Airlangga: 80 Juta Orang akan Mudik Lebaran 2022
Merdeka.com - Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan, akan ada 80 juta orang yang melakukan mudik menjelang hari raya Idulfitri. Hal tersebut berdasarkan survei yang dilakukan pemerintah.
"Dalam rangka Idulfitri nanti, pemerintah sudah memberikan libur cuti massal dan tentu diharapkan cuti massal ini dapat dimanfaatkan untuk mudik dan berdasarkan survei yang dilakukan, yang akan mudik lebih dari 80 juta orang," ujar Airlangga saat memberikan sambutan dalam acara buka puasa bersama dan Nuzulul Qur'an DPP Golkar, di kantor DPP Golkar, Jakarta, Senin (18/4).
Airlangga mengatakan, dari wilayah Jabodetabek ada 14 juga calon pemudik. Tujuan pemudik paling banyak adalah wilayah Jawa Tengah. Pemerintah memprediksi akan terjadi kemacetan.
-
Kenapa Jawa Tengah jadi daerah tujuan mudik terbanyak? Lima daerah destinasi mudik tertinggi pada Lebaran 2023 adalah: Jawa Tengah (32,75 juta orang), Jawa Timur (24,6 juta orang), Jawa Barat (20,72 juta orang), Jabodetabek (8,07 juta orang), dan Yogyakarta (5,9 juta orang).
-
Dimana arus mudik di Jawa Tengah terlihat padat? Kepadatan arus kendaraan yang keluar dari gerbang Tol Kalikangkung berdampak pula pada kepadatan arus kendaraan di ruas tol dalam kota Semarang.
-
Dimana mudik paling banyak? Paling banyak di Pulau Jawa.
-
Siapa yang memprediksi jumlah pemudik? 'Hasil survei dari Kementerian Perhubungan, di mana jumlah potensi pergerakan pengemudi yang akan mudik dan balik mengalami kenaikan hampir 193,6 juta jiwa yang akan bergerak mudik balik lebaran,' kata Slamet di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (21/3).
-
Apa ancaman bagi pemudik di Jateng menjelang lebaran? Namun di saat momen-momen pulang ke kampung halaman itu, para pemudik dibayangi ancaman cuaca ekstrem, terutama di wilayah Jawa Tengah.
-
Kenapa jumlah pemudik 2024 meningkat? 'Hasil survei dari Kementerian Perhubungan, di mana jumlah potensi pergerakan pengemudi yang akan mudik dan balik mengalami kenaikan hampir 193,6 juta jiwa yang akan bergerak mudik balik lebaran,' kata Slamet di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (21/3).
"Jadi kira-kira kita paham apa yang terjadi dan kemacetan akan jadi hal yang luar biasa," katanya.
Ketua Umum Golkar ini menuturkan, Presiden Joko Widodo telah mengarahkan supaya anak di bawah 18 tahun diperbolehkan untuk mudik kendati belum menerima vaksin booster. Sebab, belum ada rekomendasi booster untuk anak usia di bawah 18 tahun.
"Bapak presiden sudah mengarahkan bahwa untuk anak-anak di bawah 18 tahun, karena itu belum ada rekomendasi untuk booster. Maka untuk anak-anak 18 tahun boleh bepergian yang sudah disuntik 2 kali tanpa dites antigen atau PCR," katanya.
Masyarakat Boleh Open House
Pemerintah juga memperbolehkan masyarakat menggelar salat teraweh dan salat Idulfitri. Namun, Airlangga mengingatkan untuk tetap menjaga protokol kesehatan.
Untuk hari raya nanti, pejabat masih dilarang menggelar open house dan halal bihalal. Masyarakat umum tetap diperbolehkan.
"Khusus untuk dari pejabat tetap tidak boleh open house dan halal bil halal, tetapi bagi masyarakat silakan. Tetapi tentu kapasitas ruangan harus disesuaikan," kata Airlangga.
(mdk/fik)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Pergerakan masyarakat selama libur lebaran tahun ini diprediksi akan mengalami peningkatan.
Baca SelengkapnyaKAI prediksi puncak arus mudik Lebaran pada 8-9 April 2024
Baca SelengkapnyaPemerintah akan mengantisipasi arus mudik Lebaran 2023
Baca SelengkapnyaMenteri Perhubungan Budi Karya Sumadi memprediksi 193,6 juta orang Indonesia melakukan perjalanan saat libur Lebaran Idulfitri 1445H/2024 Masehi.
Baca SelengkapnyaPolri memprediksi puncak arus mudik Lebaran 2024 akan terjadi malam ini
Baca SelengkapnyaAngka tersebut meningkat dibanding potensi pergerakan masyarakat pada masa Lebaran 2023 yakni 123,8 juta orang.
Baca SelengkapnyaPolisi memprediksi akan ada 61,6 juta jiwa yang melakukan perjalanan di musim mudik lebaran
Baca SelengkapnyaPergerakan masyarakat secara nasional berpotensi mencapai 71,7 persen dari jumlah penduduk Indonesia atau sebanyak 193,6 juta orang.
Baca SelengkapnyaKementerian Perhubungan memprediksi 193,6 juta orang atau 71,7 persen penduduk Indonesia melakukan perjalanan mudik lebaran 2024.
Baca SelengkapnyaPengelolaan arus lalu lintas tidak hanya mengarah ke Jawa Tengah dan Jawa Timur saja.
Baca SelengkapnyaMenhub Prediksi Penerbangan Selama Mudik 2024 Naik 4 Persen
Baca Selengkapnya