Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

BLK hasilkan pekerja bersertifikat

BLK hasilkan pekerja bersertifikat Menaker M Hanif Dhakiri. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Badan Pusat Statistik (BPS) pada bulan Agustus tahun 2017 ini mencatat angkatan kerja Indonesia mencapai 125,44 juta jiwa. Dari angka tersebut, 60,24 persen lulusan Sekolah Menengah Pertama (SMP) dan Sekolah Dasar (SD).

Bila dijumlahkan dengan angkatan kerja yang berpendidikan hingga Sekolah Menengah Atas (SMA) prosentasenya mencapai 87,76 persen. Sementara itu, angka pengangguran di Indonesia pada 2016 mencapai titik terendah sebanyak 7,03 juta orang, atau 5,61 persen dari total jumlah penduduk.

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Hanif Dhakiri menjelaskan, pelatihan kompetensi merupakan salah satu upaya pemerintah untuk memberikan bekal kompetensi bagi angkatan kerja yang berlatar belakang pendidikan rendah.

Pelatihan dilakukan di Balai Latihan Kerja (BLK) dengan konsep Pelatihan Berbasis Kompetensi (PBK). Sehingga pelatihan yang diterima masyarakat memiliki kesesuaian (link and match) dengan perkembangan dunia usaha dan industri, sehingga dapat mendorong penyerapan kerja dengan menghasilkan pekerja yang memiliki sertifikasi.

Saat ini, Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) melaksanakan program reorientasi, revitalisasi, dan rebranding BLK. Program ini ditujukan untuk mempercepat proses dan masifikasi produksi sumber daya manusia yang berkompeten di beberapa bidang kejuruan prioritas.

"Fokus dan masifkan produksi SDM di BLK-BLK milik pemerintah. Pilih satu dua kejuruan prioritas dan lakukan produksi secara masif, sehingga output dari pelatihan berbasis kompetensi di BLK semakin besar dan sesuai kebutuhan industri," ujar Menaker Hanif Dhakiri. (mdk/ibs)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menaker: BLKK Jadi Motor Penggerak Kualitas SDM Indonesia
Menaker: BLKK Jadi Motor Penggerak Kualitas SDM Indonesia

Kemnaker berupaya meningkatkan keahlian dan kompetensi SDM, salah satunya melalui BLKK.

Baca Selengkapnya
Sosialisasi BLK Komunitas, Menaker: Kita Ingin Masyarakat Tahu & Kompetensinya Meningkat
Sosialisasi BLK Komunitas, Menaker: Kita Ingin Masyarakat Tahu & Kompetensinya Meningkat

Sosialisasi dilakukan agar masyarakat luas mengetahui dan mendapatkan manfaat dari BLK Komunitas.

Baca Selengkapnya
Menaker: Satpel BLK Karimun Wadah Masyarakat Tingkatkan Keahlian
Menaker: Satpel BLK Karimun Wadah Masyarakat Tingkatkan Keahlian

Berdirinya Satpel BLK Karimun, sebagai perwujudan dari implementasi transformasi BLK.

Baca Selengkapnya
Menaker: Ciptakan SDM Terampil Sesuai Kebutuhan Industri di Batam
Menaker: Ciptakan SDM Terampil Sesuai Kebutuhan Industri di Batam

Kehadiran Satpel Pelatihan Vokasi dan Produktivitas BLK Batam diharapkan mampu menjawab tantangan ketenagakerjaan.

Baca Selengkapnya
Cara Pemkot Bontang Ciptakan Tenaga Kerja Terampil Sesuai Kebutuhan Industri
Cara Pemkot Bontang Ciptakan Tenaga Kerja Terampil Sesuai Kebutuhan Industri

Pemerintah Kota Bontang melalui Dinas Tenaga Kerja menyelenggarakan kegiatan Perluasan Kesempatan Kerja dan Pelatihan Tenaga Kerja Mandiri.

Baca Selengkapnya
Tingkatkan Kompetensi Tenaga Kerja, Kemnaker Siap Fasilitasi Pemagangan ke Jepang
Tingkatkan Kompetensi Tenaga Kerja, Kemnaker Siap Fasilitasi Pemagangan ke Jepang

Kemnaker telah menyiapkan program pemagangan ke Jepang bagi pemuda Kabupaten Batang.

Baca Selengkapnya
Tingkatkan Kualitas SDM Industri Baja, Ini Dilakukan Pemerintah dan Pengusaha
Tingkatkan Kualitas SDM Industri Baja, Ini Dilakukan Pemerintah dan Pengusaha

Ini sekaligus sebagai bentuk upaya menyelesaian masalah kekurangan tenaga kerja dan sebagai persiapan untuk menghadapi investasi tahap dua.

Baca Selengkapnya
Menaker: BLK Komunitas Sarana Penting Tingkatkan Kompetensi SDM
Menaker: BLK Komunitas Sarana Penting Tingkatkan Kompetensi SDM

Kemnaker akan terus membangun BLK Komunitas karena BLK Komunitas ini menjadi salah satu sarana penting dalam meningkatkan kompetensi SDM Indonesia

Baca Selengkapnya
Kemnaker Akan Bangun Smart Training Center di Batang untuk Perkuat SDM Lokal
Kemnaker Akan Bangun Smart Training Center di Batang untuk Perkuat SDM Lokal

Ini untuk mendukung penyiapan tenaga kerja lokal untuk Kawasan Industri Terpadu Batang (KITB) dan Batang Industrial Park (BIP).

Baca Selengkapnya
Menaker Resmikan Satpel Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Batam
Menaker Resmikan Satpel Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Batam

Menaker Ida Fauziyah, meresmikan Satuan Pelayanan Pelatihan Vokasi dan Produktivitas Batam.

Baca Selengkapnya
Cara Ini Bisa Jadi Solusi Cetak SDM Andal dan Siap Kerja Sesuai Kebutuhan Industri
Cara Ini Bisa Jadi Solusi Cetak SDM Andal dan Siap Kerja Sesuai Kebutuhan Industri

Baru-baru ini, perusahaan mengukuhkan 30 peserta program beasiswa pendidikan vokasi industri setara Diploma 1.

Baca Selengkapnya
Rutin Adakan Pelatihan, Begini Cara Kawasan Industri Batang Serap Tenaga Kerja Lokal
Rutin Adakan Pelatihan, Begini Cara Kawasan Industri Batang Serap Tenaga Kerja Lokal

Saat ini, sudah ada 50 calon tenaga kerja yang siap untuk bekerja di satu perusahaan.

Baca Selengkapnya