Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Bupati dan Wali Kota Se-Tanah Tabi Dukung Pembentukan Daerah Otonomi Baru di Papua

Bupati dan Wali Kota Se-Tanah Tabi Dukung Pembentukan Daerah Otonomi Baru di Papua Pertemuan kepala daerah se-Tanah Tabi. ©2022 Merdeka.com/Richard Jackson Mayor

Merdeka.com - Rencana pembentukan daerah otonomi baru (DOB) di Provinsi Papua mendapat dukungan dari para kepala daerah se-Tanah Tabi, yang meliputi Kota Jayapura, Kabupaten Jayapura, Kabupaten Keerom, Kabupaten Sarmi, dan Kabupaten Mamberamo Raya.

Forum Kepala Daerah Se-Tanah Tabi menyatakan mereka mendukung pembentukan daerah otonomi baru (DOB) di Provinsi Papua, yakni Provinsi Papua Selatan, Provinsi Papua Tengah, dan Provinsi Papua Pegunungan Tengah.

"Hari ini kami Forum Kepala Daerah Se-Tanah Tabi, telah menyepakati, dan mendeklarasikan lewat pernyataan sikap kami, ada empat (4) poin," ujar Ketua Forum Kepala Daerah Se-Tanah Tabi yang juga Bupati Kabupaten Jayapura Mathius Awoitauw saat membacakan pernyataan sikap di Kabupaten Jayapura, Sentani, Papua, Jumat (11/3).

Orang lain juga bertanya?

Minta Otonomi Khusus Dilaksanakan Konsisten

Selain mendukung pembentukan Daerah Otonomi Baru (DOB) di Provinsi Papua, Forum Kepala Daerah Se-Tanah Tabi juga meminta Gubernur Papua, DPR Papua, dan MRP untuk merespons dan menangani dinamika sosial politik yang berkembang di Tanah Papua.

Mereka juga mendorong pemerintah pusat untuk tetap konsisten dalam pelaksanaan otonomi khusus di Provinsi Papua. Terakhir, Forum Kepala Daerah se-Tanah Tabi meminta perlindungan dan konsolidasi terhadap hak-hak masyarakat adat di wilayah adat Tabi.

"Tabi ini dulu wilayah Kabupaten Jayapura, jadi kita merupakan suatu keluarga besar dan bagaimana kita menjaga daerah ini untuk peradaban bagi masyarakat Papua sekarang dan ke depannya. Oleh karena itu, bukan saja dari segi pemerintahan dengan sistem kepemimpinan keondoafian," sebut Mathius Awoitauw.

(mdk/yan)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kapolri Tunjuk Dua Kapolda untuk Pembentukan DOB
Kapolri Tunjuk Dua Kapolda untuk Pembentukan DOB

Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo resmi menunjuk dua Kapolda untuk Daerah Otonom Baru atau DOB, yakni Papua Tengah dan Papua Barat Daya.

Baca Selengkapnya
300 Daerah Otonomi Baru Diusulkan, Jokowi Tegaskan Tidak Ada Pemekaran
300 Daerah Otonomi Baru Diusulkan, Jokowi Tegaskan Tidak Ada Pemekaran

300 Daerah Otonomi Baru Diusulkan, Jokowi Tegaskan Tidak Ada Pemekaran

Baca Selengkapnya
Bertemu Jokowi, Majelis Rakyat Papua Usulkan Pemekaran Wilayah Mimika
Bertemu Jokowi, Majelis Rakyat Papua Usulkan Pemekaran Wilayah Mimika

Agustinus menuturkan pemekaran wilayah tersebut sesuai dengan kebutuhan masyarakat Papua.

Baca Selengkapnya
Ini 3 Paslon Direkomendasikan Demokrat buat 'Tarung' di Pilkada Papua Barat, Babel, dan Jambi
Ini 3 Paslon Direkomendasikan Demokrat buat 'Tarung' di Pilkada Papua Barat, Babel, dan Jambi

Hal itu diumumkan oleh Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono

Baca Selengkapnya
Kunker ke Papua Tengah, Wamendagri Ribka Bicara Pembangunan Manajemen Pemerintahan di 4 DOB
Kunker ke Papua Tengah, Wamendagri Ribka Bicara Pembangunan Manajemen Pemerintahan di 4 DOB

Dari keempat DOB, menurut Ribka, Papua Tengah merupakan yang paling aktif dalam membuat Pergub dan peraturan lainnya.

Baca Selengkapnya
MRP Minta Jokowi agar Kepala Daerah di Papua Dijabat Orang Asli Papua
MRP Minta Jokowi agar Kepala Daerah di Papua Dijabat Orang Asli Papua

MRP meminta kepada Presiden Jokowi kepala daerah pada Pilkada 2024 diisi oleh orang-orang asli Papua.

Baca Selengkapnya
Komisi II DPR, Komite I DPD dan Pemerintah Setuju 79 RUU Kabupaten/Kota Dibawa ke Paripurna
Komisi II DPR, Komite I DPD dan Pemerintah Setuju 79 RUU Kabupaten/Kota Dibawa ke Paripurna

Mendagri menegaskan, dengan disepakatinya RUU tersebut akan memberikan kepastian hukum kepada 79 daerah.

Baca Selengkapnya
2 Jenderal Jadi Kapolda di Daerah Otonomi Baru Papua tetapi Belum Punya Markas, Ini Penjelasan Polri
2 Jenderal Jadi Kapolda di Daerah Otonomi Baru Papua tetapi Belum Punya Markas, Ini Penjelasan Polri

Dua Kapolda tersebut yakni Brigjen Pol Alfred Papare sebagai Kapolda Papua Tengah, dan Brigjen Pol Gatot Haribowo sebagai Kapolda Papua Barat Daya.

Baca Selengkapnya
Ini Bacagub-Wakil yang Diusung Demokrat untuk Papua Pegunungan, Kalsel, Banten, dan Sulsel
Ini Bacagub-Wakil yang Diusung Demokrat untuk Papua Pegunungan, Kalsel, Banten, dan Sulsel

AHY menyerahkan secara langsung surat rekomendasi partai secara bergantian kepada empat pasangan bakal cagub dan bakal cawagub.

Baca Selengkapnya
Hadiri Mukerwil PPP Papua Barat, Mardiono Panaskan Mesin Politik Jelang Pilkada 2024
Hadiri Mukerwil PPP Papua Barat, Mardiono Panaskan Mesin Politik Jelang Pilkada 2024

Mardiono berharap Mukerwil kali ini dapat menjadi sarana untuk mempersiapkan diri menyongsong Pemilu 2029 mendatang.

Baca Selengkapnya
Kapolda Papua Gandeng Tokoh Adat untuk Rekrut 2.000 Pemuda jadi Bintara
Kapolda Papua Gandeng Tokoh Adat untuk Rekrut 2.000 Pemuda jadi Bintara

Polda Papua akan merekrut 2.000 pemuda untuk menjadi Bintara yang akan ditempatkan di polres

Baca Selengkapnya
Projo Dukung Delapan Calon Kepala Daerah Meski Bukan Partai, Ini Daftar dan Alasannya
Projo Dukung Delapan Calon Kepala Daerah Meski Bukan Partai, Ini Daftar dan Alasannya

Projo tidak memiliki legitimasi mengusung seseorang menjadi kepala daerah.

Baca Selengkapnya