Brigjen Hendra Kurniawan & Kombes Agus: Siapa Berani Bantah Perintah Ferdy Sambo?
Menurutnya, Hendra dan Agus melakukan tindakan sebagaimana kasus obstruction of justice atau perintangan penyidikan kematian Nofriansyah Yosua Hutabarat atas instruksi Ferdy Sambo.
Kubu Brigjen Hendra Kurniawan dan Kombes Agus Nurpatria melawan. Membela diri sepenuh hati. Menyatakan keterlibatan keduanya murni atas perintah Ferdy Sambo.
Demikian diungkapkan Penasihat Hukum Hendra Kurniawan dan Agus Nurpatria, Henry Yosodiningrat.
-
Apa sanksi yang diterima Ferdy Sambo? Ferdy Sambo diganjar sanksi Pemecetan Tidak Dengan Hormat IPTDH).
-
Siapa Brigadir Jenderal Sahirdjan? Bapak Itu Brigadir Jenderal Sahirdjan, Guru Besar Akademi Militer!
-
Siapa yang memimpin Sidang Kode Etik Polri untuk Ferdy Sambo? Demikian hasil Sidang Kode Etik Polri yang dipimpin jenderal di bawah ini: As SDM Polri Irjen Wahyu Widada.
-
Siapa Fredy Pratama? "Enggak (Tidak pindah-pindah) saya yakinkan dia masih Thailand. Tapi di dalam hutan," kata Direktur Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri Brigjen Mukti Juharsa, Rabu (13/3).
-
Bagaimana proses Sidang Kode Etik Polri untuk Ferdy Sambo? Demikian hasil Sidang Kode Etik Polri yang dipimpin jenderal di bawah ini: As SDM Polri Irjen Wahyu Widada.
-
Siapa yang berperan sebagai Fadil di sinetron Bidadari Surgamu? SCTV dikenal sebagai salah satu stasiun televisi swasta yang secara konsisten menyajikan tayangan hiburan berupa sinetron berkualitas. Salah satu sinetron andalan SCTV yang digandrungi penonton adalah Bidadari Surgamu. Cerita cinta yang diangkat dalam sinetron ini berhasil menarik perhatian penonton setia layar kaca. Kesuksesan sinetron Bidadari Surgamu ini juga tak lepas dari kehadiran aktor dan aktris muda ternama. Salah satunya adalah Yabes Yosia yang berperan sebagai Fadil.
Menurutnya, Hendra dan Agus melakukan tindakan sebagaimana kasus obstruction of justice atau perintangan penyidikan kematian Nofriansyah Yosua Hutabarat atas instruksi Ferdy Sambo.
"Siapa yang berani membantah perintah Sambo gitu loh. Kadiv Propam, Kadiv Propam itu polisinya polisi," ujar Henry saat jeda sidang di Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan, Kamis (27/10).
Bahkan, Henry mengumpamakan besarnya kekuasaan Sambo sebagai jenderal bintang dua, sangatlah berkuasa karena meski ada puluhan jenderal bintang dua namun posisi Kadiv Propam hanya diisi olehnya.
"Jadi kalau di Mabes Polri itu ada berapa puluh bintang dua, hanya satu Kadiv Propam yah," kata dia.
Atas hal tersebut, Henry menyatakan bahwa kliennya hanya melakukan atas perintah dari suami Putri Candrawathi tersebut. Dengan adanya kejadian baku tembak antara Bharada E dan Brigadir J ditengarai pelecehan seksual.
"Ya poinnya semuanya sesuai dengan perintah. Perintah dari mana? Ferdy Sambo," ucap dia.
"Perintahnya itu seakan-akan mereka menerima perintah itu apa yang disampaikan Ferdy Sambo adalah peristiwa sebenarnya," tambah dia.
Baca juga:
JPU Cecar AKBP Acay: Tak Ditanya Penyidik CCTV Berfungsi atau Tidak, Kok Dijawab?
Terungkap, Afung Pernah Ganti CCTV di Rumah Pejabat Polri Selain Kompleks Ferdy Sambo
Acay Sangkal Diperintah 'Amankan' CCTV, Brigjen Hendra: Jelas Disampaikan Skrining
Brigjen Hendra Kurniawan ke Hakim: Dari Awal Hanya Jalankan Perintah Ferdy Sambo
Di Sidang, AKBP Acay Ketahuan Bohong soal Tetangga Rumah Ferdy Sambo
Alasan Sidang Brigjen Hendra Kurniawan dan Kombes Agus Nurpatria Digelar Sekaligus
Kesaksian Timsus Polri: Rekaman CCTV ke Arah Rumah Ferdy Sambo Dihilangkan