Pemerintah pecayakan PT JRG untuk izin panas bumi
Merdeka.com - PT Jabar Rekind Geothermal (PT JRG) yang merupakan anak perusahaan PT Jasa Sarana (JS) mendapatkan kepercayaan dari pemerintah pusat atas penyerahan Izin Panas Bumi (IPB) di wilayah kerja Cisolok-Cisukarame, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat.
Penyerahan Izin Panas Bumi (IPB) diberikan oleh Menteri Energi Sumber Daya Mineral (ESDM) Sudirman Said. Kegiatan 'The 4TH Indonesia EBTKE-ConEx 2015' yang dilaksanakan di Jakarta Convention Center (JCC) dan dibuka langsung Presiden Republik Indonesia Joko Widodo, Rabu (19/8).
Direktur Utama PT JS, Soko Sandi Buwono, mengatakan, pihaknya akan ikut memberikan kontribusi dalam rencana percepatan pembangkit listrik 35.000 Megawatt yang dicanangkan oleh pemerintah. Atas kepercayaan yang diberikan pemerintah pada PT JRG ini sejalan dengan visi perusahaan produsen listrik akan tenaga panas bumi.
-
Apa target Pertamina dalam pengembangan energi panas bumi? Berdasarkan Rencana Umum Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) PLN tahun 2021-2030 dan dokumen hijau Pertamina Geothermal Energy, secara keseluruhan industri panas bumi Indonesia diperkirakan akan berkontribusi hingga 16 persen dari total target dekarbonisasi nasional di tahun 2030.
-
Apa itu energi listrik? Energi listrik adalah bentuk energi yang dihasilkan oleh pergerakan partikel bermuatan, khususnya elektron, melalui suatu penghantar atau rangkaian tertutup.
-
Apa target PLN dalam mengembangkan Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) di Indonesia? Dengan ARED, pemanfaatan air sebagai sumber energi listrik di Indonesia mampu meningkatkan pemanfaatan air menjadi 25,3 GW pada tahun 2040 atau meningkat sebesar 185 % dibandingkan Business as Usual (BaU)," papar Darmawan.
-
Siapa yang memanfaatkan energi listrik? Listrik telah menjadi salah satu kebutuhan pokok yang sangat penting dalam kehidupan sehari-hari.
-
Apa arti dari energi listrik? Pengertian energi listrik adalah suatu energi yang dipasok oleh arus listrik dan potensial listrik. Kemudian arus dan potensial listrik ini disalurkan melalui suatu rangkaian listrik.
-
Apa yang dilakukan Jakarta Electric PLN? Jakarta Electric PLN berhasil menang dengan skor 3-2.
"Pemberian IPB ini membanggakan. Semoga ini akan efektif dan efisien dengan pengelolaan perusahaan yang berwawasan lingkungan serta berstandar internasional," kata Sandi, Rabu (19/8).
PT JS sendiri memfokuskan bidang usaha energi untuk mendongkrak kinerja korporasi BUMD yang sahamnya dimiliki Pemprov Jabar tersebut. Pihaknya mengaku akan terus mengupayakan eksplorasi, eksploitasi dan pembangunan pembangkit listrik tenaga panas bumi sebesar 45 Megawatt dengan luas daerah wilayah kerja pertambangan lebih kurang 15.580 hektar di WKP Cisolok-Cisukarame (Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi) dapat dimanfaatkan secara optimal.
Menurut Soko, sinergi antara beberapa anak perusahaan PT JS adalah upaya nyata dalam kaitan pencapaian bisnis dengan sumber energi terbarukan.
"Pembangunan jalan akses infrastruktur oleh anak perusahaan JS, yakni PT Jabar Bumi Konstruksi (JBK) dan pemilik konsesi WKP Cisolok-Cisukarame yakni PT JRG," paparnya.
Dirut PT JRG Avian Widyasmono mengatakan pihaknya berharap dengan penyerahan IPB oleh Presiden Jokowi pada pihaknya bisa menjadi katalisator perusahaan pengembang panas bumi lainnya. "Untuk dapat turut ambil bagian dalam pengembangan energi khususnya panas bumi di Indonesia," pungkas Avian. (mdk/ren)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Sumber-sumber energi terbarukan membutuhkan pendanaan besar.
Baca SelengkapnyaPembangunan PLTP Lumut Balai Unit 2 akan menambah kapasitas panas bumi di Area Lumut Balai sebesar 55 MW.
Baca SelengkapnyaPenandatanganan Perjanjian-Perjanjian Way Ratai Sebagai Tindak Lanjut Kerja Sama antara Chevron & Pertamina Geothermal Energy
Baca SelengkapnyaDalam mengoptimalkan panas bumi, PLN Indonesia Power pun berkolaborasi dengan berbagai pihak di antaranya adalah Pertamina Geothermal Energy.
Baca SelengkapnyaPemerintah menargetkan penambahan kapasitas pembangkit listrik sebesar 68 gigawatt (GW) dalam 10 tahun ke depan.
Baca SelengkapnyaPLN bersama Pertamina memulai pemanfaatan energi panas dengan kapasitas 30 dan 15 mega watt.
Baca SelengkapnyaJokowi mendorong, waktu pengurusan perizinan bisa dipersingkat, tujuannya agar potensi dari 24.000 megawatt dari energi panas bumi bisa terwujud.
Baca Selengkapnyadalam proyek Hijaunesia 2023, PLN IP memprioritaskan pembangunan pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) dan pembangkit listrik tenaga bayu (PLTB).
Baca SelengkapnyaPLTS yang berada terapung di atas Waduk Cirata ini memiliki kapasitas 192 megawatt peak (MWp).
Baca SelengkapnyaProyek tersebut antara lain PLTS Banyuwangi, PLTS Pasuruan, PLTS Terapung Gajah Mungkur, PLTS Terapung Kedung Ombo.
Baca SelengkapnyaPertumbuhan industri pengolahan non-migas mencapai 4,64 persen pada triwulan I-2024, yang berkontribusi 72,39 persen terhadap nilai ekspor nasional.
Baca SelengkapnyaPLTS ini baru saja diresmikan langsung oleh presiden Jokowi dan menjadi PLTS terbesar se Asia Tenggara.
Baca Selengkapnya