Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Golkar Targetkan Kemenangan 60 Persen di Pilkada Sebagai Modal Pemilu 2024

Golkar Targetkan Kemenangan 60 Persen di Pilkada Sebagai Modal Pemilu 2024 Airlangga Hartarto Hadiri Rangkaian HUT Partai Golkar. ©2020 Liputan6.com/Johan Tallo

Merdeka.com - Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menargetkan kemenangan Pilkada 60 persen. Kemenangan Pilkada 2020 menjadi modal awal untuk kemenangan di Pemilu 2024.

"Target kemenangan minimal 60 persen insya Allah akan tercapai, dan semua itu merupakan langkah awal kita untuk merebut kejayaan Partai Golkar pada Pemilu 2024 kelak," ujar Airlangga dalam pidato HUT Golkar, Sabtu (245/10).

Airlangga mengatakan Golkar aktif melakukan langkah konsolidasi dan merampungkan Musda di berbagai wilayah. Khususnya untuk menghadapi Pilkada Desember mendatang.

Orang lain juga bertanya?

"Dari Aceh hingga Papua, para pendekar Partai Golkar akan bekerja keras meraih sukses lewat cara-cara kampanye yang adaptif dan kreatif, sambil tetap mematuhi protokol kesehatan seperti pemakaian masker, social distancing, dan mencuci tangan secara teratur," kata Airlangga.

Secara khusus Airlangga menginstruksikan kepada jajaran tingkat pusat hingga tingkat terbawah untuk memenangkan kandidat partai.

"Ini wajib hukumnya untuk kita lakukan. Rawe rawe rantas, malang malang putung. Kita satukan tekad, kita hadapi setiap rintangan, dan kita menangkan kandidat Partai Golkar kebanggaan kita," kata dia.

Selain itu Airlangga mengatakan, dalam usia 56 tahun kekuatan Golkar telah ditempa oleh pengalaman panjang dan berbagai krisis.

"Kita juga telah mengalami pahit-getirnya kehidupan, turun-naik kekuasaan, dan berbagai macam pengalaman lainnya. Karena itulah, kita kini tumbuh semakin matang, dan menjadi motor penggerak yang dapat diandalkan untuk membantu suksesnya pemerintahan Presiden Jokowi," ucap Airlangga.

(mdk/ded)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Golkar Target Menang 60 Persen di Pilkada Serentak 2024
Golkar Target Menang 60 Persen di Pilkada Serentak 2024

Erwin menekankan terpenting menghadapi pilkada nanti adalah target suara dan bagaimana mengembalikan kejayaan Golkar lima tahun ke depa

Baca Selengkapnya
Airlangga Targetkan Prabowo-Gibran Menang di Atas 50% di Bali, Ini Strategi Pemenangannya
Airlangga Targetkan Prabowo-Gibran Menang di Atas 50% di Bali, Ini Strategi Pemenangannya

Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto menargetkan Prabowo-Gibran menang di atas 50 persen dan Golkar menang 20 persen suara di Bali.

Baca Selengkapnya
Airlangga Target Prabowo-Gibran Menang 55 Persen di Sumsel
Airlangga Target Prabowo-Gibran Menang 55 Persen di Sumsel

Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartanto memasang target kemenangan pasangan calon Prabowo-Gibran di Sumatera.

Baca Selengkapnya
Ini Deretan Target Golkar dalam Pemilu 2024, Salah Satunya Kuasai Jabar
Ini Deretan Target Golkar dalam Pemilu 2024, Salah Satunya Kuasai Jabar

Menurut Airlangga, pihaknya melihat tren positif di berbagai wilayah Indonesia untuk Partai Golkar.

Baca Selengkapnya
Airlangga Janjikan Insentif Jika Golkar Jabar Raih 25 Kursi di DPR RI
Airlangga Janjikan Insentif Jika Golkar Jabar Raih 25 Kursi di DPR RI

"Akan menyiapkan insentif. Karena kita ingin menang," ujar Airlangga

Baca Selengkapnya
JK: Airlangga Jenderal Perang Golkar di Pemilu 2024
JK: Airlangga Jenderal Perang Golkar di Pemilu 2024

JK menegaskan, pihaknya mendukung Airlangga memimpin Golkar untuk memenangkan Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Golkar Serahkan 10 Surat Rekomendasi Bacagub-Cawagub, Ada Bobby Hingga Khofifah
Golkar Serahkan 10 Surat Rekomendasi Bacagub-Cawagub, Ada Bobby Hingga Khofifah

Golkar menargetkan suara sebesar 60 persen dalam Pilkada 2024 yang akan datang.

Baca Selengkapnya
Airlangga Kampanye di Riau: Prabowo-Gibran Harus Menang di Atas 50% di Markas Golkar
Airlangga Kampanye di Riau: Prabowo-Gibran Harus Menang di Atas 50% di Markas Golkar

Airlangga Hartarto targetkan Prabowo-Gibran menang di atas 50 persen di Riau.

Baca Selengkapnya
Jelang Hari Pencoblosan, Ketum Golkar Airlangga: Jangan Lengah Tetap Gaspol
Jelang Hari Pencoblosan, Ketum Golkar Airlangga: Jangan Lengah Tetap Gaspol

"Jangan lengah. Kita harus tetap gaspol hingga pencoblosan 14 Februari," kata Ketum Golkar Airlangga

Baca Selengkapnya
Strategi Airlangga Dongkrak Suara Golkar pada Pemilu 2024 Dipuji
Strategi Airlangga Dongkrak Suara Golkar pada Pemilu 2024 Dipuji

Airlangga Hartarto memperbanyak sebaran tokoh berpengaruh di berbagai dapil.

Baca Selengkapnya
Airlangga Terbitkan 1.040 Penugasan untuk Pilkada 2024
Airlangga Terbitkan 1.040 Penugasan untuk Pilkada 2024

Airlangga Terbitkan 1.040 Penugasan untuk Pilkada 2024

Baca Selengkapnya
Golkar Targetkan Menang 60 Persen di Pilkada Serentak 2024
Golkar Targetkan Menang 60 Persen di Pilkada Serentak 2024

Partai Golkar sampai saat ini telah mengeluarkan 10 surat keputusan untuk

Baca Selengkapnya