    Tips Hilangkan Rasa Kapur pada Mi Instan, Hanya Butuh 1 Bahan Dapur

    Jangan khawatir lagi tentang rasa pahit saat menikmati mi kuning, langkah mudah ini dapat membantu menghilangkannya. Mari pelajari lebih lanjut!

    Baca Selengkapnya