Dalam aksinya mereka melakukan aksi penolakan pemakzulan, stop berita hoaks, melawan Pemilu curang hingga menyetop money politik demi Pemilu damai.
FOTO: Aksi Pemilu Damai 2024: Mahasiswa se-Indonesia Serukan Stop Berita Hoaks, Kecurangan Pemilu hingga Money Politik di Patung Kuda
Aksi mahasiswa yang tergabung dalam koalisi Mahasiswa Nasional Indonesia menggelar aksi unjuk rasa di kawasan Patung Kuda, Jakarta, Jumat (2/2/2024). (Foto merdeka.com / Imam Buhori)
Dalam aksinya mereka bersorak-sorai menyuarakan Pemilu damai. (Foto merdeka.com / Imam Buhori)
Mereka menolak pemakzulan, stop berita hoaks, lawan Pemilu curang, hingga melarang money politik demi terwujudnya Pemilu yang damai. (Foto merdeka.com / Imam Buhori)
Sebanyak 300 mahasiswa mengikuti aksi tersebut. (Foto merdeka.com / Imam Buhori)
Mereka juga mengimbau pada sejumlah elemen masyarakat turut berkontribusi menjaga stabilitas tanpa menyebarkan berita hoaks. (Foto merdeka.com / Imam Buhori)
Mereka melakukan aksi ini demi tercipta Pemilu yang damai dan aman. (Foto merdeka.com / Imam Buhori)
Salah satu poster diperlihatkan oleh koalisi Mahasiswa Nasional Indonesia saat menggelar aksi unjuk rasa Sosialisasi Pemilu Damai di kawasan Patung Kuda, Jakarta, Jumat (2/2/2024). (Foto merdeka.com / Imam Buhori)
Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Jaga Demokrasi menolak Politik Dinasti dan Pelanggaran HAM di halaman Kampus Institut Senin Indonesia (ISI) Yogyakarta.