Tak Ingin Fuji Cepat Menentukan Jodoh, Haji Faisal: Bagi Saya Masih Terlalu Muda
Memang, untuk jangka panjang tetap saja Haji Faisal ingin agar putrinya kelak menemukan pasangan yang tepat.
Soal jodoh, menurutnya umur 21 tahun masih kecil buat dipikirin. Lagian, Haji Faisal juga bilang belum kepikiran buat dapetin menantu dari Fuji.
Tak Ingin Fuji Cepat Menentukan Jodoh, Haji Faisal: Bagi Saya Masih Terlalu Muda
-
Apa itu Haji Furoda? Haji Furoda adalah sebuah istilah yang memiliki arti khusus dalam konteks ibadah haji. Secara harfiah, "furoda" berasal dari bahasa Arab yang artinya "sendiri" atau "individual". Jadi, haji furoda merujuk pada ibadah haji yang dilakukan secara individual, tanpa dikaitkan dengan keluarga atau rombongan lain.
-
Apa perbedaan utama dari rumah Fuji dan Fadly Faisal? Berikut adalah salah satu perbedaan antara kedua rumah mewah, yaitu rumah Fuji dan rumah Fadly.
-
Siapa yang ikut umroh bersama Fuji? Fuji yang akrab disapa Uti ini juga tampil beda dengan hijab. Minta Jangan Ada yang Berekspektasi padanya Banjir Dukungan Tak hanya bersama Fadly, Fuji tampak menunaikan ibadah umrah bersama seorang temannya yang berada dalam satu rombongan.
-
Apa itu haji furoda? Haji furoda adalah haji nonkuota yang menggunakan visa haji undangan resmi dari pemerintah Kerajaan Arab Saudi.
-
Bagaimana Haji Faisal menghibur Gala Sky? Kesedihan Haji Faisal dan Keluarga Haji Faisal juga merasa khawatir dengan pertumbuhan Gala yang semakin besar, di mana cucunya tak lagi dapat menahan rasa rindu terhadap orangtuanya."Umurnya baru tiga tahun udah begitu gimana kalau dia sudah besar nanti, itu yang saya khawatirkan. Sekarang ini saya cuma bisa selalu cari cara untuk menghibur dia di rumah," kata Haji Faisal.
-
Siapa saja yang ikut beribadah Umrah bersama Fuji? Belakangan ini, Fuji telah berangkat ke Tanah Suci untuk menjalani ibadah Umrah bersama keluarga dan kerabatnya.
"Saya nggak mau anak saya itu cepat-cepat punya pasangan hidup," ungkap Haji Faisal saat ditemui di kediamannya kawasan Srengseng, Jakarta Barat, Jumat (3/11).
2
"Belum berpikir untuk menantu untuk sekarang," imbuh pria yang jadi juragan kain dan punya kios di Pasar Tanah Abang Jakarta ini.
3
Haji Faisal emang pengen banget si Fuji nemuin pasangan yang pas buat dia. Tapi sekarang, dia nggak perlu khawatirin urusan jodoh Fuji deh.
4
- Pengusaha Khawatir Jemaah Haji Tak Sanggup Bayar Jika Biaya Haji 2024 Rp105 Juta
- Dewas KPK Tetap Gelar Sidang Dugaan Pelanggaran Etik Meski Johanis Tanak Tidak Hadir
- Kloter Pertama Jemaah Haji Asal Jateng Tiba di Tanah Air, Penuh Suasana Haru
- Kisah Jemaah Haji Muda Asal Solo Gantikan Ibunya yang Meninggal, Penuh Haru
"Saya berfikir ke situ untuk jangka panjang mungkin, tapi untuk jangka pendek belum, karena umur baru habis 20 dan bagi saya terlalu muda," ujarnya.
5
Ia pun berharap agar ke depan Fuji bisa berfokus mengembangkan karir dan menelurkan karya sebanyak-banyaknya mumpung usianya masih sangat muda.
6
"Tapi kalau jodoh tentu belum, sekarang berkaryalah dulu hidup masih panjang kalau Tuhan memberi umur," tukasnya.
7
Kabar terbaru, nih! Fuji lagi dekat banget sama Asnawi Mangkualam, pemain timnas Indonesia. Meskipun ga pernah posting foto bareng, katanya hubungan mereka udah serius banget. Seru, kan?