Mewah nan Megah, Intip Potret Rumah Baru Bella Shofie yang Dilengkapi Dengan Marmer, Penampakan Kamar Sang Anak Serba Ungu Jadi Sorotan
Intip yuk foto-foto rumah baru Bella Shofie yang megah sekali!
Bella bukan hanya seorang artis, tetapi juga seorang pebisnis sukses yang sering viral dengan konten skincare. Bahkan, ia secara langsung terlibat dalam penjualan produknya saat melakukan siaran langsung.
-
Kenapa Bella Shofie berlibur bersama keluarganya? Berbahagia dalam liburan seru kali ini, Bella dan suaminya terus menunjukkan kemesraan mereka di depan kamera.
-
Apa yang membuat Putri Rigan terlihat mirip dengan Bella Shofie? Dari wajah hingga gaya berpakaiannya, Putri Rigan sangat mirip dengan Bella Shofie.
-
Di mana Bella Shofie berlibur bersama keluarganya? Bella Shofie baru saja membagikan foto-foto liburannya di Swiss bersama suami, putranya, dan anak tirinya. Berjalan-jalan menikmati keindahan alam di Desa Grindelwald, pasangan ini tampak stylish dengan pakaian musim dingin mereka.
-
Apa yang Bella Shofie lakukan saat menerima berita kematian ibunya? Bella Shofie merasa lemas saat menerima kabar bahwa ibunya telah meninggal dunia. Pada saat yang bersamaan, Bella berada di Pulau Buru bersama suaminya ketika sang ibu berpulang.
-
Kenapa Bella Shofie berdandan seperti Cinderella? Bak Cinderella, 8 Foto Cantik Bella Shofie di Ulang Tahun Anaknya Bella Shofie terlihat berdandan seperti Cinderella, lengkap dengan hijab turban berwarna kuning yang menyerupai rambut blonde.
-
Bagaimana Bella Shofie ikut dalam prosesi pemakaman? Sambil menangis, ia melakukan panggilan video untuk ikut serta dalam prosesi pemakaman sang ibunda.
Mewah nan Megah, Intip Potret Rumah Baru Bella Shofie yang Dilengkapi Dengan Marmer, Penampakan Kamar Sang Anak Serba Ungu Jadi Sorotan
Kerja keras Bella membuahkan hasil dengan memiliki rumah baru yang megah, mirip istana, dengan dominasi warna putih.
Serba Putih
Inilah penampakan ruang tamu Bella dengan satu set sofa yang tertata rapi. Keberadaan cermin besar membuat ruangan terlihat lebih luas.
Penampakan Ruang Tamu
- Megah dan Mewah, Potret Rumah Sakit Terbengkalai Baru Satu Tahun di Dalamnya Masih Lengkap
- Sempat Berdinding Kayu dan Tak Layak Namun Kini Megah, Berikut Ini 8 Potret Kondisi Terbaru Rumah Melly Lee di Kampung Halaman
- Mewah Bak Istana, Potret Rumah Idaman Bella Shofie yang Akhirnya Rampung - Berlapis Marmer Berharga Fantastis
- Megah pada Masanya, Begini Potret Rumah Harta Karun di Semarang yang Jadi Sorotan
Dekat ruang tamu, terdapat ruang tengah dengan televisi berukuran besar. Ruang tengah ini memiliki tangga cantik yang dilengkapi dengan lampu-lampu.
Ruang Tengah yang Luas
Dapur Bella tidak bersekat dengan ruang tengah dan memiliki nuansa putih. Lantainya berbahan marmer dan terdapat kitchen island. Dapur ini terlihat minim perabotan.
Nuansa Serba Putih
Di sekitar dapur, terdapat meja makan dengan sejumlah kursi mewah. Saat itu belum ada makanan yang tersaji, mungkin rumah ini belum sepenuhnya ditempati oleh Bella.
Meja Makan Besar
Di lantai dua, terdapat kamar anak-anak Bella. Ada kamar dengan dominasi warna pink, serta yang lainnya didesain dengan warna biru kehijauan.
Penampakan Kamar Anak-anak
Yang paling mencuri perhatian adalah kamar si kecil yang mirip kamar princess dengan nuansa ungu, dihiasi ornamen bunga-bunga, dan dilengkapi dengan seluncuran.
Cat Warna Ungu
Ini adalah penampakan kamar utama alias kamar pribadi Bella dan suami. Terbilang luas, kamar ini dilengkapi dengan kasur yang besar, sofa, serta chandelier.
Penampakan Kamar Utama
Kamar Bella juga memiliki area walk-in closet yang seluruhnya bernuansa putih dan sangat bersih karena belum diisi dengan koleksi fashion item milik Bella Shofie.
Miliki Area Walk-in
Terdapat musala dengan desain bernuansa emas. Meskipun belum terlihat karpet atau sajadah, namun area ini dipastikan nyaman karena dilengkapi dengan pendingin ruangan.
Ada Musala
Di lantai 3, terdapat studio dengan ukuran besar. Di dindingnya terdapat tulisan brand milik Bella dan dilengkapi dengan rooftop.