Anies akan keluarkan Pergub tentang permudah izin usaha
Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini menjelaskan, selama ini banyak pengusaha yang memiliki beberapa jenis usaha. Sehingga, pengusaha harus mengatur izinnya sendiri-sendiri. Dia menerangkan, dengan adanya Pergub ini izin usaha akan disederhanakan melalui satu pintu.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, akan segera mengeluarkan Peraturan Gubernur (Pergub) tentang kepariwisataan. Di mana Pergub ini nantinya akan memberikan kemudahan bagi pengusaha mengurus izin usaha.
Selain itu, Anies mengungkapkan, Pergub ini akan memberikan gambaran mengenai bagaimana membangun usaha di Jakarta. Mulai dari pendaftaran, pengawasan hingga sanksi akan diatur dalam Pergub ini.
-
Siapa yang Anies Baswedan temui di UGM? Masa Depan Demokrasi di Tangan Anak Muda Pada Senin (9/9) Anies hadir di Universitas Gadjah Mada (UGM) sebagai pembicara dalam acara bertajuk "Demokrasi Dalam Genggaman, Kepemimpinan Anak Muda di Era Digital".
-
Apa saja yang disampaikan Anies Baswedan saat berada di UGM? Dalam kesempatan itu, Anies mengucapkan terima kasih telah diundang dalam acara tersebut.Bagi Anies, undangan untuk berdialog dengan mahasiswa di banyak kampus merupakan hal yang penting. Menurutnya, di genggaman anak-anak mudalah masa depan demokrasi ditentukan."Lewat dunia digital, kalian telah menunjukkan peran nyata menjaga konstitusi, memperkuat demokrasi, dan mengamankan cita-cita reformasi," kata Anies dikutip dari Liputan6.com.
-
Apa yang disampaikan Anies Baswedan di sidang perdana PHPU? "Karena memang sebagai prinsipal di awal kami hadir menyampaikan pesan pembuka sesudah itu nanti disampaikan lengkap oleh tim hukum," kata Anies, kepada wartawan, Rabu (27/3).
-
Siapa kakek dari Anies Baswedan? Sebagai pria berusia 54 tahun, Anies Baswedan adalah cucu dari Abdurrahman Baswedan, seorang diplomat yang pernah menjabat sebagai wakil Menteri Muda Penerangan RI dan juga sebagai pejuang kemerdekaan Indonesia.
-
Apa yang dititipkan Anies Baswedan kepada majelis hakim MK? Kita titipkan ke majelis hakim kepercayaan untuk menentukan arahnya ke depan. Kami yakin semoga majelis diberikan keberanian, kekuatan untuk memutus yang terbaik untuk Indonesia kedepan
-
Siapa yang dijemput Anies Baswedan? Calon Presiden (Capres) nomor urut satu Anies Baswedan mendatangi kediaman Calon Wakil Presiden (Cawapres) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin di Jalan Widya Chandra IV Nomor 23, Jakarta Selatan, Jumat (22/12).
"Jadi Pergub-nya semua yang terkait dengan kegiatan usaha. Misalnya, kalau mau mengajukan TDUP (Tanda Daftar Usaha Pariwisata), kemudian prosesnya seperti apa? Dibuatnya bagaimana? Jadi itu semua," katanya di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (8/3).
Mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini menjelaskan, selama ini banyak pengusaha yang memiliki beberapa jenis usaha. Sehingga, pengusaha harus mengatur izinnya sendiri-sendiri. Dia menerangkan, dengan adanya Pergub ini izin usaha akan disederhanakan melalui satu pintu.
"Tujuannya untuk membuat kemudahan di dalam berusaha, tapi juga bagi pengawasan lebih mudah. Karena kalau enggak kita yang satu melanggar, yang satu tidak, menegakkannya susah kan," jelasnya.
Anies menegaskan, saat ini pihaknya masih menyusun draf Pergub yang memberi kemudahan izin usaha ini. "Kalau menyangkut yang ini (Pergub) nanti kami akan bikin rilis lengkap. Sesudah diberesin dulu, saya tanda tangan dulu. Tanda tangannya hari ini tapi mungkin paper-nya enggak siap hari ini. Kalau jelasin seluruh itu mungkin ada 60 pasal, tutupnya.
Baca juga:
PLTSa segera beroperasi, 50 ton sampah bisa jadi listrik 40 KW
Lari keliling TPS Bantargebang, Sandiaga dapat inspirasi mengelola sampah
Pejabat Dishub penuhi panggilan Polda Metro terkait pelaporan terhadap Anies
Anies pastikan akan rombak jabatan pejabat DKI
Relakan lahan untuk RPTRA, swasta dapat insentif dan boleh iklan produk