1 Pegawai Positif Covid-19, Pelayanan Dinas Dukcapil Dialihkan Online dan di Mal
Berdasarkan data yang diambil dari https://lawancovid19.tangerangselatankota.go.id/ memperlihatkan adanya penambahan pasien terkonfirmasi hari ini selasa (15/12) sebanyak 15 orang. Dengan total pasien terkonfirmasi sebanyak 3.225 orang.
Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kota Tangerang Selatan, terpaksa menutup sementara layanan administrasi kependudukan (Adminduk) dan kantor dinas yang berada di Jalan Raya Cilenggang, Kecamatan Serpong, Tangerang Selatan, sampai tiga hari ke depan. Penutupan layanan itu menyusul adanya satu pegawai Disdukcapil Tangerang Selatan, yang terkonfirmasi positif Covid-19 yang diketahui pada Minggu (13/12) kemarin.
"Dari informasi itu, kemudian kami merapid seluruh pegawai dan 4 orang reaktif. Alhamdulillah 4 pegawai ini dinyatakan negatif Covid-19," kata Kepala Disdukcapil Tangerang Selatan, Dedi Budiawan dikonfirmasi Selasa (15/12).
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Kapan virus menjadi pandemi? Contohnya seperti virus Covid-19 beberapa bulan lalu. Virus ini sempat menjadi wabah pandemi yang menyebar ke hampir seluruh dunia.
-
Apa itu virus? Virus adalah mikroorganisme yang sangat kecil dan tidak memiliki sel. Virus merupakan parasit intraseluler obligat yang hanya dapat hidup dan berkembang biak di dalam sel organisme biologis.
-
Apa yang membuat kelelawar rentan terhadap penyebaran virus? Salah satu faktor utama yang membuat kelelawar menjadi vektor utama penyakit adalah keanekaragaman spesiesnya. Saat ini, diperkirakan ada sekitar 1.000 spesies kelelawar yang tersebar di seluruh dunia, menjadikannya salah satu ordo mamalia yang paling beragam. Keanekaragaman ini menciptakan peluang yang lebih besar bagi virus untuk bermutasi dan menginfeksi berbagai spesies kelelawar, sehingga meningkatkan kemungkinan penyebaran ke manusia.
-
Apa gejala Covid Pirola? Mengenai gejala yang ditimbulkan akibat infeksi Pirola, diketahui belum ada gejala yang spesifik seperti disampaikan ahli virologi dari Johns Hopkins University, Andrew Pekosz, dilansir dari Liputan 6.Namun, tetap saja ada tanda-tanda yang patut untuk Anda waspadai terkait persebaran covid Pirola. Apabila terkena COVID-19 gejala umum yang terjadi biasanya demam, batuk, sakit tenggorokan, pilek, bersih, lelah, sakit kepala, nyeri otot serta kemampuan indera penciuman berubah, maka gejala covid Pirola adalah sakit tenggorokan, pilek atau hidung tersumbat, batuk dengan atau tanpa dahak, dan sakit kepala.
-
Kenapa Situ Cipanten viral di media sosial? Tak ayal, lokasi wisata ini sempat viral di media sosial karena keindahannya, dan didatangi pengunjung dari berbagai daerah.
Dedi mengatakan, sambil sementara dihentikan, pihaknya melalui petugas BPBD Tangsel, tengah melakukan disinfeksi seluruh area kantor. "Kita tutup sementara kantor dan layanan adminduk di kantor sampai tiga hari ke depan. Sementara layanan di Mal dan online tetap berjalan," terang dia.
Dia meminta masyarakat Tangsel yang sedang dalam pengurusan adminduk untuk memahami kondisi dan situasi Pandemi Covid-19 saat ini. Dia memastikan operasional layanan adminduk di kantor dinas dibuka kembali pada Jumat besok.
"Untuk yang sudah mendaftar hari ini dan dua hari ke depan, bisa datang kembali ke kantor disdukcapil pada hari Jumat maupun senin depan. Untuk layanan online, mall, kecamatan itu tidak ada hambatan, yang tidak kontak langsung dengan kita masih dibuka layanannya," jelas dia
Berdasarkan data yang diambil dari https://lawancovid19.tangerangselatankota.go.id/ memperlihatkan adanya penambahan pasien terkonfirmasi hari ini Selasa (15/12) sebanyak 15 orang. Dengan total pasien terkonfirmasi sebanyak 3.225 orang.
Sementara pasien sembuh bertambah 7 orang menjadi total pasien sembuh sebanyak 2.680 orang dan 402 pasien dirawat dan satu orang penambahan pasien meninggal dengan total 143 pasien meninggal dunia.
Baca juga:
Ilmuwan Israel: Sinar Ultraviolet LED Murah Bisa Bunuh Virus Corona
Tekan Kasus Covid, Pakar Minta Pemerintah Optimalkan Testing dan Treatment
103 Penghuni Rutan Kelas I Tangerang Positif Covid-19
Kasus Covid-19 di RI Kian Meroket Tinggalkan Negara Asia Tenggara
Sempat Diisolasi usai Terpapar Covid-19, Asintel Danlantamal VII Meninggal
INFOGRAFIS: 5 Tips Aman Liburan di Tengah Pandemi Covid-19