Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Umumkan Pemenang Desa BRILian 2021, BRI Komitmen Kuatkan Ekonomi Indonesia

Umumkan Pemenang Desa BRILian 2021, BRI Komitmen Kuatkan Ekonomi Indonesia Pemenang Desa BRIlian 2021. ©2021 Istimewa

Merdeka.com - Sejak tahun 2020, BRI hadir dalam pengembangan desa melalui Desa BRILian. Program ini bertujuan menghasilkan desa percontohan dalam meningkatkan ekonomi melalui praktik kepemimpinan unggul dan berinovasi sesuai dengan target pembangunan berkelanjutan atau Sustainable Development Goals (SDG's) yang dikeluarkan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes PDTT).

pemenang desa brilian 2021©2021 Istimewa

Di tahun ini, BRI kembali melanjutkan program Desa BRILian yang diikuti 2.062 desa dan berhasil menelurkan 5 finalis terbaik. Pelaksanaan tahun ini, seperti ihwal pertama, yakni sebagai salah satu cara BRI dalam penguatan ekosistem desa sehingga meningkatnya perekonomian di desa.

"Desa yang tergabung dalam Desa BRILian diharapkan menjadi sumber inspirasi kemajuan bagi desa dan dapat direplikasi ke desa lain," kata Wakil Direktur Utama BRI Catur Budi Harto dalam sambutannya di puncak Pagelaran Desa BRILian 2021 di Jakarta, Selasa (14/12).

Ia menambahkan, ada empat aspek yang menjadi fokus dalam program desa BRIlian, yakni BUMDes dalam motor ekonomi desa, lalu digitalisasi di mana implementasi produk dan aktivitas digital di desa dilaksanakan. Ketiga, keberlangsungan di mana secara berkelanjutan desa itu tangguh dan memiliki semangat keberlangsungan untuk membangun.

©2021 Istimewa

Keempat ialah inovasi untuk kreatif menciptakan inovasi guna pembangunan desa. Dengan itu, Desa BRILian merupakan desa inspirasi, tangguh dan inovatif di masa pandemi dan layak jadi percontohan desa lain.

Dari 5 finalis yang telah terpilih, Desa BRILian 2021 dimenangkan oleh Desa Sukalaksana dari Garut, Jawa Barat. Sebelum memperoleh gelar, perangkat desa lebih dahulu diwajibkan menjawab pertanyaan dari tim juri atau panelis.

pemenang desa brilian 2021©2021 Istimewa

"Bagaimana upaya dan strategi untuk pengembangan prukades berkelanjutan dan terjaga kualitasnya?" demikian pertanyaan yang diajukan kepada Kepala Desa Sukalaksana Oban Sobana yang mewakili wilayah tersebut."

"Terus terang sebagai ujung tombak di tingkat desa. Kami memiliki kewajiban untuk mensejahterakan masyarakat bahwa desa yang BRIlian ialah yang mampu berinovasi, menggali potensi dan mensejahterakan masyarakat. Menyambung dengan produk masyarakat kami melakukan pembinaan, pelatihan, mulai tatanan manajemen kami hadirkan inovasi."

"Kami mulai pelatihan, meningkatkan kualitas, penjualan dan pemasaran melalui digital dan merupakan suatu hal yang luar biasa. Ke depan kami akan lebih baik lagi" jawab Oban sebelum akhirnya dinyatakan sebagai pemenang Desa BRILian 2021 oleh tim juri," tuntasnya.

Berikut daftar pemenang Desa BRILian 2021:Juara 1: Desa SukalaksanaJuara 2: Desa KetapanrameJuara 3: Desa KemudoRunner up 1: Desa TalokRunner up 2: Desa Bhuana JayaPrukades Terbaik: Desa SelurDesa Terfavorit: Desa Talok (mdk/hrs)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Inaugurasi Desa BRILiaN Batch 1 2024, BRI Beri Apresiasi Bagi 40 Desa Terpilih
Inaugurasi Desa BRILiaN Batch 1 2024, BRI Beri Apresiasi Bagi 40 Desa Terpilih

Inaugurasi Desa BRILiaN Batch 1 2024, BRI Beri Apresiasi Bagi 40 Desa Terpilih

Baca Selengkapnya
Kick Off New Desa BRILiaN 2024 Batch 1, BRI kembali Gelar Program Pemberdayaan Desa
Kick Off New Desa BRILiaN 2024 Batch 1, BRI kembali Gelar Program Pemberdayaan Desa

Secara umum program Desa BRILiaN 2024 dibagi menjadi 3 batch dan dilaksanakan pada April-November 2024.

Baca Selengkapnya
Dukung Pengembangan Ekonomi Desa, Program Desa BRILiaN 2024 Terus Berlanjut
Dukung Pengembangan Ekonomi Desa, Program Desa BRILiaN 2024 Terus Berlanjut

BRI kembali menyelenggarakan kegiatan pelatihan kepada desa binaan BRI pada tahun 2024 melalui Kick Off Desa BRILiaN 2024 Batch 3.

Baca Selengkapnya
Bangun Ekonomi Desa di 10 Provinsi, BSI Raih Apresiasi Indonesia Awards 2023
Bangun Ekonomi Desa di 10 Provinsi, BSI Raih Apresiasi Indonesia Awards 2023

Penghargaan itu tidak lepas dari peran BSI dalam membangun ekonomi desa di 10 provinsi.

Baca Selengkapnya
AgenBRILink Bukti Nyata Peran BRI Ciptakan Pemerataan Ekonomi yang Inklusif
AgenBRILink Bukti Nyata Peran BRI Ciptakan Pemerataan Ekonomi yang Inklusif

Keberadaan AgenBRILink tidak hanya membuka dan mendekatkan akses keuangan semata, namun menciptakan sharing economy bagi masyarakat.

Baca Selengkapnya
Tumbuh Semakin Kuat dan Hebat, BRI Lakukan Transformasi Berkelanjutan
Tumbuh Semakin Kuat dan Hebat, BRI Lakukan Transformasi Berkelanjutan

Selama 128 tahun beroperasi BRI sukses buktikan bisa kuat dan hebat lewat beragam transformasi berkelanjutan yang dilakukan.

Baca Selengkapnya
Di AIPF 2023, Dirut BRI Sunarso Tegaskan Posisi BRI Dalam Dukung Perekonomian Indonesia
Di AIPF 2023, Dirut BRI Sunarso Tegaskan Posisi BRI Dalam Dukung Perekonomian Indonesia

Transformasi digital, pembiayaan berkelanjutan dan inovatif adalah hal relevan yang selama ini menjadi fokus BRI.

Baca Selengkapnya
BRI Bagi-Bagi Hadiah Mobil untuk Apresiasi Kinerja Agen BRILink
BRI Bagi-Bagi Hadiah Mobil untuk Apresiasi Kinerja Agen BRILink

Salah satu Agen BRILink yang menjadi pemenang mendapatkan hadiah mobil Hyundai Stargazer atas nama Karsimin.

Baca Selengkapnya
Program BRInita Sukses Hantarkan BRI Raih Merdeka Awards 2024
Program BRInita Sukses Hantarkan BRI Raih Merdeka Awards 2024

BRInita (BRI Bertani di Kota) menjadi salah satu program CSR BRI untuk negeri yang berhasil menghantarkan BRI meraih penghargaan Merdeka Awards

Baca Selengkapnya
Dukung Pemberdayaan Wanita & Keseimbangan Lingkungan, BRI Raih Penghargaan Merdeka Award 2024
Dukung Pemberdayaan Wanita & Keseimbangan Lingkungan, BRI Raih Penghargaan Merdeka Award 2024

BRI berhasil mendapatkan penghargaan Merdeka Award 2024 untuk Kategori CSR Untuk Negeri yang diselenggarakan oleh Merdeka.com.

Baca Selengkapnya
Dirgahayu RI ke-79, Berikut Sederet Kontribusi BRI Untuk Negeri
Dirgahayu RI ke-79, Berikut Sederet Kontribusi BRI Untuk Negeri

BRI terus berkontribusi bagi negeri ini dengan terus meng-create economic value serta men-deliver social value.

Baca Selengkapnya
Bank BRI Berikan Bantuan untuk Petani Jambu Kristal Tanwiedjie di Desa BRILian Munggangsari Purworejo
Bank BRI Berikan Bantuan untuk Petani Jambu Kristal Tanwiedjie di Desa BRILian Munggangsari Purworejo

Potensi yang dimiliki Desa Munggangsari sangat besar, dengan adanya petani jambu kristal yang dinilai telah berhasil menggerakkan ekonomi masyarakat.

Baca Selengkapnya