Alumni Sriwijaya Bersatu Deklarasi Dukung Jokowi-Amin
Jokowi yang hadir dalam deklarasi ini menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh Alumni Sriwijaya. Jokowi mengaku mendapatkan suntikan semangat untuk bertarung di Pilpres 2019.
Alumni Sriwijaya Bersatu mendeklarasikan dukungan untuk pasangan capres-cawapres nomor urut 01, Joko Widodo-Ma’ruf Amin di Pilpres 2019. Deklarasi digelar di Palembang Sport Convention Center (PSCC), Kota Palembang, Sumatera Selatan, Sabtu (9/3).
Alumni Sriwijaya hadir tidak hanya berasal dari Kota Palembang, namun datang dari seluruh Tanah Air. Deklarasi dukungan politik ini dibacakan langsung oleh Ketua Panitia Deklarasi Alumni Sriwijaya Bersatu, Edy Ganepo.
-
Siapa saja yang ikut dalam Pilpres 2019? Peserta Pilpres 2019 adalah Joko Widodo dan Prabowo Subianto.
-
Kapan Jokowi mencoblos? Presiden Joko Widodo atau Jokowi telah melakukan pencoblosan surat suara Pemilu 2024 di TPS 10 RW 02 Kelurahan Gambir, Jakarta Pusat, Rabu (14/2).
-
Bagaimana tanggapan Prabowo atas Jokowi yang memenangkan Pilpres 2014 dan 2019? Prabowo memuji Jokowi sebagai orang yang dua kali mengalahkan dirinya di Pilpres 2014 dan 2019. Ia mengaku tidak masalah karena menghormati siapapun yang menerima mandat rakyat.
-
Dimana Prabowo Subianto kalah dalam Pilpres 2019? Namun sayang, Ia kalah dari pasangan Jokowi-Ma'aruf Amin.
-
Siapa yang menjadi Presiden dan Wakil Presiden di Pilpres 2019? Berdasarkan rekapitulasi KPU, hasil Pilpres 2019 menunjukkan bahwa pasangan calon 01, Joko Widodo-Ma'ruf Amin, meraih 85.607.362 suara atau 55,50%, sementara pasangan calon 02, Prabowo Subianto-Sandiaga Uno, meraih 68.650.239 suara atau 44,50%.
-
Siapa yang mendampingi Jokowi saat mencoblos? Jokowi didampingi Ibu Negara Iriana mencoblos capres-cawapres, caleg DPR RI, DPD RI, dan DPRD Kota Jakarta.
"Dengan ini kami menyatakan tekad, pertama bersama-sama menyatukan semangat untuk Indonesia maju," tegas Edy Ganepo.
Dia melanjutkan, Alumni Sriwijaya Bersatu siap menjaga Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhineka Tunggal Ika. Alumni Sriwijaya juga siap memenangkan Jokowi-Ma’ruf Amin pada 17 April mendatang.
"Kami mendukung penuh Jokowi-Ma’ruf Amin menjadi Presiden dan Wapres RI periode 2019-2024," ujarnya.
Jokowi yang hadir dalam deklarasi ini menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh Alumni Sriwijaya. Jokowi mengaku mendapatkan suntikan semangat untuk bertarung di Pilpres 2019.
"Terima kasih sebesar-besarnya. Sekali lagi terima kasih," kata Jokowi.
Baca juga:
Jokowi Janji Bayar Uang Pembebasan Lahan Ibu Menangis di Peresmian Tol Lampung
Bawaslu Hentikan Laporan Eggi Sudjana terhadap Jokowi
Sambut Jokowi, Pembentangan Kain Jumputan Sepanjang 1,1 Km Pecahkan Rekor MURI
Biasa Beri Sepeda, Jokowi Ganti Hadiah Kuis dengan Album Istana
Jokowi: Pas Berkendaraan Jangan Main HP, Jangan Main Telepon
Senam Bersama Srikandi Palembang, Jokowi Pamer 3 Kartu Sakti
BPN Prabowo Sindir Banjir di Tol Madiun: Tidak Sengaja Terbangun 'Tol Laut'