Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Rela Utang Demi Film Petulangan Sherina, Ini Perjuangan Mira Lesmana di Awal Karier

Rela Utang Demi Film Petulangan Sherina, Ini Perjuangan Mira Lesmana di Awal Karier Ngutang untuk Petualangan Sherina, Ini Perjuangan Mira Lesmana di Industri Film. You Tube - Ernes

Merdeka.com - Di awal era 2000-an industri film Indonesia sempat mengalami kenaikan kurva peminat yang signifikan. Salah satu sosok yang paling disorot pada saat itu adalah Mira Lesmana.

Karyanya yang bisa membuat ekosistem film bangkit lagi adalah Petualangan Sherina. Ia berhasil membuat film Petualangan Sherina menjadi film box office dengan jutaan penonton.

Tentu, perjuangan Mira Lesmana tak mudah untuk memproduksi film tersebut. Bahkan ia sempat berutang demi menggandakan film yang dirilis pada tahun 2000 itu.

Film Sebesar 2 Miliar

ngutang untuk petualangan sherina ini perjuangan mira lesmana di industri film

You Tube - Ernes

Baru-baru ini, Mira Lesmana bercerita tentang kisah di balik layar film Petualangan Sherina. Hal itu diungkapkan dalam video yang diunggah di kanal Youtube Ernest Prakasa.

Di masa itu, Mira Lesmana mencoba percaya diri dengan idenya membuat film anak-anak. Ia pun berusaha menebar proposal film itu di banyak produser film.

"Gue itu bawa proposal ke mana-mana. Ke produser-produser besar di masa itu," kata Mira Lesmana.

"Gue memperlihatkan kalau gue punya ide, kita bikin film yang nggak murah-murah amat, target penonton 250 ribu, dengan membuat film sebesar Rp 2 miliar yang pada saat itu gede banget, terus kita promosikan dengan baik," tambahnya.

Meledak

Meski dipandang sebelah mata oleh pihak bioskop, Mira Lesmana tetap melanjutkan niatnya dan gayung pun bersambut dengan para pihak yang mendukungnya. Dengan promosi yang dikelola dengan baik, Petualangan Sherina seketika kebanjiran penonton.

"Terus pada saat itu bioskop bilang, 'gila aja, film Disney setengah mati buat dapetin 250 ribu penonton'. Tapi ini Bahasa Indonesia bukan Bahasa Inggris," kata Mira Lesmana.

"Terus pas mulai presscon film, wartawan pada bilang 'Mbak Mira udah tau itu antrian film gila'" tuturnya.

Rela Utang

Setelah menuai kesuksesannya, Mira Lesmana berkeinginan untuk menggandakan ulang film tersebut agar bisa diputar di lebih banyak bioskop. Finansial tak membuat meruntuhkan niatnya, ia lalu mencoba berutang kepada pihak yang memproduksi roll film.

"Terus ada salah satu produser bilang 'kamu udah tau film kamu meledak? Cepat cetak lagi 40 kopi (gulungan film)'. Terus saya bilang kalau saya nggak punya uang," jelas Mira Lesmana.

"Akhirnya gue langsung telepon lab produksi filmnya. Terus gue bilang kalau mau bikin tambahan untuk 20 layar tapi boleh utang nggak. Jadi itu utang dulu," ucapnya.

"Sekitar 4 bulan bertahan di bioskop utama. Tapi di bioskop lain selama setahun ada terus. Dengan total 1,6 juta penonton," pungkasnya.

(mdk/dem)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jessica Mila seorang penggemar setia Reza Rahadian pernah tersentuh hingga menitikkan air mata menghadapi tantangan dalam dunia akting
Jessica Mila seorang penggemar setia Reza Rahadian pernah tersentuh hingga menitikkan air mata menghadapi tantangan dalam dunia akting

Siapa yang tak mengenal kecantikan artis, Jessica Mila? perannya dalam beragam sinetron dan film di Indonesia memperluas jangkauan di kalangan masyarakat.

Baca Selengkapnya
Intip Perjalanan Karier Vira Yuniar, Pemeran 'Lestari' di Sinetron Di Antara Dua Cinta
Intip Perjalanan Karier Vira Yuniar, Pemeran 'Lestari' di Sinetron Di Antara Dua Cinta

Vira Yuniar sukses memerankan tokoh Lestari di sinetron Di Antara Dua Cinta.

Baca Selengkapnya
Mulai Berkarier di Usia 10 Tahun, Inilah Perjalanan Jessica Mila - Dari Model Video Klip Sheila On 7 Sampai 'IMPERFECT: KARIER, CINTA & TIMB
Mulai Berkarier di Usia 10 Tahun, Inilah Perjalanan Jessica Mila - Dari Model Video Klip Sheila On 7 Sampai 'IMPERFECT: KARIER, CINTA & TIMB

Salah satu aktris ternama Indonesia, telah mencuri perhatian publik sejak kemunculannya di dunia hiburan. Intip yuk perjalanan karier Jessica Mila!

Baca Selengkapnya
11 Potret Transformasi Sherina Munaf dari Kecil hingga Dewasa
11 Potret Transformasi Sherina Munaf dari Kecil hingga Dewasa

Nama Sherina Munaf tengah mencuri perhatian lantaran perannya di film Petualangan Sherina 2.

Baca Selengkapnya
Perkembangan Film Indonesia Dari Tahun 1900 hingga 2000-an
Perkembangan Film Indonesia Dari Tahun 1900 hingga 2000-an

Pada tahun 1900-an, masyarakat saat itu menyebutnya sebagai "Toneel Melajoe" atau "Komedi Stamboel".

Baca Selengkapnya
Perjalanan Karier Aura Kasih, Dari SPG hingga Miss Indonesia, Kini Sukses sebagai Pebisnis
Perjalanan Karier Aura Kasih, Dari SPG hingga Miss Indonesia, Kini Sukses sebagai Pebisnis

Jauh sebelum mencapai kesuksesan saat ini, Aura Kasih memulai kariernya sebagai SPG saat masih duduk di bangku SMA. Intip yuk perjalanan karier Aura Kasih!

Baca Selengkapnya
Wanita Ini Jadi Sutradara Perempuan Pertama di Indonesia, Sukses Berakting hingga Menyanyi
Wanita Ini Jadi Sutradara Perempuan Pertama di Indonesia, Sukses Berakting hingga Menyanyi

Selain berakting, Ratna juga pintar dalam bernyanyi.

Baca Selengkapnya
Potret Jadul Dewi Perssik Kala Main Sinetron & Konser di Tahun 2000-an, Penuh Kenangan - Kini Sudah Bisa Nikmati Hasil Kerja Kerasnya
Potret Jadul Dewi Perssik Kala Main Sinetron & Konser di Tahun 2000-an, Penuh Kenangan - Kini Sudah Bisa Nikmati Hasil Kerja Kerasnya

Pemilik nama asli Dewi Muria Agung ini bahkan terang-terangan mengunggah sejumlah potret lawasnya di media sosial. Seperti apa sih?

Baca Selengkapnya
Dari Pegawai Kantor ke Aktor Terkenal, Ini 8 Momen Perjalanan Karier Baskara Mahendra
Dari Pegawai Kantor ke Aktor Terkenal, Ini 8 Momen Perjalanan Karier Baskara Mahendra

Nama Baskara Mahendra sudah sangat terkenal di industri perfilman tanah air. Simak perjalanan karirnya berikut ini!

Baca Selengkapnya
Karier Lesti: Dari Peserta Audisi D'Academy yang Mencuri Perhatian hingga Penyanyi Papan Atas Peraih Penghargaan
Karier Lesti: Dari Peserta Audisi D'Academy yang Mencuri Perhatian hingga Penyanyi Papan Atas Peraih Penghargaan

Intip yuk perjalanan karier Lesti Kejora hinga kini dikenal banyak publik dan raih banyak penghargaan

Baca Selengkapnya
Dari 'EXTRAVAGANZA' hingga Sukses Bintangi Berbagai Judul Film Layar Lebar, Berikut Perjalanan Karier Tora Sudiro
Dari 'EXTRAVAGANZA' hingga Sukses Bintangi Berbagai Judul Film Layar Lebar, Berikut Perjalanan Karier Tora Sudiro

Dengan bakat yang serba bisa, Tora berhasil menempatkan dirinya sebagai salah satu ikon industri hiburan Tanah Air.

Baca Selengkapnya
Mulai dari Penyiar Radio dan VJ MTV hingga Akris dengan Banyak Penghargaan, Berikut Perjalanan Karier Nirina Zubir
Mulai dari Penyiar Radio dan VJ MTV hingga Akris dengan Banyak Penghargaan, Berikut Perjalanan Karier Nirina Zubir

Nirina Zubir, seorang aktris berbakat dan multitalenta, telah menjadi salah satu sosok paling menonjol di industri hiburan Indonesia

Baca Selengkapnya