5 Fakta Menarik Jember, Daerah Asal Salah Satu Grand Finalis Indonesian Idol 2020
Merdeka.com - Salah satu finalis Indonesian Idol 2020 lahir dan besar di Kabupaten Jember, Jawa Timur. Gadis bernama lengkap Tiara Anugrah Eka Setyoandini itu lahir di Jember, 23 September 2001. Dara yang tampil memukau pada Grand Final Indonesian Idol 2020 (24/2) dengan iringan piano Dul Jaelani itu tercatat sebagai mahasiswa di salah satu madrasah aliyah di Jember.
Anang Hermansyah, penyanyi sekaligus juri Indonesian Idol 2020 mengatakan bahwa saat ini orang Jember yang paling terkenal di Indonesia ialah Tiara Anugrah. Kiprah Tiara dalam dunia tarik suara melejit berkat kompetisi musik paling bergengsi di Indonesia. Namun, sebelum ikut Indonesian Idol, Tiara sudah lebih dulu aktif dalam berbagai kegiatan di Jember.
Merdeka.com menghimpun 5 fakta menarik tentang Jember, daerah kelahiran Tiara Anugrah dan juga Anang Hermansyah. Secara geografis, wisata, budaya, dan hal-hal lain Jember memiliki daya pikat tersendiri. Fakta-fakta ini menunjukkan keistimewaan Jember.
-
Siapa yang dijuluki 'Singa dari Jawa Barat'? Sebelumya, ia lahir di Buntet, Cirebon pada 7 Maret 1922 dan saat ini telah dikenang sebagai ulama berjuluk 'Singa dari Jawa Barat' karena keberaniannya.
-
Kapan Virza Tiar mengikuti Indonesian Idol Junior? Ia mengawali karirnya lewat audisi menyanyi Indonesian Idol Junior pada tahun 2014, namun sayangnya tereliminasi pada babak pertama.
-
Tiara Andini berhasil terkenal bagaimana? Dengan penampilannya yang konsisten dan suara yang unik, ia berhasil menjadi salah satu finalis terkuat dalam ajang tersebut.
-
Dari mana Tiara Andini berasal? Demi terlihat tetap memiliki sisi feminim, wanita kelahiran Jember ini biasanya akan mengepang rambutnya.
-
Kapan Joy Tobing memenangkan Indonesian Idol? Kemenangan di Indonesian Idol, terutama di babak final melawan Delon Thamrin, membuat nama Joy semakin bersinar.
-
Siapa yang pernah menjadi runner-up di Indonesian Idol? Beberapa artis membuktikan bahwa ketenaran tidak hanya diperoleh oleh para juara atau runner-up, melainkan dapat diraih oleh mereka yang mungkin awalnya mengalami kegagalan.
Termasuk Kawasan Tapal Kuda
2020 Merdeka.com/id.wikipedia.org
Jember merupakan salah satu dari wilayah yang masuk kawasan Tapal Kuda. Pemberian nama kawasan Tapal Kuda dikarenakan di dalam peta wilayah ini tampak seperti tapal kuda. Selain Jember, daerah yang termasuk kawasan tapal kuda adalah Pasuruan bagian timur, Probolinggo, Lumajang, Situbondo, Bondowoso, dan Banyuwangi.
Jember Fashion Carnaval (JFC)
2019 Merdeka.com
Jember Fashion Carnaval (JFC) merupakan salah satu ikon terkuat Jember. Karnaval ini menjadi salah satu karnaval rujukan yang kemudian banyak menginspirasi daerah-daerah lain.
Kemegahan penyelanggaraan JFC dengan kualitas kostum-kostum yang diperagakan tersohor sampai ke mancanegara. Terbukti, setiap tahunnya penyelenggaraan JFC tidak pernah sepi. JFC menjadi agenda tahunan sekaligus salah satu daya tarik wisata Jember.
Tembakau Berkualitas Mendunia
2020 Merdeka.com/goodnewsfromindonesia.id
Hasil perkebunan tembakau di Jember terkenal terutama di pasar Jerman dan Belanda. Di Jember ada suatu kawasan yang dinamakan kawasan Bobbin. Kawasan ini merupakan kawasan industri yang mengolah tembakau Jember.
Kawasan industri Bobbin memiliki tiga kawasan industri yang terdiri dari cutting tembakau, cerutu kecil atau linting cigarillos, dan grading tembakau. Tembakau dari Jember biasanya digunakan sebagai pengikat atau pembungkus dan pengisi cerutu.
Minuman Mirip Adonan Bangunan
2020 Merdeka.com/travelingyuk.com
Salah satu minuman khas Jember ini terbilang unik. Minuman ini bernama Wedang Cor. Minuman ini terdiri dari campuran ketan hitam, wedang jahe, dan susu kental manis. Perpaduan ketiga bahan inilah yang menyebabkan minuman berwarna abu-abu menyerupai adonan bangunan atau cor-coran.
Bulan Berkunjung ke Jember (BBJ)
2020 Merdeka.com/jemberkab.go.id
Bulan Berkunjung ke Jember (BBJ) digelar sejak Agustus 2007. BBJ menjadi agenda tahunan Kabupaten Jember.
Selama sebulan penuh rangkaian multievent digelar di Kabupaten Jember. Berbagai agenda mulai dari olahraga, seni, dan budaya digelar untuk menghibur masyarakat ataupun wisatawan yang berkunjung ke Jember. (mdk/rka)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Bocah imut ini sempat diremehkan mengejar cita-citanya sebagai penyanyi. Kini dirinya menjadi penyanyi terkenal hingga masuk nominasi MTV EMA.
Baca SelengkapnyaTiara Andini dengan cepat menjadi salah satu bintang baru yang paling bersinar. Intip yuk perjalanan kariernya!
Baca SelengkapnyaYuk lihat penampilan para selebritis yang ikut memeriahkan perhelatan Jember Fashion Carnival 2024.
Baca SelengkapnyaTiara Andini, gadis asli Jember, turut meramaikan suasana dengan kehadirannya.
Baca SelengkapnyaJika Anda jomlo, cobalah liburan ke Jawa Timur, siapa tahu pulang bawa jodoh
Baca SelengkapnyaPotret menawan sejumlah figur publik dalam Jember Fashin Carnival 2023.
Baca SelengkapnyaPenampilan Tiara Andini menuai banyak apresiasi dari para fans dan netizen di dunia maya. Potret Tiara Andini ramai disebut begitu cantik.
Baca SelengkapnyaSelain Happy Asmara & Nella Kharima, siapa saja sih pedangdut beken asal Kediri?
Baca SelengkapnyaSosok bocah ini dulunya ngarit hingga ngamen. Kini jadi pedangdut sukses.
Baca SelengkapnyaApakah ada yang menyukai Jirayut, lulusan Dangdut Academy Asia dari Thailand? Afisan Jehderamae sedang mengalami peningkatan karier belakangan ini.
Baca SelengkapnyaGadis 21 tahun ini ternyata mengawali karier di dunia hiburan lewat ajang audisi menyanyi.
Baca SelengkapnyaHarashta bersaing ketat dengan Miss Amerika Serikat Jenna Dykstra.
Baca Selengkapnya