Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

NasDem Nilai Pelukan Surya Paloh-Jokowi Bantahkan Isu Koalisi Retak

NasDem Nilai Pelukan Surya Paloh-Jokowi Bantahkan Isu Koalisi Retak HUT Partai NasDem. ©Dok. Partai NasDem

Merdeka.com - Politikus Partai NasDem Saan Mustopa mengatakan rumor renggangnya hubungan Surya Paloh dan Presiden Joko Widodo atau Jokowi dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri sudah mulai terbantahkan. Menurutnya, spekulasi itu hilang karena Jokowi dan Megawati datang ke perayaan hari ulang tahun NasDem.

"Artinya spekulasi terkait Jokowi dengan Pak Surya maupun Pak Surya dengan Bu Mega itu sudah terbantahkan," kata Saan di Kompleks Parlemen, Selasa (12/11)

Tambahnya, spekulasi tentang retaknya koalisi Jokowi juga sudah terbantahkan. Menurut Saan saat ini koalisi Jokowi masih solid.

"Apa yang sudah disampaikan oleh Pak Jokowi sendiri bahwa koalisi pendukung pemerintah semakin solid dan semakin kuat untuk awal pemerintahan ke depan," ucapnya.

Momen Pelukan Jokowi-Surya Paloh

Presiden Joko Widodo sempat berkelakar soal pelukan hangat antara Ketua Umum NasDem Surya Paloh dengan Ketua Umum PKS Sohibul Iman. Jokowi menyinggung hal itu saat menghadiri HUT ke-55 Partai Golkar beberapa waktu lalu.

Saat acara Puncak Kongres dan perayaan HUT ke-8 Partai NasDem, Paloh meminta agar Jokowi berbicara. Usai mengucapkan permintaan tersebut, Paloh berucap ingin memeluk orang nomor satu di negeri ini.

"Ingin saya peluk lebih erat tapi tidak bisa," sebut Paloh di Jiexpo Kemayoran,Jakarta Pusat, Senin (11/11).

Setelah itu Paloh turun podium mendekati Jokowi. Paloh yang mengenakan jas hitam terlihat merangkul sambil mempersilakan Jokowi naik ke atas.

(mdk/ray)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Surya Paloh Bertemu Presiden Jokowi, Timnas AMIN: Kami Fokus Kawal Pilpres Sampai Tuntas
Surya Paloh Bertemu Presiden Jokowi, Timnas AMIN: Kami Fokus Kawal Pilpres Sampai Tuntas

Billy meminta agar seluruh pihak menanti pernyataan resmi dari Surya Paloh atas pertemuannya dengan Presiden Jokowi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Bertemu Surya Paloh, Anies: Cuma Tontonan, Kita Solid Jalan Terus Bersama
Jokowi Bertemu Surya Paloh, Anies: Cuma Tontonan, Kita Solid Jalan Terus Bersama

Anies menegaskan koalisi akan tetap solid berada pada garis perubahan.

Baca Selengkapnya
Pantun Spesial Surya Paloh untuk Jokowi, Singgung Budi Baik
Pantun Spesial Surya Paloh untuk Jokowi, Singgung Budi Baik

Paloh menyampaikan pantun di bagian akhir pidato politiknya.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Saya Pernah Hari Ini Salaman dengan Surya Paloh, Seminggu Kemudian Beda
Jokowi: Saya Pernah Hari Ini Salaman dengan Surya Paloh, Seminggu Kemudian Beda

Jokowi mengingat momen saat dirinya bersalaman dengan Surya Paloh untuk menyepakati suatu hal. Namun, sikap Surya Paloh berbeda pada sepekan kemudian.

Baca Selengkapnya
Hubungan Jokowi dan Surya Paloh, Panas di Luar Adem di Istana
Hubungan Jokowi dan Surya Paloh, Panas di Luar Adem di Istana

Jokowi juga memberi ucapan selamat ulang tahun kepada Surya Paloh.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Senang Paloh Dukung Penuh Prabowo, Curhat Mau Pergi Ditinggal Ramai-Ramai
VIDEO: Jokowi Senang Paloh Dukung Penuh Prabowo, Curhat Mau Pergi Ditinggal Ramai-Ramai

Presiden Jokowi menyebut, Surya Paloh memiliki jiwa besar

Baca Selengkapnya
Jokowi Bertemu Surya Paloh, PAN: Pilpres Sudah Selesai Saatnya Duduk Bersama
Jokowi Bertemu Surya Paloh, PAN: Pilpres Sudah Selesai Saatnya Duduk Bersama

Saleh menyebut adanya silaturahmi seperti itu, akan mengurangi ketegangan antar pendukung.

Baca Selengkapnya
Istana Bantah Jokowi Ramai-Ramai Ditinggalkan: Jokes Segar Politik
Istana Bantah Jokowi Ramai-Ramai Ditinggalkan: Jokes Segar Politik

Hasan pun menilai wajar bila presiden ditinggalkan jelang akhir masa jabatan.

Baca Selengkapnya
Bocoran Isi Pertemuan Surya Paloh dan Jokowi Selama 1 Jam di Istana
Bocoran Isi Pertemuan Surya Paloh dan Jokowi Selama 1 Jam di Istana

Pertemuan Surya Paloh dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) digelar Senin kemarin

Baca Selengkapnya
Jokowi: Saya Senang Bapak Surya Paloh Dukung Penuh Pemerintahan Prabowo
Jokowi: Saya Senang Bapak Surya Paloh Dukung Penuh Pemerintahan Prabowo

Jokowi memuji Surya Paloh. Dia menyebut, Surya Paloh memiliki jiwa besar.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Beri Sinyal NasDem Gabung ke Prabowo-Gibran: Saya Menjadi Jembatan
VIDEO: Jokowi Beri Sinyal NasDem Gabung ke Prabowo-Gibran: Saya Menjadi Jembatan

Presiden Jokowi menanggapi kabar soal pertemuan dirinya dengan Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh di Istana Kepresidenan pada Minggu (18/2)

Baca Selengkapnya
Jokowi Bertemu Suya Paloh, Kubu Ganjar Duga Upaya Ajak NasDem Gabung Koalisi Prabowo-Gibran
Jokowi Bertemu Suya Paloh, Kubu Ganjar Duga Upaya Ajak NasDem Gabung Koalisi Prabowo-Gibran

Jokowi bertemu Suya Paloh pada Minggu (18/2) kemarin.

Baca Selengkapnya