Tiba di Masjid Sunda Kelapa, Anies-Sandi disambut selawat
Sementara itu, keramaian dan kepadatan tak terhindarkan menyambut kedatangan pemimpin baru DKI Jakarta periode 2018-2023 itu. Sejumlah undangan pun terlihat memenuhi aula.
Jelang pelantikan oleh Presiden Joko Widodo, Gubernur dan Wakil Gubernur terpilih DKI Jakarta, Anies Baswedan-Sandiaga Uno adakan jumpa masyarakat di aula serbaguna Masjid Sunda Kelapa. Kedatangan keduanya disambut meriah diiringi dengan selawat badar.
Sandiaga Uno, terlebih dahulu tiba di lokasi sekitar pukul 14.15 WIB. Masuk dari gerbang utama, Sandiaga ditemani sang ibu. Pengusaha asal Gorontalo itu sempat menyapa pedagang di sekitaran masjid.
Tak berselang lama, Anies Baswedan tiba pukul 14.30 WIB. Berbeda dengan Sandiaga, Anies Baswedan langsung bergegas masuk ke ruang acara.
-
Siapa yang dijemput Anies Baswedan? Calon Presiden (Capres) nomor urut satu Anies Baswedan mendatangi kediaman Calon Wakil Presiden (Cawapres) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin di Jalan Widya Chandra IV Nomor 23, Jakarta Selatan, Jumat (22/12).
-
Siapa kakek dari Anies Baswedan? Sebagai pria berusia 54 tahun, Anies Baswedan adalah cucu dari Abdurrahman Baswedan, seorang diplomat yang pernah menjabat sebagai wakil Menteri Muda Penerangan RI dan juga sebagai pejuang kemerdekaan Indonesia.
-
Kapan Anies Baswedan dilahirkan? Ia lahir pada tanggal 7 Mei tahun 1969, di Desa Cipicung, Kuningan, Jawa Barat.
-
Siapa kakek buyut dari Anies Baswedan? Umar merupakan kakek buyutnya.
-
Apa yang dikatakan Anies Baswedan dalam video yang beredar? "Dengan kekalahan saya pada pemilu presiden yang lalu, saya memutuskan untuk menjadi gamer," Anies terlihat mengatakan hal itu dalam sebuah video yang beredar."Untuk itu saya akan memperkenalkan gim yang saya mainkan, Honor of Kings."
-
Siapa putri tunggal Anies Baswedan? Mutiara Baswedan, satu-satunya putri dan anak sulung Anies Baswedan, menarik perhatian dengan kecantikan alaminya.
Sandiaga Uno di Masjid Sunda Kelapa ©2017 Merdeka.com/Yunita Amalia
Sementara itu, keramaian dan kepadatan tak terhindarkan menyambut kedatangan pemimpin baru DKI Jakarta periode 2018-2023 itu. Sejumlah undangan pun terlihat memenuhi aula.
Jika tidak ada aral melintang, keduanya bakal dilantik oleh Presiden Joko Widodo di Istana Negara sekitar pukul 16.00 WIB.
Baca juga:
Jelang pelantikan, Anies-Sandi kumpul di Masjid Sunda Kelapa
Istana sebut tak ada prosesi kirab di pelantikan Anies-Sandi
Sertijab Anies-Sandi hingga malam, sidang paripurna istimewa DPRD DKI ditunda
Ini rangkaian acara pelantikan Anies-Sandiaga
Tolak pakai mobil dinas Lexus, Sandiaga pilih Nissan ke acara pelantikan
Persiapan pesta rakyat, Dishub DKI sebut tak ada rekayasa lalu lintas