Berani Berubah: Dapat Emas dari Menabung di Bank Sampah
Awal dibentuknya Bank Sampah dari pola pikir yang berubah. Dia ingin memotivasi warga sekitar untuk mencintai kebersihan lingkungan
Sudah satu bulan Bank Sampah beroperasi. Warga sangat antusias menukar sampah rumah tangga dengan barang-barang berguna. Kini sudah ada 100 anggota yang ikut kegiatan bank sampah. Biasanya mereka menukar botol plastik dengan sembako atau emas.
Ketua Bank Sampah Yussi Wiyono bercerita, awal dibentuknya Bank Sampah dari pola pikir yang berubah. Dia ingin memotivasi warga sekitar untuk mencintai kebersihan lingkungan. Caranya, dengan membuka tabungan di Bank Sampah.
-
Kapan borgol plastik diperkenalkan? Borgol plastik atau plastic cuffs diperkenalkan pada 1965.
-
Kapan sampah plastik mencemari Sungai Ciliwung? Sampah plastik mengapung di Sungai Ciliwung, Kanal Banjir Barat, Jakarta, Rabu (20/12/2023).
-
Dimana sampah plastik ditemukan mengapung? Sampah plastik mengapung di Sungai Ciliwung, Kanal Banjir Barat, Jakarta, Rabu (20/12/2023).
-
Apa saja produk yang dibuat dari sampah plastik oleh warga Bandung? Beberapa produk yang dihasilkan rupanya memiliki nilai ekonomi yang tinggi, seperti jam dinding hingga mainan wayang plastik. Sisi kreativitas ditampilkan sejumlah warga di Kota Bandung, Jawa Barat. Mereka mencoba menjawab permasalahan sampah plastik dengan menyulapnya menjadi kerajinan cantik dan unik.
-
Mengapa warga Bandung mengolah sampah plastik menjadi kerajinan? Upaya warga sendiri merupakan langkah preventif untuk mengurangi sampah plastik yang sulit terurai dan berpotensi menumpuk hingga ribuan tahun.
-
Dimana sampah plastik yang dibakar dapat mencemari lingkungan? Partikel mikroplastik, logam berat, dan zat kimia beracun yang terlepas dari pembakaran sampah plastik dapat terbawa oleh angin atau air hujan dan mencemari sumber air, seperti sungai, danau, laut, dan air tanah.
istimewa
"Mereka mendapat keuntungan dari tabungan berupa tabungan sampah yang nantinya akan mereka bisa ditukar dengan uang atau dengan mini gold, emas," kata Yussi.
Anggota Bank Sampah semakin hari semakin banyak. Awalnya masih 10 orang, kini 100 orang ikut kegiatan Bank Sampah. Mereka mengetahui keuntungan menjadi anggota Bank Sampah dari mulut ke mulut. Kemudian mereka tertarik, dan mulai mengumpulkan sampah barang bekas yang masih bisa terpakai.
istimewa
Kegiatan Bank Sampah ternyata bisa membantu masyarakat yang terdampak pandemi Covid-19. Mereka bisa mendapat emas sampai mendapat sembako dari hasil menabung di Bank Sampah. Selain itu, kegiatan Bank Sampah juga mengajarkan warga sekitar untuk lebih mencintai kebersihan.
"Berawal dari kita mindset kita yang harus dirubah. Jadi semangatnya yang harus dirubah dan harus berani untuk berubah. Berubah dari hal kecil, berubah dari diri sendiri dan berubah dari sekarang," kata Yussi.
Baca juga:
VIDEO: Menabung Sampah, Panen Emas
Berani Berubah: Mantan Penyanyi Dangdut Pilih jadi Petani
VIDEO: Desa Agrowisata, Ekonomi Mandiri Warga Lombok
Berani Berubah: Desa Agrowisata Lombok, Bawa Untung Bagi Warga Sekitar
Berani Berubah: Warga Kompak Sulap Limbah jadi Barang Berharga
Berani Berubah: Peternak Kambing Berinovasi Membuat Karya Seni Lukis Bakar