Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BCA raup laba kuartal I 2018 Rp 5,5 T, tumbuh 10,4 persen

BCA raup laba kuartal I 2018 Rp 5,5 T, tumbuh 10,4 persen Paparan kinerja Bank BCA. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) mencatatkan laba bersih pada kuartal I 2018 mencapai Rp 5,5 triliun. Laba ini bertumbuh sebesar 10,4 persen dibanding periode yang sama tahun sebelumnya mencapai Rp 5,0 triliun.

Pendapatan bunga bersih dan pendapatan operasional lainnya, meningkat 8,7 persen menjadi Rp 14,7 triliun pada triwulan pertama dibandingkan Rp 13,5 triliun pada triwulan pertama tahun 2017.

"BCA kembali berhasil mencapai pembiayaan nasabah dan mempertahankan pertumbuhan dana yang solid," kata Presiden Direktur BCA Jahja Setiaatmadja dalam paparan kinerja kuartal pertama tahun 2018, di Hotel Indonesia Kempinski, Jakarta, Senin (23/4)

Sementara, perolehan dana pihak ketiga (DPK) tercatat tumbuh 9,0 persen yoy menjadi Rp 583,5 triliun. Di mana current account and saving account (CASA) berkontribusi sebesar 77,3 persen dari pertumbuhan DPK.

CASA tercatat tumbuh sebesar 11,3 persen yoy menjadi Rp 451,1 triliun hingga Maret. Terdiri dari dana tabungan tumbuh positif sebesar 10,8 persen yoy menjadi Rp 297,2 triliun, sementara dana giro meningkat 122 persen yoy mencapai Rp 153,8 triliun. Adapun dana deposito tercatat sebesar Rp 132,5 triliun atau tumbuh 2,1 persen yoy.

"Perkembangan produk dan layanan penyelesaian pembayaran (payment settlement) yang inovatif berperan penting dalam mempertahankan pertumbuhan dana CASA," ujarnya.

Dengan pencapaain tersebut, lanjut Jahja, BCA tetap optimistis terhadap prospek ekonomi Indonesia untuk jangka ke depan. Di mana, perusahaan dikatakan secara konsisten beradaptasi terhadap perkembangan teknologi informasi dan perubahan perilaku nasabah di era digital ini.

"Customer experience dan loyalitas nasabah merupakan faktor penting dalam mendukung pencapaian kinerja bisnis bank yang berkelanjutan," pungkasnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kredit Meningkat, Laba BCA Tembus Rp24,2 Triliun di Semester I-2023
Kredit Meningkat, Laba BCA Tembus Rp24,2 Triliun di Semester I-2023

PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) membukukan laba bersih Rp24,2 triliun di semester I-2023. Capaian laba ini meningkat sebesar 34,0 persen secara year on year.

Baca Selengkapnya
Bank BCA Kantongi Laba Bersih Rp41,1 Triliun di Sembilan Bulan Pertama 2024
Bank BCA Kantongi Laba Bersih Rp41,1 Triliun di Sembilan Bulan Pertama 2024

Jahja menyebut, torehan laba BCA ditopang oleh peningkatan total kredit yang tumbuh sebesar 14,5 persen secara tahunan (YoY).

Baca Selengkapnya
Baru 3 Bulan, BCA Sudah Kantongi Laba Rp12,9 Triliun pada Kuartal I-2024
Baru 3 Bulan, BCA Sudah Kantongi Laba Rp12,9 Triliun pada Kuartal I-2024

Dalam waktu 3 bulan, BCA sudah meraup keuntungan Rp12,9 triliun di awal tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Laba Bank BCA Tembus Rp26,9 Triliun per Semester I-2024
Laba Bank BCA Tembus Rp26,9 Triliun per Semester I-2024

Dari sisi pendanaan, total dana pihak ketiga (DPK) Bank BCA naik 5 persen yoy menyentuh Rp1.125 triliun.

Baca Selengkapnya
Kinerja Bank BCA Sepanjang 2023: Penyaluran Kredit Tumbuh 13,9 Persen dan Laba Bersih Naik 19,4 Persen
Kinerja Bank BCA Sepanjang 2023: Penyaluran Kredit Tumbuh 13,9 Persen dan Laba Bersih Naik 19,4 Persen

Kenaikan laba ditopang pertumbuhan kredit yang berkualitas, peningkatan volume transaksi dan pendanaan, serta perluasan basis nasabah.

Baca Selengkapnya
BTN Cetak Laba Bersih Rp3,5 Triliun Sepanjang 2023, Ini Sumbernya
BTN Cetak Laba Bersih Rp3,5 Triliun Sepanjang 2023, Ini Sumbernya

Capaian tersebut tumbuh 15 persen (yoy) dibandingkan dengan perolehan laba bersih di tahun 2022 sebesar Rp3,04 triliun.

Baca Selengkapnya
Uang Masyarakat di Bank BCA Mencapai Rp1.125 Triliun
Uang Masyarakat di Bank BCA Mencapai Rp1.125 Triliun

Frekuensi transaksi mobile banking dan internet banking mencapai 23 miliar, naik 24 persen YoY.

Baca Selengkapnya
Naik 15,5 Persen, Bank BCA Salurkan Kredit Rp850 Triliun per Juni 2024
Naik 15,5 Persen, Bank BCA Salurkan Kredit Rp850 Triliun per Juni 2024

Kredit untuk bisnis tercatat tumbuh dengan solid, baik di segmen korporasi maupun Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM).

Baca Selengkapnya
Investor Siap-Siap Tampung, Bank Syariah Indonesia Bagi-Bagi Dividen Rp855 Miliar
Investor Siap-Siap Tampung, Bank Syariah Indonesia Bagi-Bagi Dividen Rp855 Miliar

Sepanjang tahun 2023, BSI membukukan laba bersih senilai Rp5,70 triliun atau tumbuh 33,88 persen year on year (yoy) dibandingkan tahun sebelumnya.

Baca Selengkapnya
Asuransi BCA Life Raup Premi Rp890 Miliar & Bayar Klaim Rp337 Miliar Hingga Pertengahan Tahun 2023
Asuransi BCA Life Raup Premi Rp890 Miliar & Bayar Klaim Rp337 Miliar Hingga Pertengahan Tahun 2023

BCA Life memiliki posisi cadangan teknis yang kuat sebesar Rp1,89 triliun, tumbuh 21,03 persen.

Baca Selengkapnya
Pertama dalam Sejarah, Bank DKI Cetak Laba Rp1,02 Triliun di Kuartal IV-2023
Pertama dalam Sejarah, Bank DKI Cetak Laba Rp1,02 Triliun di Kuartal IV-2023

Pembukuan ini merupakan pencapaian laba bersih tertinggi sejak Bank DKI berdiri tahun 1961.

Baca Selengkapnya
BNI Raup Laba Bersih Rp5,33 Triliun, Tumbuh 2 Persen
BNI Raup Laba Bersih Rp5,33 Triliun, Tumbuh 2 Persen

Pertumbuhan laba bersih ditopang dengan kontribusi pengembangan pembiayaan UMKM.

Baca Selengkapnya