Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cak Imin: Tahun 2018 akan banyak terjadi kejutan politik

Cak Imin: Tahun 2018 akan banyak terjadi kejutan politik Cak Imin. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Pemberitaan mengenai pertarungan Pilpres 2019 diprediksi akan mendominasi pemberitaan di tahun 2018. Hal tersebut diungkapkan Ketua Partai Kebangkitan Bangsa Abdul Muhaimin Iskandar dalam peresmian pembukaan pendaftaran Bakal Calon Anggota Legislatif di Kantor DPP PKB, Jakarta, Senin (11/10).

Cak Imin yang banyak mendapatkan dukungan untuk maju sebagai Calon Wakil Presiden pada Pilpres 2019, memprediksi akan banyak kejutan politik di tahun 2018.

"Saya gak berani komentar sebelum waktunya. Saya melihat ke depan akan banyak perubahan. Saya ini politisi sekaligus pengamat. Saya memprediksi 2018 akan terjadi kejutan dahsyat. Apa itu? Iya itu nanti kita ciptakan," ujar Cak Imin kepada wartawan.

Sementara itu, Ketua Lembaga Pemenangan Pemilu Partai Kebangkitan Bangsa (LPP PKB), Marwan Jafar mengakui bahwa hingga saat ini belum ada keputusan pasti dari PKB terkait Pilpres 2019.

"Saat ini kita masih ikut Pemerintah, akan tetapi untuk 2019 kita belum menentukan sikap. Apakah tetap bersama atau tidak," ujar Marwan.

Keputusan partai berlambang bola dunia terkait Pilpres 2019 kemungkinan besar akan ditentukan dalam forum Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) yang akan diselenggarakan pada awal tahun 2018.

"Kita apresiasi dukungan dari masyarakat kepada Cak Imin sebagai Cawapres, namun secara resmi PKB baru akan memutuskan nanti melalui Rapim," tandasnya.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Cak Imin Bakal Bertemu Megawati Bahas Cawapres Ganjar
Cak Imin Bakal Bertemu Megawati Bahas Cawapres Ganjar

Cak Imin akan bertemu Megawati. Pertemuan keduanya akan membahas cawapres Ganjar. Cak Imin masih berusaha menjadi Cawapres.

Baca Selengkapnya
Timnas AMIN Sebut Cak Imin akan Beri Kejutan di Debat Kedua Cawapres
Timnas AMIN Sebut Cak Imin akan Beri Kejutan di Debat Kedua Cawapres

Debat kedua cawapres akan berlangsung di JCC Senayan, Jakarta, pada Minggu, 21 Januari 2024 mendatang.

Baca Selengkapnya
Wapres Maruf Amin Akan Hadiri Muktamar ke-VI PKB Hari Ini
Wapres Maruf Amin Akan Hadiri Muktamar ke-VI PKB Hari Ini

Sedianya, acara itu digelar pada 2 hari yakni 24-25 Agustus 2024.

Baca Selengkapnya
Cak Imin: Insya Allah Siapapun yang Bersama PKB Dialah Pemenang Pilpres 2024
Cak Imin: Insya Allah Siapapun yang Bersama PKB Dialah Pemenang Pilpres 2024

Muhaimin Iskandar menjamin siapapun akan menang pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 mendatang. Hal ini apabila mereka yang maju bersama dengan PKB.

Baca Selengkapnya
SBY Buka Rapat Bahas Langkah Demokrat di Koalisi Perubahan
SBY Buka Rapat Bahas Langkah Demokrat di Koalisi Perubahan

Gejolak dalam Koalisi Perubahan membuat Majelis Tinggi Partai harus menggelar rapat.

Baca Selengkapnya
Cak Imin: Hampir Pasti Tiga Poros Koalisi di Pilpres 2024
Cak Imin: Hampir Pasti Tiga Poros Koalisi di Pilpres 2024

Cak Imin ingin pembahasan Rakornas ini tidak mengevaluasi Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya
Gelar Rakernas Pekan Ini, PAN Bahas Penetapan Kongres hingga Umumkan Figur Pilkada 2024
Gelar Rakernas Pekan Ini, PAN Bahas Penetapan Kongres hingga Umumkan Figur Pilkada 2024

Viva mengungkapkan, ada sejumlah langkah strategis yang akan diambil oleh PAN.

Baca Selengkapnya
Jokowi dan Prabowo akan Hadiri Penutupan Munas Golkar
Jokowi dan Prabowo akan Hadiri Penutupan Munas Golkar

Jokowi dan Prabowo dijadwalkan bakal hadir saat penutupan acara besok sekitar pukul 19.00 WIB.

Baca Selengkapnya
Cak Imin Klaim Belum Tentu Mau Kembali Jadi Ketum PKB, Ini Alasannya
Cak Imin Klaim Belum Tentu Mau Kembali Jadi Ketum PKB, Ini Alasannya

Cak Imin ingin melihat terlebih dahulu keadaan saat Muktamar nanti.

Baca Selengkapnya
Usai Rapat Finalisasi, PKB Rencana Deklarasi Capres Cawapres Sabtu Besok
Usai Rapat Finalisasi, PKB Rencana Deklarasi Capres Cawapres Sabtu Besok

PKB gelar rapat pleno finalisasi usung Capres Cawapres

Baca Selengkapnya
Timnas AMIN Tuding Ada Skenario Besar di Balik Pemilihan Gubernur Jakarta oleh Presiden dalam RUU DKJ
Timnas AMIN Tuding Ada Skenario Besar di Balik Pemilihan Gubernur Jakarta oleh Presiden dalam RUU DKJ

Pasal pemilihan gubernur oleh presiden berbahaya akan mematikan demokrasi.

Baca Selengkapnya
Timnas AMIN Sesalkan Jadwal Debat Capres-Cawapres Tak Kunjung Dirilis KPU
Timnas AMIN Sesalkan Jadwal Debat Capres-Cawapres Tak Kunjung Dirilis KPU

Jangan sampai mereka memang tidak siap untuk menyukseskan Pilpres 2024," kata Juru Bicara Timnas Pemenangan AMIN, Muhammad Ramli

Baca Selengkapnya