Viral Video Komplek Perumahan Mewah di Atas Bangunan Mall, Ada Jalanan Beraspal
Merdeka.com - Komplek perumahan biasanya di bangun di lahan yang luas. Apalagi untuk komplek perumahan mewah yang ukuran rumahnya cukup luas. Namun tahukah kamu ada kompleks perumahan mewah yang dibangun di atas bangunan mall?
Bagi yang belum tahu, rupanya di Jakarta ada sebuah kompleks perumahan yang di bangun di atas salah satu mall besar. Tak hanya satu dua rumah, kompleks perumahan ini tampak cukup banyak dan telah dihuni.
Bukan hanya itu, bahkan di kompleks perumahan ini dilengkapi juga dengan jalanan beraspal lho. Viral video komplek perumahan mewah di atas bangunan mall, begini penampakannya.
-
Dimana lokasi rumah mewah tersebut? Rumah mewah ini berlokasi di Perumahan Puri Surya Jaya, Gedangan, Sidoarjo, Jawa Timur, dan telah berhasil memikat banyak netizen dengan desain anggun dan kemewahannya.
-
Dimana rumah paviliun dibangun? Paviliun adalah rumah kecil yang biasanya terletak di kompleks yang sama dengan rumah induk, memiliki akses sendiri dan dilengkapi dengan fasilitas seperti kamar tidur, kamar mandi, dan dapur kecil.
-
Apa yang membedakan bentuk rumah kavling dengan rumah perumahan? Rumah kavling biasanya memiliki bentuk yang tidak sama seluruhnya. Sementara perumahan adalah hunian berkelompok yang berada di dalam sebuah lingkungan dengan bentuk bangunan yang serupa.
-
Siapa pemilik rumah mewah ini? Keren abis nih rumah Sarita Abdul Mukti!
-
Dimana rumah tersebut berada? Kediaman yang terletak di Bogor ini akan segera dijual, dan setelah penjualan, hasilnya akan dibagi rata 50% untuk masing-masing pihak.
-
Apa yang jadi ciri khas rumah mewah? Perumahan mewah menjadi simbol dari kesuksesan sang pemilik hunian.
Komplek Perumahan di Atas Mall
©2022 Merdeka.com/tiktok.com
Rooftop mall biasanya memang tampak biasa dengan lahan kosong yang luas. Namun hal berbeda ada pada salah satu rooftop mall besar di Jakarta. Pasalnya, bagian atas mall ini dibangun sebuah komplek perumahan mewah.
Ada Jalan Beraspal
©2022 Merdeka.com/tiktok.com
Tak hanya satu dua rumah saja, tampaknya di atas mall ini benar-benar ada satu komplek perumahan mewah yang telah memiliki penghuni. Tak hanya itu, jalanan di kompleks ini bahkan di aspal layaknya jalan yang berada di tanah.
Mewah
©2022 Merdeka.com/tiktok.com
Beginilah potret rumah-rumah besar dan mewah yang berada di atas bangunan mall ini. Tampak juga berjajar banyak mobil-mobil mewah di kompleks perumahan ini.
Komentar Warganet
©2022 Merdeka.com/tiktok.com
Siapa sangka vide yang diunggah akun @cah_inspektormobil ini menjadi viral dan ditonton banyak orang. Banyak juga yang berkomentar di unggahannya ini.
"Pondasinya gimana ya apa tetap pakai tanah di atap gedungnya," tulis akun @masszeh.
"Itu gimana kalau ada gempa bumi, lari berapa lantai? gak abis pikir rumah di atas mall," tulis akun @Tama812211.
"Signal, 2017 sangat susah. anter gofood nunggu 30 menit. kaga boleh ke rumah boleh nunggu di situ doang," tulis akun @saherianto. (mdk/asr)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Potret komplek perumahan mewah di Jakarta dengan dermaga pribadi.
Baca SelengkapnyaDitantang untuk membuat rumah di mal, Arief langsung segera mengeksekusinya. Kini rumah baru Arief yang ada di dalam mal itu sedang dalam proses pembangunan.
Baca SelengkapnyaPotret kehidupan masyarakat di ibu kotayang tinggal di bawah jalan tol.
Baca SelengkapnyaBegini potret rumah super mewah seharga Rp 270 Miliar.
Baca SelengkapnyaPerumahan mewah menjadi simbol dari kesuksesan sang pemilik hunian.
Baca SelengkapnyaBeberapa bulan menetap disana, artis yang kini tengah hamil anak pertama itu pindah ke sebuah penthouse mewah bersama suami tercinta.
Baca SelengkapnyaSaat ini sejumlah pengembang banyak menawarkan rumah di sebuah kavling atau perumahan.
Baca SelengkapnyaKomplek perumahan tempat tinggal Raffi Ahmad mencuri perhatian. Rupanya, rumah-rumah di sana begitu mewah dan tak ada yang jelek.
Baca Selengkapnya"Sama rumahku bagusan kuburan ini," curhat seorang warganet.
Baca SelengkapnyaBerada di tengah-tengah padang golf, kediaman tersebut pun terasa asri dan sejuk.
Baca SelengkapnyaWarganet pun membanjiri komentar di postingan tersebut. Tak sedikit yang menginginkan memiliki rumah di dalam kompleks masjid.
Baca SelengkapnyaRidwan Kamil ingin mengembangkan konsep transit oriented development (TOD) demi mengatasi masalah kebutuhan perumahan untuk masyarakat Jakarta.
Baca Selengkapnya