Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemkot Solo Minta RS Darurat TNI AD Bantu Vaksinasi Covid-19 Tahap Kedua

Pemkot Solo Minta RS Darurat TNI AD Bantu Vaksinasi Covid-19 Tahap Kedua Rumah Sakit Darurat Covid-19 TNI AD di Solo. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Pemerintah Kota (Pemkot) Solo meminta rumah sakit darurat Covid-19 milik TNI AD di Benteng Vastenburg yang baru diresmikan, membantu pelaksanaan vaksinasi tahap kedua. Hal tersebut jika rumah sakit lapangan itu belum menerima pasien Covid-19 yang dirawat.

"Sebagai faskes saya tadi minta kalau tidak ada pasien kita manfaatkan untuk memperkuat vaksinasi tahap kedua. Nanti akan kita atur kembali, kita lihat, kita assessment kesiapan sini, kita akan atur pemetaannya," ujar Kepala Dinas Kesehatan Kota Solo, Siti Wahyuningsih, di sela menghadiri acara peresmian RS Darurat Covid-19 Benteng Bastenburg Solo, Rabu (24/2).

Siti mengatakan, pihaknya belum tahu berapa banyak jatah vaksin untuk Kota Solo. Namun berapapun bantuan yang datang akan dimanfaatkan sesuai peruntukannya. Ia mengaku bantuan vaksin tahap pertama masih jauh dari cukup untuk sasaran.

Orang lain juga bertanya?

"Kalau total berapa saya belum bisa bicara, saya belum tahu alokasi dari Kementerian Kesehatan. Masih banyak kurangnya," tandasnya.

Sebelumnya saat peresmian rumah sakit tersebut, Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Bakti Agus Fadjari menjanjikan pemanfaatan rumah sakit lapangan juga untuk membantu vaksinasi.

"Rumah sakit ini luasnya 4 hektar. Nanti bisa dikembangkan untuk vaksinasi massal. Bisa didirikan tenda di sekitar, sehingga mereka yang beraktivitas di sekitar bisa dilayani. Kita bersinergi dengan pemerintah daerah. Tenaga kesehatan kita siap semua," tandasnya.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Momen Jokowi Didampingi Prabowo-Khofifah Resmikan Dua Rumah Sakit TNI di Surabaya
Momen Jokowi Didampingi Prabowo-Khofifah Resmikan Dua Rumah Sakit TNI di Surabaya

Kedua rumah sakit tersebut adalah RS Tk. III Brawijaya dan RSAL Tk. II dr. Soekantyo Jahja Puspenerbal Surabaya.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Puja Puji Presiden Jokowi, Hasil Kerja Menhan Prabowo Subianto ini
VIDEO: Momen Puja Puji Presiden Jokowi, Hasil Kerja Menhan Prabowo Subianto ini

Menhan Prabowo Subianto meresmikan Rumah Sakit Pusat Pertahanan Negara Pangsar Soedirman dan 25 Rumah Sakit TNI, pada Senin 19 Februari 2024.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Muncul lagi, Sekda Jateng Sebut yang Terpapar Karena Belum Booster
Kasus Covid-19 Muncul lagi, Sekda Jateng Sebut yang Terpapar Karena Belum Booster

Terkait mobilisasi orang yang banyak berpotensi terjadi pada liburan Natal dan Tahun Baru, pemerintah belum mengeluarkan kebijakan pembatasan perjalanan.

Baca Selengkapnya
Didampingi Prabowo, Jokowi Resmikan Rumah Sakit Panglima Besar Soedirman di Bintaro
Didampingi Prabowo, Jokowi Resmikan Rumah Sakit Panglima Besar Soedirman di Bintaro

RSPPN ini sebagai wujud penghargaan dan penghormatan atas konstribusi luar biasa Panglima Besar Soedirman dalam sejarah perjuangan bangsa.

Baca Selengkapnya
Covid-19 Meningkat, Kemenkes Siapkan Vaksin Booster Ke-3 Gratis Sampai 31 Desember
Covid-19 Meningkat, Kemenkes Siapkan Vaksin Booster Ke-3 Gratis Sampai 31 Desember

Vaksin booster masih gratis dan dapat ditemukan di puskesmas atau faskes terdekat.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Hormat Prabowo Dampingi Jokowi Resmikan RS TNI di Jatim
VIDEO: Hormat Prabowo Dampingi Jokowi Resmikan RS TNI di Jatim

Momen Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mendampingi Presiden Joko Widodo meresmikan RS. Tk. III Brawijaya dan RSAL Tk. II dr. Soekantyo Jahja Puspenerbal

Baca Selengkapnya
Prabowo: Mudah-mudahan Sebentar Lagi Ada Vaksin Malaria
Prabowo: Mudah-mudahan Sebentar Lagi Ada Vaksin Malaria

Prabowo memastikan semua fasilitas TNI yang diperlukan akan dipergunakan untuk kebutuhan rakyat.

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Menkes Siapkan Tempat Karantina Khusus Penderita TBC
Jokowi Minta Menkes Siapkan Tempat Karantina Khusus Penderita TBC

Penyiapan tempat karantina ini untuk mencegah penularan TBC di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 Kembali Muncul di Solo
Kasus Covid-19 Kembali Muncul di Solo

Meskipun Covid-19 yang muncul saat ini sudah tidak berbahaya seperti dulu.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Prabowo Depan Jokowi Beberkan Kemegahan & Kecanggihan RSPPN Panglima Besar Soedirman
VIDEO: Prabowo Depan Jokowi Beberkan Kemegahan & Kecanggihan RSPPN Panglima Besar Soedirman

Presiden Jokowi meresmikan Rumah Sakit Pusat Pertahanan Negara (RSPPN) Panglima Besar Soedirman, Senin 19 Februari 2024

Baca Selengkapnya
Kasad Siap Berangkatkan Pasukan ke Gaza: Yang Penting Perintahnya Ada
Kasad Siap Berangkatkan Pasukan ke Gaza: Yang Penting Perintahnya Ada

TNI AD sudah memiliki alutsista dan Kapal Rumah Sakit yang lengkap dan bagus.

Baca Selengkapnya
2 Kasus Covid-19 Baru Terdeteksi di Palembang, Warga Diminta Kembali Biasakan Prokes
2 Kasus Covid-19 Baru Terdeteksi di Palembang, Warga Diminta Kembali Biasakan Prokes

Kasus Covid-19 bisa meluas jika masyarakat tidak mengindahkan pola hidup sehat dan menjaga jarak

Baca Selengkapnya