Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Desa Pagak, Terkenal dengan Wisata Alam yang Perlu Didukung Perbankan

Desa Pagak, Terkenal dengan Wisata Alam yang Perlu Didukung Perbankan Desa Pagak. ©2021 Istimewa

Merdeka.com - Desa Pagak, lokasinya di Kecamatan Purwareja Klampok, Banjarnegara, Jawa Tengah. Didukung dengan alam yang indah serta suasana desa yang nyaman. Tak heran jika akhirnya berhasil menjadi salah satu desa wisata. Tak hanya pemandangan yang indah, katalog wisata di desa ini semakin komplit karena didukung dengan sejarah dan budaya yang patut dipelajari.

Dari kehadiran itu semua, ditambah dengan ekonomi kreatif yang juga menjadi penyokong, Desa Pagak berhasil menjadi pemenang program Desa BRILian 2021 yang dilakukan usai proses seleksi dan penyelenggaraan Literasi Desa BRILian yang dilangsungkan selama tiga bulan.

Direktur BUMDes Astagina Riyanto mayoritas masyarakat bekerja di sektor pertanian, dan pelaku Usaha Menengah Kecil Menengah (UKM) untuk daerah wisata.

"Di sini masyarakat juga memiliki usaha kecil kecilan, dan kalau pemuda banyak yang merantau juga," tutur Riyanto saat dihubungi Liputan6.

desa pagak©2021 Istimewa

Kata dia, untuk lebih efektif dalam hal ekonomi masyarakat di wilayah itu melakukan transaksi ke perbankan. Meski berjarak kurang lebih 5 kilometer, masyarakat bisa menggunakan kendaraan menuju ke bank tersebut.

"Untuk akses ke BRI sekitar 5 km, dengan jalan yg baik, dilalui kendaraan kecil maupun besar," tutur Riyanto.

"Desa Pagak memiliki berbagai potensi di antaranya alam, persawahan, dan industri kreatif," ujar Riyanto.

Dia menambahkan, BUMDes itu terbentuk pada 2017 dengan memiliki unit, seperti pariwisata yang mampu menjadi usaha yang menghasilkan profit seperti perdagangan dan jasa.

"Saat ini menopang pendapatan BUMDes, ke depannya diharapkan unit pariwisata bisa menjadi usaha yang menghasilkan banyak profit," ujar Riyanto.

BUMDes Astagina sendiri memiliki 3 orang sebagai pengurus, mulai dari komisaris, dewan pengawas dan kepala unit. Saat ini, BUMDes Astagina mampu membantu masyarakat dalam pelayanan transaksi. Mulai dari membayar tagihan, pulsa listrik dan sebagainya. Kehadiran BRI sendiri, melalui BRILink, lanjut dia, berhasil mempermudah masyarakat di Desa Pagak untuk melakukan transaksi.

"Dengan sistem jemput bola, dan bumdes juga pernah menjadi supplier pengadaan bantuan sosial untuk masyarakat berupa sembako," imbuh Riyanto.

"Saya berharap BRI bisa menjadi partner untuk BUMDes dan desa untuk kemajuan masyarakat desa," ujar Riyanto.

Untuk informasi, Sepuluh Desa BRLian tahap 1 yaitu Desa Sukalaksana, Kecamatan Samarang, Garut, Jawa Barat; Desa Cepogo Kecamatan Cepogo, Boyolali, Jawa Tengah; Desa Bukit Gajah, Kecamatan Ukui, Pelalawan, Riau; Desa Trimulyo Kecamatan Gedung Surian, Lampung Barat; Desa Pagak Kecamatan Purworejo Klampok Banjarnegara, Jawa Tengah. (mdk/hrs)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Eksotisme Desa Wisata Bira Tengah Sampang, Bebas Polusi Udara Cocok untuk Healing
Eksotisme Desa Wisata Bira Tengah Sampang, Bebas Polusi Udara Cocok untuk Healing

Desa Wisata Bira Tengah cocok jadi obat penat dari hiruk pikuk perkotaan.

Baca Selengkapnya
Keindahan Desa Wisata Ketapanrame di Mojokerto, Air Terjun Dlundung dan Taman Ghanjaran Jadi Daya Tarik
Keindahan Desa Wisata Ketapanrame di Mojokerto, Air Terjun Dlundung dan Taman Ghanjaran Jadi Daya Tarik

Desa Ketapanrame jadi wisata yang tak boleh terlewat saat berkunjung ke Mojokerto.

Baca Selengkapnya
Mengunjungi Desa Pulau Sapi Kalimantan Utara, Pengalaman Tak Terlupakan Susur Sungai hingga Saksikan Pertunjukan Tari
Mengunjungi Desa Pulau Sapi Kalimantan Utara, Pengalaman Tak Terlupakan Susur Sungai hingga Saksikan Pertunjukan Tari

Desa wisata ini layak masuk daftar wajib objek wisata di Kalimantan Utara yang wajib dikunjungi

Baca Selengkapnya
Menyusuri Keindahan Taman Batu di Samping Waduk Jatiluhur, Pemandangan Gunung dan Danaunya Bak Lukisan
Menyusuri Keindahan Taman Batu di Samping Waduk Jatiluhur, Pemandangan Gunung dan Danaunya Bak Lukisan

Keindahannya mencuri perhatian lantaran bebatuan raksasa berjajar dengan view Waduk Jatiluhur dan perbukitan menciptakan keindahan visual bak di dalam lukisan.

Baca Selengkapnya
Bak Perkampungan di Luar Negeri, Intip Pesona Desa Nagari Pariangan di Sumatra Barat
Bak Perkampungan di Luar Negeri, Intip Pesona Desa Nagari Pariangan di Sumatra Barat

Keindahan di Desa Nagari Pariangan tidak pernah gagal dan mengecewakan sekalipun. Desa ini bahkan mirip seperti perkampungan di luar negeri.

Baca Selengkapnya
Intip Daya Tarik Desa Purwabakti di Bogor, Suasananya Bikin Betah
Intip Daya Tarik Desa Purwabakti di Bogor, Suasananya Bikin Betah

Pengunjung dijamin betah dan ingin berlama-lama healing di Desa Purwabakti.

Baca Selengkapnya
Wisata di Banyuwangi yang Hits dan Terbaru, Cocok untuk Manjakan Mata di Akhir Pekan
Wisata di Banyuwangi yang Hits dan Terbaru, Cocok untuk Manjakan Mata di Akhir Pekan

Merdeka.com merangkum informasi tentang wisata di Banyuwangi yang hits dan terbaru, sangat cocok untuk memanjakan mata di akhir pekan.

Baca Selengkapnya
Eksotisme Ketapanrame Mojokerto, Desa Wisata Terbaik di Indonesia
Eksotisme Ketapanrame Mojokerto, Desa Wisata Terbaik di Indonesia

Mengintip eksotisme desa wisata terbaik di Indonesia, ternyata suasananya bener-bener bikin betah

Baca Selengkapnya
12 Wisata di Trenggalek yang Indah dan Menakjubkan, Cocok untuk Liburan
12 Wisata di Trenggalek yang Indah dan Menakjubkan, Cocok untuk Liburan

Keindahan alamnya yang masih alami dan belum banyak terjamah membuatnya menjadi destinasi yang ideal bagi mereka yang mencari kedamaian dan ketenangan.

Baca Selengkapnya
Bikin Ganjar Terpukau, Intip Pesona Desa Tegallega di Cianjur yang Punya Kebun Teh dan Kampung Padi
Bikin Ganjar Terpukau, Intip Pesona Desa Tegallega di Cianjur yang Punya Kebun Teh dan Kampung Padi

Desa Tegallega diakui Ganjar Pranowo merupakan tempat yang indah. Intip sederet pesonanya.

Baca Selengkapnya
10 Wisata Pangalengan Bandung Populer, Tawarkan Panorama Asri dan Sejuk
10 Wisata Pangalengan Bandung Populer, Tawarkan Panorama Asri dan Sejuk

Wisata Pangalengan menghadirkan pengalaman seru bagi para pencinta alam dan penikmat petualangan.

Baca Selengkapnya
6 Wisata Majalengka yang Indah dan Memesona, Wajib Dikunjungi
6 Wisata Majalengka yang Indah dan Memesona, Wajib Dikunjungi

Majalengka adalah kabupaten yang terletak di Provinsi Jawa Barat, menawarkan keindahan alam yang menakjubkan dan beragam destinasi wisata.

Baca Selengkapnya