Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Transjakarta Akan Sediakan Bus untuk Konvoi Perayaan Kemenangan Persija

Transjakarta Akan Sediakan Bus untuk Konvoi Perayaan Kemenangan Persija Pesta suporter persija juara. ©Liputan6.com/Helmi Fithriansyah

Merdeka.com - Persija berhasil meraih juara Liga 1 Indonesia 2018 usai mengalahkan Mitra Kukar dengan skor 2-1 di Stadion Gelora Bung Karno (GBK), pekan lalu. Konvoi perayaan kemenangan tersebut baru dilakukan Sabtu (15/12), karena Macan Kemayoran tersebut masih ada pertandingan pada Rabu (12/12).

Direktur Utama PT Transjakarta, Agung Wicaksono akan menyediakan bus untuk perayaan konvoi para pendukung Persija, Jakmania tersebut.

"Kami prinsipnya akan dukung kota ini. Kami akan berikan pelayanan," kata Agung di Jakarta, Selasa (11/12).

Agung mengatakan akan membicarakannya terlebih dahulu dengan Jakmania terkait penyediaan bus.

Sebelumnya, Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan mengatakan Pemerintah Provinsi DKI akan menyesuaikan jadwal dengan Persija untuk konvoi perayaan .

"Pemprov dari sisi jadwal menyesuaikan, karena ikut aja dengan jadwal di Persija," kata Anies.

Bicara mengenai Jakmania, isu vandalisme yang dialami satu unit bus Transjakarta tidak menjadi hambatan bagi Agung untuk menyediakan bus bagi Jakmania yang hendak melakukan perayaan konvoi.

Bus Transjakarta dengan nomor bus MYS-17078 dicoret oleh orang yang tidak bertanggung jawab dengan tulisan JKT DAY pasca pertandingan Persija versus Mitra Kukar, Kaltim di Stadion Utama Gelora Bung Karno pada Minggu (9/12).

"Tindakan vandalisme oleh oknum tersebut. Karena merusak fasilitas umum yang seharusnya dijaga dan milik bersama," ungkap Agung.

Manajemen Transjakarta akan melaporkan ke pihak berwajib atas tindakan vandalisme tersebut. Keterangan saksi maupun rekaman kamera akan menjadi laporan agar pelaku diberikan sanksi tegas.

(mdk/ded)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Transjakarta Perpanjang Jam Operasional hingga 24.00 WIB karena Laga Indonesia Vs Filipina, Catat Rutenya
Transjakarta Perpanjang Jam Operasional hingga 24.00 WIB karena Laga Indonesia Vs Filipina, Catat Rutenya

Total, ada delapan rute bus Transjakarta yang diperpanjang jam operasionalnya hingga pukul 24.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Transjakarta Beroperasi hingga Jam 2 Dini Hari Saat Natal dan Tahun Baru
Transjakarta Beroperasi hingga Jam 2 Dini Hari Saat Natal dan Tahun Baru

Selain jam operasional, Transjakarta akan menambah jumlah armada saat Natal dan Tahun Baru.

Baca Selengkapnya
Timnas Indonesia vs Arab, Transjakarta Bakal Perpanjang Jam Operasional Layanan
Timnas Indonesia vs Arab, Transjakarta Bakal Perpanjang Jam Operasional Layanan

Kebijakan tersebut dilakukan untuk memudahkan mobilitas masyarakat dari dan menuju SUGBK.

Baca Selengkapnya
Ada Kampanye Akbar Anies-Cak Imin, TransJakarta Rute Senen-JIS Alami Perpendekan Rute
Ada Kampanye Akbar Anies-Cak Imin, TransJakarta Rute Senen-JIS Alami Perpendekan Rute

TransJakarta pun menyampaikan bahwa sementara waktu pihaknya juga tidak melayani Halte Danau Agung-JIS.

Baca Selengkapnya
Ada Laga Timnas Indonesia Vs Australia, Transjakarta Bakal Perpanjang Jam Operasional Besok
Ada Laga Timnas Indonesia Vs Australia, Transjakarta Bakal Perpanjang Jam Operasional Besok

Perpanjangan jam layanan dilakukan untuk mendukung akses mobilitas masyarakat

Baca Selengkapnya
Hari Kedua KTT ASEAN: Lalin Arah Senayan Macet, Penumpang Transjakarta Numpuk
Hari Kedua KTT ASEAN: Lalin Arah Senayan Macet, Penumpang Transjakarta Numpuk

Kondisi di dalam bus pun penuh seperti di jam pulang kerja.

Baca Selengkapnya
Transjakarta Siapkan 4 Rute Menuju Jakarta Fair Kemayoran, Catat Jam Operasionalnya
Transjakarta Siapkan 4 Rute Menuju Jakarta Fair Kemayoran, Catat Jam Operasionalnya

Menyediakan empat rute Transjakarta yang melayani penumpang menuju Jakarta Fair

Baca Selengkapnya
BRI Liga 1: Jadwal Siaran Langsung 'Big Match' Persebaya vs Persija Pekan ini di Vidio
BRI Liga 1: Jadwal Siaran Langsung 'Big Match' Persebaya vs Persija Pekan ini di Vidio

Saksikan siaran langsung pertandingan seru BRI Liga 1 antara Persebaya dan Persija di Matchweek 11 pekan ini. Jangan lewatkan momen klasik ini hanya di Vidio.

Baca Selengkapnya
Cara Menuju PRJ dengan KRL dan Transjakarta
Cara Menuju PRJ dengan KRL dan Transjakarta

Jam operasional reguler Jakarta Fair hanya sampai jam 10 malam.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Lonjakan Arus Balik, Transjakarta Beroperasi Mulai Dini Hari di Terminal Pulogebang
Antisipasi Lonjakan Arus Balik, Transjakarta Beroperasi Mulai Dini Hari di Terminal Pulogebang

TransJakarta beroperasi mulai dini hari dari Terminal Pulogebang, Jakarta Timur, untuk mengantisipasi lonjakan arus balik yang tiba di terminal tersebut.

Baca Selengkapnya
Seniman Betawi hingga Legenda Persija Bakal Jadi Duta Wisata saat 'Macan Kemayoran' Bertanding di JIS
Seniman Betawi hingga Legenda Persija Bakal Jadi Duta Wisata saat 'Macan Kemayoran' Bertanding di JIS

Calon Gubernur Jakarta nomor urut 3 Pramono Anung berencana untuk menjadikan bintang-bintang Persija sebagai ikon wisata jika ia terpilih.

Baca Selengkapnya
Hasil Lengkap Pertandingan BRI Liga 1: Persija Menang 2-0 PSIS, Persik Permalukan Dewa United 3-2
Hasil Lengkap Pertandingan BRI Liga 1: Persija Menang 2-0 PSIS, Persik Permalukan Dewa United 3-2

Persija berhasil meraih kemenangan 2-0 atas PSIS yang bermain dengan sembilan pemain dalam pertandingan BRI Liga 1 2024/2025.

Baca Selengkapnya