Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Masuk Zona Hijau, Pemprov Sulut Raih Penghargaan Ombudsman

Masuk Zona Hijau, Pemprov Sulut Raih Penghargaan Ombudsman Pemprov Sulut Raih Penghargaan Ombudsman. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Demi memperbaiki tingkat pelayanan kepada masyarakatnya, upaya Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara yang dinahkodai oleh Gubernur Olly Dondokambey dan Wakil Gubernur Steven O.E Kandouw kali ini tidaklah sia-sia. Jika sebelumnya Pemprov Sulut pada tahun 2017 harus puas pada penilaian kepatuhan rendah atau zona merah terkait penilaian standar pelayanan publik yang diberikan oleh Ombudsman Republik Indonesia.

"Kini berkat kerja keras dari semua pihak, Pemprov Sulut berhasil mengubah status tersebut dan berhasil meraih Predikat kepatuhan tinggi dalam komponen standar pelayanan publik yakni zona hijau," ujar Wakil Gubernur Steven Kandouw.

Penghargaan tersebut diserahkan perwakilan Ombudsman RI kepada Wakil Gubernur Steven O.E. Kandouw pada acara Penyerahan Predikat Hasil Survei Kepatuhan Terhadap Standar Pelayanan sesuai Undang Undang Nomor 25 Tahun 2009 yang digelar di Auditorium Televisi Republik Indonesia (TVRI) Pusat, Jalan Gerbang Pemuda, Gelora, Jakarta Pusat, Senin (10/12/2018) sore.

Orang lain juga bertanya?

pemprov sulut raih penghargaan ombudsman

Pemprov Sulut Raih Penghargaan Ombudsman ©2018 Merdeka.com

Atas penghargaan itu, Gubernur Olly Dondokambey, Wakil Gubernur Steven Kandouw dan Sekdaprov Edwin Silangen mengucapkan terima kasih kepada Kepala Ombudsman RI Perwakilan Sulut Helda Tirajoh yang telah melakukan pendampingan kepada kepala Perangkat Daerah untuk membenahi dan melengkapi standar pelayanan publik.

Diketahui, Ombudsman RI sebagai lembaga yang mengawasi pelayanan publik melakukan survei setiap tahun berkaitan dengan tingkat kinerja pelayanan publik. Penilaiannya berdasarkan zona, jika angka 0-50 masuk kategori zona merah (buruk), 51-80 zona kuning (sedang), dan zona hijau (tinggi) 81-100.

Penilaian dilakukan terhadap seberapa patuh setiap perangkat daerah memenuhi standar pelayanan publik. Baik dengan mengumumkan jenis dan produk layanan, moto layanan, mekanisme dan prosedur pelayanan, maklumat layanan, jangka waktu dan berbagai kelengkapan pelayanan lainnya seperti front office, ruang tunggu yang nyaman, atribut-atribut layanan dan layanan kepada penyandang disabilitas. Semuanya adalah wujud yang tampak dan mudah untuk dinilai keberadaannya.

Kegiatan itu turut dihadiri Menkopolhukam RI Wiranto, Kepala Ombudsman RI Amzulian Rifai, Kepala Biro Organisasi Glady Kawatu dan Kepala Ombudsman RI Perwakilan Provinsi se Indonesia.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemprov Sulut Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik dari Ombudsman
Pemprov Sulut Terima Penghargaan Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik dari Ombudsman

Pemprov Sulut meraih predikat terbaik se-Indonesia dalam hal Kepatuhan Penyelenggaraan Pelayanan Publik Tahun 2023.

Baca Selengkapnya
Gelar Rakorev RKPD Triwulan II Se-Provinsi Sulut, Ini Pesan Gubernur Olly Dondokambey
Gelar Rakorev RKPD Triwulan II Se-Provinsi Sulut, Ini Pesan Gubernur Olly Dondokambey

ubernur Olly pun memberikan apresiasi pada kepala daerah yang fokus pada penanganan penangan kebijakan ekonomi.

Baca Selengkapnya
Olly Dondokambey Ungkap Keberhasilan Perekonomian di Sulut
Olly Dondokambey Ungkap Keberhasilan Perekonomian di Sulut

Berdasarkan data yang mereka miliki, Sulut menjadi salah satu provinsi yang memiliki pertumbuhan ekonomi di atas rata-rata nasional.

Baca Selengkapnya
Olly Dondokambey: Suara Rakyat Suara Tuhan, SK-ADT Hadir untuk Membawa Kebaikan di Sulut
Olly Dondokambey: Suara Rakyat Suara Tuhan, SK-ADT Hadir untuk Membawa Kebaikan di Sulut

Olly juga menyerukan agar warga Sulut jangan takut diintimidasi terkait pilihan politik dalam Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya
Refleksi HUT ke-59 Provinsi Sulut, Gubernur Olly: Masa Depan Sulut Ada di Tangan Kita
Refleksi HUT ke-59 Provinsi Sulut, Gubernur Olly: Masa Depan Sulut Ada di Tangan Kita

Provinsi Sulut juga mendapatkan nilai yang positif dari BPS, di mana Nilai Tukar Petani meningkat setiap tahunnya.

Baca Selengkapnya
ODSK Ziarah ke Makam Pendahulu, Gubernur Olly : Kita Tidak Melupakannya
ODSK Ziarah ke Makam Pendahulu, Gubernur Olly : Kita Tidak Melupakannya

Ziarah yang dilakukan secara marathon dalam satu hari ini dibagi menjadi 3 kelompok.

Baca Selengkapnya
FOTO: Gubernur Sulawesi Utara Raih Penghargaan Merdeka Awards 2023 untuk Program Penguatan Ekspor Daerah
FOTO: Gubernur Sulawesi Utara Raih Penghargaan Merdeka Awards 2023 untuk Program Penguatan Ekspor Daerah

Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey meraih penghargaan program penguatan ekspor daerah.

Baca Selengkapnya
Olly Dondokambey Terima Gelar Doktor Honoris Causa Pertama dari Unsrat
Olly Dondokambey Terima Gelar Doktor Honoris Causa Pertama dari Unsrat

Olly satu satunya tokoh yang menerima gelar itu dari Unsrat, selama universitas terkemuka di Sulut itu berdiri.

Baca Selengkapnya
Peringati Hari Kesehatan Nasional, Gubernur Olly Hadiri Festival Sulut Sehat
Peringati Hari Kesehatan Nasional, Gubernur Olly Hadiri Festival Sulut Sehat

Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey menghadiri acara puncak Peringatan Hari Kesehatan Nasional.

Baca Selengkapnya
Jelang HUT ke-59 Provinsi Sulut, Gubernur Olly Ziarah Ke TMP Kalibata
Jelang HUT ke-59 Provinsi Sulut, Gubernur Olly Ziarah Ke TMP Kalibata

pacara dan ziarah juga diikuti sejumlah perwira TNI dan Polri asal Sulut.

Baca Selengkapnya
Sekjen Ombudsman, Suganda Pandapotan Pasaribu Lolos Seleksi Tahap Administrasi Calon Pimpinan KPK
Sekjen Ombudsman, Suganda Pandapotan Pasaribu Lolos Seleksi Tahap Administrasi Calon Pimpinan KPK

Suganda mengatakan adanya representasi ASN pada pimpinan KPK dapat lebih memperkaya pengalaman praktis dalam dunia birokrasi.

Baca Selengkapnya
Untuk Keempat Kalinya, Gubernur Olly Raih Paritrana Award 2023
Untuk Keempat Kalinya, Gubernur Olly Raih Paritrana Award 2023

Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara dibawah komando Gubernur Olly Dondokambey meraih penghargaan jaminan sosial ketenagakerjaan Paritrana Award 2023.

Baca Selengkapnya