Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pesan Ganjar pada Kader PDIP: Tidak Ada Banteng Cengeng, Kalau Kalah Bangkit Lagi!

Pesan Ganjar pada Kader PDIP: Tidak Ada Banteng Cengeng, Kalau Kalah Bangkit Lagi! Ganjar Pranowo safari politik ke Banten. ©2023 Merdeka.com

Merdeka.com - Bakal calon presiden (bacapres) 2024 dari PDI Perjuangan (PDIP), Ganjar Pranowo memberikan motivasi dan semangat kepada kader PDIP saat konsolidasi pemenangan di Banten, Sabtu (27/5).

Dia berpesan agar kader PDIP tak boleh cengeng atau menangis jika menghadapi situasi kekalahan. Dia menekankan kader PDIP harus bangkit.

"Banteng (PDIP) itu tidak bisa cengeng. Banteng cengeng, nangis, enggak, enggak ada. Kalah satu, bangkit lagi. Dibantai lagi, bangkit lagi. Banteng," jelas Ganjar saat menghadiri konsolidasi pemenangan Pilpres 2024 di Kantor DPD PDIP Banten, Serang, Sabtu (27/5).

Ganjar menginginkan PDIP kembali berjaya dan menang dalam Pemilu 2024. Sebab, kemenangan di Pemilu 2024 bisa memberikan kesempatan bagi PDIP untuk mencetak para kader.

Berita lengkap mengenai Ganjar Pranowo bisa diakses di Liputan6.com

Cerita Ganjar Pilih PDI Daripada Golkar

Gubernur Jawa Tengah ini menceritakan awal mula bergabung ke PDI pada tahun 1992. Dia bergabung ke PDIP saat masih menjadi mahasiswa dan langsung ikut aksi demonstrasi.

"Suruh demo sana, demo sini, suruh teriak gitu. Jadi saya anak baru, anak bawang lah. Perjuangan demi perjuangan saya ikuti partai ini," jelas dia.

Saat itu banyak orang heran karena Ganjar memilih masuk PDI. Padahal yang kala itu ingin bergabung ke Partai Golkar.

"Waktu itu pernah ditanya kenapa mas Ganjar waktu mahasiswa ikut PDI? Belum (PDI) Perjuangan. Kalau ikut Golkar sudah banyak orang. Semua kepingin masuk Golkar," tutur dia.

Ganjar menyebut banyak masyarakat yang berebut ingin masuk ke partai tertentu karena predikat sebagai pemenang Pemilu. Karena itu Ganjar ingin PDIP kembali memenangkan pemilu.

"Biasanya menang gitu ya, kalau menang itu jadi gula, dan semutnya semuanya. Coba aja pencalegan sekarang ini, wah pasti banyak, yang belum pasti ingin gabung," ucapnya.

Reporter: Lizsa Egeham

Sumber: Liputan6.com

(mdk/noe)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ganjar Tegaskan Banteng Siap Lawan yang Memecah Belah PDIP
Ganjar Tegaskan Banteng Siap Lawan yang Memecah Belah PDIP

Ganjar mengaku sedih karena akhirnya harus berbeda jalan dengan Presiden Joko Widodo.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Teriakkan Puan Perintahkan Kader PDIP Bertempur,
VIDEO: Teriakkan Puan Perintahkan Kader PDIP Bertempur, "Bukan Banteng Kalau Ciut!"

Ketua DPP PDIP Puan Maharani turut hadir dan berpidato lantang di hadapan ribuan kader.

Baca Selengkapnya
Pesan Megawati ke Kader PDIP: Banteng Boleh Terluka, Tetapi Harus Tahan Banting
Pesan Megawati ke Kader PDIP: Banteng Boleh Terluka, Tetapi Harus Tahan Banting

Pesan itu disampaikan Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto dalam silaturahmi di Kantor DPC PDI Perjuangan Kabupaten Ende, Jalan Eltari, Ende Tengah, NTT, Sabtu (1/6).

Baca Selengkapnya
Puan Menangis di Rakernas PDIP, Minta Maaf Ada Kader yang Melanggar Etika
Puan Menangis di Rakernas PDIP, Minta Maaf Ada Kader yang Melanggar Etika

Puan tidak kuasa mengungkapkan kesedihannya saat menyebut perilaku kader yang tidak menjunjung tinggi etika politik

Baca Selengkapnya
Elektabilitas Ganjar Naik, Megawati Ingatkan Kader PDIP Jangan Terlena
Elektabilitas Ganjar Naik, Megawati Ingatkan Kader PDIP Jangan Terlena

Megawati mengingatkan sesama anggota PDIP harus kompak untuk menangkan Ganjar.

Baca Selengkapnya
Akui PDIP Sedih karena Jokowi, Ganjar Singgung Tragedi Kudatuli
Akui PDIP Sedih karena Jokowi, Ganjar Singgung Tragedi Kudatuli

Ganjar menegaskan masih menghormati Jokowi dan Gibran meski berbeda pilihan.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Ganjar Keras! Sentil Soal Pemimpin Pembohong: Sakit Hati Rakyat!
VIDEO: Ganjar Keras! Sentil Soal Pemimpin Pembohong: Sakit Hati Rakyat!

Capres Ganjar berjanji akan membawa amanah jika menjadi presiden

Baca Selengkapnya
Megawati Singgung Puan Nangis di Rakernas: Enggak Perlu Cengeng Lah
Megawati Singgung Puan Nangis di Rakernas: Enggak Perlu Cengeng Lah

Megawati meminta agar para kadernya tidak cengeng dengan kondisi politik saat ini

Baca Selengkapnya
VIDEO: Reaksi Tegas Ganjar Pejuang PPP Dukung Prabowo-Gibran
VIDEO: Reaksi Tegas Ganjar Pejuang PPP Dukung Prabowo-Gibran

Ketika pimpinan partai tidak tegas dalam mengatur anggotanya, maka akan berpotensi menimbulkan perbedaan pilihan politik dalam tubuh internal.

Baca Selengkapnya
Sindiran Ganjar buat Calon Pemimpin Daerah: Jelang Pemilihan Senyum Lebar, Tapi Kecut usai Terpilih
Sindiran Ganjar buat Calon Pemimpin Daerah: Jelang Pemilihan Senyum Lebar, Tapi Kecut usai Terpilih

Ganjar menegaskan, pemerintah harus banyak mendengarkan dan memudahkan masyarakat.

Baca Selengkapnya
Ini Kata Gibran soal Puan Sindir Perilaku Kader Tak Junjung Tinggi Etika Politik
Ini Kata Gibran soal Puan Sindir Perilaku Kader Tak Junjung Tinggi Etika Politik

Putra Presiden Jokowi itu menanggapi santai sindiran pedas dari putri Megawati Soekarnoputri.

Baca Selengkapnya
Cerita Ganjar Pranowo Sering Terima Makian Lewat Pesan Singkat
Cerita Ganjar Pranowo Sering Terima Makian Lewat Pesan Singkat

Namun, Ganjar mengaku selalu mendengar makian tersebut dan menerimanya.

Baca Selengkapnya