Duet Megawati - Hamzah Haz Disusul SBY - Boediono di Gedung DPR
Merdeka.com - Sidang pelantikan presiden dan wakil presiden periode 2019-2024 yang dijadwalkan dimulai pukul 14.30 WIB, hingga saat ini belum juga dimulai. Satu per satu tamu undangan sudah mulai memasuki ruang sidang paripurna gedung DPR.
Termasuk kehadiran mantan presiden dan wakil presiden. Ada pemandangan menarik di pelantikan presiden dan wapres kali ini. Yakni kehadiran pasangan Megawati dan Hamzah Haz yang pernah memimpin Indonesia pada periode 2003-2004. Keduanya didampingi Ketua DPR Puan Maharani. Mereka sempat berfoto di depan awak media.
Setelah Megawati dan Hamzah Haz memasuki ruangan sidang, disusul pasangan presiden dan wakil presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Boediono. Keduanya memimpin Indonesia pada periode 2009-2014. keduanya berjalan bersama memasuki ruang sidang paripurna.
-
Siapa yang dilantik sebagai Presiden dan Wapres? Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2024-2029 pada 20 Oktober mendatang.
-
Kenapa Presiden Jokowi hadir di pelantikan? Pelantikan juga dihadiri Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin.
-
Siapa saja yang dilantik menjadi Presiden dan Wakil Presiden? 'Selamat atas pelantikan Bapak Prabowo Subianto sebagai Presiden Republik Indonesia dan Bapak Gibran Rakabuming sebagai Wakil Presiden. Semoga Allah senantiasa memberikan kekuatan dan kebijaksanaan agar dapat menjalankan amanah ini dengan jujur, adil, dan penuh tanggung jawab untuk kebaikan seluruh rakyat.'
-
Kapan pelantikan Presiden dan Wapres? Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2024-2029 pada 20 Oktober mendatang.
-
Siapa yang bertemu dengan Presiden Jokowi? Dalam lawatannya ke Jakarta, Paus Fransiskus bertemu dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) di Istana Merdeka, Jakarta.
-
Kenapa Prabowo dan Megawati saling menghormati? Menurut Muzani baik Prabowo maupun Megawati saling menghormati.
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Gibran nampak merangkul Kaesang untuk berlutut dan mencium tangan Megawati.
Baca SelengkapnyaPolemik ini merupakan buntut dari kandasnya AHY sebagai Bakal Cawapres mendampingi Anies Baswedan.
Baca SelengkapnyaProsesi pengambilan sumpah jabatan Presiden Terpilih Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Raka digelar di Gedung Nusantara
Baca SelengkapnyaRuang sidang Paripurna bergemuruh ketika Ketua MPR Ahmad Muzani menyebut nama Prabowo dan Gibran.
Baca SelengkapnyaProsesi pengambilan sumpah jabatan Presiden Terpilih Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Raka digelar di Gedung Nusantara
Baca SelengkapnyaKedatangan Jokowi ke MPR menjadi sorotan, saat disambut oleh Prabowo.
Baca SelengkapnyaPenampilan Kahiyang nampak anggun, dengan kebaya merahnya.
Baca SelengkapnyaAHY lantas menyampaikan permintaan SBY khusus untuk Prabowo.
Baca SelengkapnyaMegawati datang didampingi Sekretaris Kabinet Pramono Anung dan Bendahara Umum PDI Perjuangan Olly Dondokambey.
Baca SelengkapnyaRuang sidang Paripurna bergemuruh ketika Ketua MPR Ahmad Muzani menyebut nama Prabowo dan Gibran.
Baca SelengkapnyaSetibanya di Gedung Nusantara, Jokowi dan Prabowo disambut oleh para pejabat negara
Baca SelengkapnyaSaat Gibran dipanggil, terdapat sorakan dari para peserta acara.
Baca Selengkapnya