Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Sepotong berita dari tanah Papua

Sepotong berita dari tanah Papua Aksi Solidaritas Papua. merdeka.com

Merdeka.com - "Masih banyak yang harus dikorek-korek oleh dunia internasional dari Papua," kata Ketua Aliansi Jurnalis Indonesia (AJI) cabang Papua Viktor dengan nada tinggi saat dihubungi merdeka.com melalui telepon selulernya kemarin. Itulah alasan utama media asing terus memburu berita di tanah cenderawasih itu.

Menurut dia, dunia internasional masih membaca pemberitaan soal Papua dari media lokal atau nasional Indonesia cukup bias. Bukan secara mengenai teknik peliputan, tapi selama ini media tidak menyoroti persoalan sampai ke masyarakat langsung.

"Selama ini media lokal terkendala masalah geografis, lalu media nasional cenderung perspektif penguasa sekali. Dengan sumber pemerintah, polisi, atau TNI, bukan dari masyarakat langsung," ujarnya.

Padahal tidak bisa dipungkiri, kondisi tembak menembak masih berlangsung di Papua. Bukan hanya sampai situ, masalah jual beli peluru tak pernah ramai jadi pemberitaan di Indonesia.

Dia menjelaskan selama ini pemberitaan mengenai Papua hanya sampai sebatas ujung kuku, belum sampai ke inti permasalahan terjadi di masyarakat. Masih banyak persoalan belum diangkat oleh media nasional, termasuk soal kelaparan dan janji pemerintah bersikap adil dengan masyarakat Papua.

Dunia internasional masih menunggu pemerintah Indonesia melaksanakan status otonomi khusus bagi Papua secara baik. Mereka memandang pemerintah belum sepenuhnya mendukung terwujudnya penegakan hukum dan penghormatan terhadap hak asasi manusia di Papua.

"Seakan Papua hanya cuma Freeport saja, tapi masih banyak permasalahan di sini belum selesai," tutur Viktor.

(mdk/fas)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO:  Jokowi Soal Konflik di Papua- Jangan Dibesar-besarkan itu Masalah Kecil
VIDEO: Jokowi Soal Konflik di Papua- Jangan Dibesar-besarkan itu Masalah Kecil

Presiden Jokowi meminta tak membesar-besarkan konflik dan permasalahan di Papua. Menurutnya, hal itu adalah masalah kecil.

Baca Selengkapnya
Papua Belum Penuhi Minimal Anggaran Pendidikan 20%
Papua Belum Penuhi Minimal Anggaran Pendidikan 20%

Tidak ada pemerintah provinsi di Papua yang mengalokasikan anggaran pendidikan lebih dari 10 persen.

Baca Selengkapnya
4 Provinsi di Papua Belum Rekapitulasi Nasional, Begini Penjelasan KPU
4 Provinsi di Papua Belum Rekapitulasi Nasional, Begini Penjelasan KPU

KPU mengakui, sejumlah provinsi di Papua belum terjadwal untuk diplenokan dalam rapat rekapitulasi hasil Pemilu 2024 tingkat nasional.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Presiden Jokowi Tegaskan, Masalah Konflik Papua Jangan Dibesar-besarkan
VIDEO: Presiden Jokowi Tegaskan, Masalah Konflik Papua Jangan Dibesar-besarkan

Jokowi juga meminta, agar semua pihak tidak membesar-besarkan hal-hal negatif tentang Papua.

Baca Selengkapnya
Jokowi Klaim Situasi Papua Aman: Jangan Masalah Kecil Dibesar-besarkan
Jokowi Klaim Situasi Papua Aman: Jangan Masalah Kecil Dibesar-besarkan

Presiden Jokowi menyatakan, secara keseluruhan Papua dalam situasi aman.

Baca Selengkapnya
Jokowi Masih Tunggu Hasil Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 oleh KPU
Jokowi Masih Tunggu Hasil Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 oleh KPU

kowi masih menunggu Komisi Pemilihan Umum menyelesaikan rekapitulasi.

Baca Selengkapnya
Blak-blakan Kasad Jenderal TNI Maruli Ungkap Awal Teror KKB Papua ke Rumah Warga
Blak-blakan Kasad Jenderal TNI Maruli Ungkap Awal Teror KKB Papua ke Rumah Warga

Belakangan ini sejumlah peristiwa gejolak kerusuhan kembali terjadi di tanah Papua.

Baca Selengkapnya
Perludem Prihatin Sengketa Pemilu di KPU & Bawaslu Papua: Harusnya Provinsi Baru Tak Dibiarkan Sendiri
Perludem Prihatin Sengketa Pemilu di KPU & Bawaslu Papua: Harusnya Provinsi Baru Tak Dibiarkan Sendiri

Data Perludem ada 21 PHPU di Papua Tengah yang didaftarkan ke MK

Baca Selengkapnya
Gempa M5,2 Guncang Boven Digoel Papua
Gempa M5,2 Guncang Boven Digoel Papua

Belum diketahui dampak kerusakan akibat gempa tersebut

Baca Selengkapnya
514 TPS di Papua Belum Lakukan Pencoblosan Pemilu 2024, Ini Penyebabnya
514 TPS di Papua Belum Lakukan Pencoblosan Pemilu 2024, Ini Penyebabnya

"Per hari ini tersisa 514 TPS yang belum mencoblos,” kata Kapolda Papua, Irjen Pol Mathius

Baca Selengkapnya
Jurnalis Diduga Diintimidasi Saat Meliput & Foto Jepretannya Dihapus, Ini Kata Polda Papua
Jurnalis Diduga Diintimidasi Saat Meliput & Foto Jepretannya Dihapus, Ini Kata Polda Papua

Seorang jurnalis mendapat perlakuan tak menyenangkan saat meliput di kawasan konservasi Taman Wisata Alam Teluk Youtefa.

Baca Selengkapnya
Gempa Magnitudo 7,2 Guncang Tanimbar Maluku
Gempa Magnitudo 7,2 Guncang Tanimbar Maluku

Gempa magnitudo 7,2 terjadi di Laut Banda, wilayah Tanimbar

Baca Selengkapnya