Kelompok Separatis Teroris (KST) melakukan penyerangan terhadap prajurit TNI pada Sabtu (15/4) sore. Penyerangan di wilayah Kabupaten Nduga, Papua ini terjadi saat TNI akan melakukan penyelamatan terhadap Pilot Susi Air Captain Philips M.
Kapuspen TNI, Laksda Julius Widjojono mengatakan, kejadian terjadi saat satgas menyisir mendekati posisi para penyandera, kemudian terjadilah serangan. Satu anggota TNI bernama Pratu Miftahul Arifin terjatuh di jurang kedalaman 15 meter dan tewas.
Baca juga:
Kasad Perintahkan Anggota Siapkan Pasukan untuk Operasi Penyelamatan Pilot Susi Air
Kasum TNI Akui 5 Prajurit Masih Hilang di Nduga, Ada Anggota Kopassus
Anggota Gugur Ditembak KST, Panglima TNI Terbang ke Papua
TNI Pastikan Tidak Ada Senjata Dirampas KST di Nduga Papua
Cuaca Hambat Proses Evakuasi Jenazah Pratu Miftahul Arifin
5 Prajurit TNI Masih Hilang Usai Baku Tembak dengan KKB di Nduga