135 Nama Bayi Laki-Laki Hindu Punya Arti Gagah & Penuh Makna, Bisa Jadi Inspirasi
Merdeka.com - Memberikan nama bayi dari keluarga penganut agama Hindu harus dipikirkan secara matang-matang sebelum upacara pemberian nama digelar. Baik itu nama bayi laki-laki Hindu maupun nama bayi perempuan Hindu. Biasanya, nama bayi Hindu modern berasal dari bahasa Sansekerta.
Di mana itu merupakan bahasa yang pertama kali ditulis dan diucapkan oleh masyarakat tepat saat teks-teks suci agama Hindu ditetapkan. Menggunakan bahasa Sansekerta untuk nama bayi juga terbilang unik. Meski begitu, di balik keunikannya tersimpan arti nama yang penuh makna.
Lantas apa saja nama bayi laki-laki Hindu modern yang memiliki arti gagah dan penuh makna? Melansir dari berbagai sumber, Selasa (23/5), simak ulasan informasinya berikut ini.
-
Apa arti dari nama bayi laki-laki modern islami? Nama-nama ini tidak hanya mencerminkan identitas keagamaan, tetapi juga menggambarkan kesan modern dan relevan sesuai dengan zaman.
-
Apa arti nama bayi yang sedang trend? Kumpulan nama bayi yang artinya hadiah dari Allah SWT bisa menjadi salah satu inspirasi memberi identitas bagi si kecil.
-
Kenapa nama bayi laki-laki bernuansa Batak modern trending? Nama bayi bernuansa Batak modern dapat menjadi referensi bagi para orang tua. Khususnya bagi mereka yang berasal dari keluarga keturunan Batak. Tentu saja sebagai orang tua, akan memilihkan nama yang memiliki arti dan doa terbaik bagi anaknya.
-
Kenapa orang tua cari nama bayi laki-laki bermakna kesatria? Sebagai orang tua akan memilihkan nama yang memiliki arti dan doa terbaik bagi anaknya. Tidak heran apabila orang tua sampai membutuhkan waktu cukup lama hanya sekadar untuk menyiapkan nama. Bahkan tak sedikit dari mereka yang memiliki berbagai macam pertimbangan dalam memilih nama untuk anaknya.
-
Apa yang dimaksud dengan nama bayi Islami? Nama bayi laki-laki Islami bisa menjadi referensi untuk memberi nama si kecil.
-
Siapa yang menamai bayi laki-laki? Nama yang diberikan orang tua kepada seorang anak merupakan ungkapan dari doa dan harapan yang kelak akan terwujud kepada sang anak.
Nama Bayi Laki-Laki Hindu I
1. Abimanyu yang memiliki arti gagah berani, nama putra Arjuna.
2. Aditya yang memiliki arti pandai dan bijaksana.
3. Arjuna yang memiliki arti berkulit putih, satria ketiga Pandawa.
4. Arya yang memiliki arti terhormat.
5. Asoka yang memiliki arti tanpa duka.
6. Abharan yang memiliki arti Perhiasan
7. Abheek yang memiliki arti Pemberani
8. Abhichandra yang memiliki arti Cahaya bulan yang Indah
9. Abhidhar yang memiliki arti Si orang yang selalu berpakaian rapih
10. Abhijit yang memiliki arti Menang
11. Abhilash yang memiliki arti Hasrat atau Keinginan
12. Abhimakar yang memiliki arti Seseorang yang memberikan kehangatan
13. Abhiman yang memiliki arti Menghargai dirinya sendiri
14. Abhinav yang memiliki arti Modern
15. Abhineet yang memiliki arti Seorang Aktor
16. Abhinivesh yang memiliki arti Seseorang yang akan menghargai
17. Abhiraj yang memiliki arti Ganteng atau Tampan
18. Abhiram yang memiliki arti Menyenangkan atau membahagiakan
19. Abhivachan yang memiliki arti kata-kata yang baik
20. Abhivadak yang memiliki arti Seseorang yang dihormati
21. Afreen yang memiliki arti Penyemangat
22. Aftan yang memiliki arti Matahari
23. Aganit yang memiliki arti Tidak Terhitung
24. Agasthya yang memiliki arti Orang yang Bijaksana atau guru
25. Aghor yang memiliki arti Sifat Dasar Shiva
26. Agnidev yang memiliki arti Api dari Tuhan
27. Agninyan yang memiliki arti Shiwa
Nama Bayi Laki-Laki Hindu II
28 Agnitra yang memiliki arti Teman Agni atau Angin29. Ahish yang memiliki arti Raja Naga30. Barata yang memiliki arti pria terbaik.31. Basudewa yang memiliki arti nama lain Krisna.32. Bimasena yang memiliki arti panglima yang gagah berani.33. Birawa yang memiliki arti nama lain Siwa.34. Birendra yang memiliki arti pemimpin para ksatria.35. Balindra yang memiliki arti Raja Bali36. Bhadyoga yang memiliki arti Seseorang yang kaya37. Bhasker yang memiliki arti Matahari38. Bhanuprakash yang memiliki arti Mentari yang bersinar terang39. Bhavesh yang memiliki arti Shiwa40. Bheeshma yang memiliki arti Malas atau buruk sekali atau tidak baik41. Bhesaj yang memiliki arti Wishnu41. Bhirigaraj yang memiliki arti Sebuah Lebah43. Bhootakingam yang memiliki arti Shiwa44. Bhrigu yang memiliki arti Ayah dari Lakshmi45. Chakor yang memiliki arti Seekor burung46. Chakradhar yang memiliki arti Wishnu47. Chakresh yang memiliki arti Raja48. Chakshu yang memiliki arti Mata49. Chalavanth yang memiliki arti Orang yang ditentukan50. Candra yang memiliki arti bulan.51. Candrakumara yang memiliki arti putra rembulan.52. Citaprasada yang memiliki arti mendapat kebahagiaan.53. Dananjaya yang memiliki arti penuh berkah, nama lain Arjuna.54. Daya yang memiliki arti penuh kasih sayang.
Nama Bayi Laki-Laki Hindu III
55. Dewananda yang memiliki arti karunia Sang Pencipta.56. Dirandra yang memiliki arti pemberani.57. Dattadri yang memiliki arti Guru atau orang Bijaksana58. Davesh yang memiliki arti Arti yang Tidak Jelas59. Dayakar yang memiliki arti orang yang menunjukan kebaikannya60. Dayanand yang memiliki arti yang baik61. Deepanker yang memiliki arti Pembawa Lampu62. Deepit yang memiliki arti Seperti lampu63. Deepthamshu yang memiliki arti Seberkas Cahaya64. Deeraj yang memiliki arti Pahlawanyang bijaksana dan dermawan65. Dev yang memiliki arti Suatu Keabadian66. Devadut yang memiliki arti Diberikan Oleh Devas67. Deval yang memiliki arti Bramarshi68. Devanand yang memiliki arti Kebagiaan yang hebat69. Devanshi yang memiliki arti Malaikat71. Devaraj yang memiliki arti Indra72. Devavardhan yang memiliki arti saudara laki-laki dari Devaki73. Devendra yang memiliki arti Indra74. Devidas yang memiliki arti Pembantu Dewa75. Devinath yang memiliki arti Shiwa76. Deviprasad yang memiliki arti Hadiah dari para Dewa78. Devipriya yang memiliki arti Yang dicintai oleh Dewa79. Devottham yang memiliki arti yang terbaik diantara devas80. Dhairyavanth yang memiliki arti Orang yang pemberani81. Dharmaputra yang memiliki arti Yudhistira
Nama Bayi Laki-Laki Hindu IV
82. Dharmaraj yang memiliki arti Orang yang Paling benar83. Dharmatej yang memiliki arti Kebenaran84. Dharmdeva yang memiliki arti Yudhistira85. Dharmendra yang memiliki arti Yang paling benar86. Dharti yang memiliki arti Bumi87. Dilber yang memiliki arti Yang disayangi88. Dilip yang memiliki arti Raja dari Surya Vamsha89. Dilkhush yang memiliki arti Hati yang berbahagia90. Ekadanta yang memiliki arti cerdas.91. Ekata yang memiliki arti anak sulung.92. Ekawira yang memiliki arti berjiwa berani.94. Farraz yang memiliki arti Jujur.95. Fazwan yang memiliki arti Tumbuh tinggi seperti bintang-bintang.96. Ganesh yang memiliki arti Jalan penghidupan yang tenteram, merdeka, bahagia, dan sempurna.97. Gasendra yang memiliki arti Raja yang gagah.98. Gautama yang memiliki arti Pekerjaan yang sempurna.99. Hara yang memiliki arti penebus dosa.100. Haridra yang memiliki arti cemerlang.101. Harsa yang memiliki arti kebahagiaan.102. Indra yang memiliki arti yang terkuat.103. Irawan yang memiliki arti raja lautan, nama putra Arjuna.104. Janardana yang memiliki arti suka menolong.105. Janu yang memiliki arti kekuatan hidup.106. Jayanegara yang memiliki arti nama raja kedua Kerajaan Majapahit.107. Kalya yang memiliki arti kegembiraan.108. Kamal yang memiliki arti yang sempurna.
Nama Bayi Laki-Laki Hindu V
109. Karunanidi yang memiliki arti lelaki yang baik hati.110. Karunasankara yang memiliki arti bersifat pemaaf.111. Kripala yang memiliki arti lembut perasaannya.112. Krisna yang memiliki arti berkulit gelap, nama raja titisan Wisnu.113. Laksmana yang memiliki arti kesejahteraan, nama adik Rama.114. Lalit yang memiliki arti Sederhana115. Lekhak yang memiliki arti Seorang Penulis116. Maitreya yang memiliki arti ramah dan bersahabat.117. Mahanta yang memiliki arti pria perkasa.118. Mahawira yang memiliki arti yang paling pemberani di antara para pria.119. Mahesa yang memiliki arti pemimpin hebat.120. Mahabala yang memiliki arti kekuatan.121. Manendra yang memiliki arti lelaki paling cerdas.122. Madhur yang memiliki arti Manis123. Mahalingam yang memiliki arti Shivalinga124. Mahan yang memiliki arti Hebat125. Mahanidhi yang memiliki arti Harta karun yang baik126. Manas yang memiliki arti Pikiran atau intelek127. Meidiawan yang memiliki arti menempuh jalan yang benar.128. Nakula yang memiliki arti semanis mangga, satria keempat Pandawa.129. Nalesha yang memiliki arti pria berbau harum.130. Nandana yang memiliki arti pembawa keceriaan.131. Narasimha yang memiliki arti sekuat singa.132. Narayana yang memiliki arti jalan kebenaran, nama lain Krisna.133. Narendra yang memiliki arti pemimpin manusia.134. Nawasena yang memiliki arti masa depan yang cerah.135. Nirankara yang memiliki arti keagungan Tuhan (mdk/tan)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Berikut kumpulan nama bayi laki-laki Jawa Keraton yang setiap rangkaian kata penuh wibawa.
Baca SelengkapnyaBerikut merdeka.com merangkum informasi tentang 55 nama anak laki-laki Jawa modern yang keren dan penuh makna.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan nama bayi laki-laki Jawa kuno berawalan dari huruf A-Z.
Baca SelengkapnyaBerikut kumpulan nama bayi laki-laki Batak modern beserta artinya.
Baca SelengkapnyaBagi orang tua yang sedang mencari nama yang cocok untuk si kecil, nama bayi laki-laki bermakna kesatria gagah berani ini bisa menjadi salah satu pilihan.
Baca SelengkapnyaBagi orang tua yang sedang mencari-cari nama yang cocok untuk si kecil, nama bayi berikut ini bisa menjadi salah satu pilihan
Baca SelengkapnyaNama bayi bernuansa Batak modern dapat menjadi referensi bagi para orang tua. Khususnya bagi mereka yang berasal dari keluarga keturunan Batak.
Baca SelengkapnyaAda banyak pilihan mengenai nama bayi lelaki huruf H modern dan penuh doa.
Baca SelengkapnyaReferensi nama bayi inisial Z untuk laki-laki berikut bisa jadi pilihan kalian para orang tua. Selain berarti indah, nama berikut dijamin keren.
Baca SelengkapnyaPilih nama bayi laki-laki Anda dengan cermat dan pahami maknanya.
Baca SelengkapnyaMerdeka.com merangkum informasi tentang 250 nama anak laki-laki Jawa yang unik dan penuh arti.
Baca SelengkapnyaKumpulan inspirasi nama anak laki-laki pakai bahasa Jawa kuno.
Baca Selengkapnya