Cekcok dengan Arteria Dahlan, Anggiat Pasaribu Mengaku Khilaf dan Minta Maaf
Anggiat Pasaribu mengaku khilaf dan meminta maaf terkait cekcok dengan anggota DPR Arteria Dahlan di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang. Permintaan maaf itu dia sampaikan saat mencabut laporan kasus tersebut di Mapolres Bandara, Rabu (24/11).
Anggiat Pasaribu mengaku khilaf dan meminta maaf terkait cekcok dengan anggota DPR Arteria Dahlan di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang. Permintaan maaf itu dia sampaikan saat mencabut laporan kasus tersebut di Mapolres Bandara, Rabu (24/11).
"Mohon maaf atas kekhilafan saya. Saya minta maaf terutama kepada keluarga Pak Arteria, ibu, saya minta maaf sekali atas kekhilafan saya," kata Anggiat kepada wartawan.
-
Siapa Pratama Arhan? Lemparannya Nyaris Jadi Goal, Simak Deretan Fakta Pratama Arhan Siapa Pratama Arhan? Lemparan dalam nyaris jadi goal Pertandingan Indonesia vs Argentina yang digelar kemarin (19/6) membawa nama Pratama Arhan jadi sorotan.
-
Kapan Anang Hermansyah dan Krisdayanti akan bertarung di Pemilu? Krisdayanti diketahui akan kembali bertarung untuk merebut kursi parlemen dalam Pemilu 2024 melalui Dapil Jawa Timur V. Sementara itu, Anang Hermansyah akan berjuang untuk mendapatkan suara di Dapil V Kabupaten Bogor.
-
Kapan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar mengadakan acara aqiqah anak keduanya? Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar baru saja merayakan acara aqiqah untuk buah hati kedua mereka.
-
Siapa yang memenangkan pertarungan antara ular dan katak? Walau sudah melakukan perlawan, ular itu tetap tidak berkutik dan katak berhasil memangsa ular.
-
Kapan Anang Hermansyah dan Raul Lemos terlihat kompak dan akur di acara Tedak Siten Azura? Acara tedak siten Azura menjadi bukti nyata harmonisnya hubungan ketiga keluarga besar. Anang Hermansyah dan Raul Lemos terlihat akrab dengan besan mereka, keluarga Atta Halilintar.
-
Siapa yang memenangkan arisan tersebut? Akhirnya, saat yang dinantikan tiba ketika pemenang arisan untuk hari itu diumumkan. Besar hadiah dari arisan tersebut belum terungkap. Antusiasme saat menunggu pengumuman pemenang selalu diabadikan dengan ramai. Ternyata, pemenang dari arisan pada hari itu adalah Shania. Semua kamera segera mengarah ke arahnya. Ekspresinya terlihat campuran antara keterkejutan dan kegembiraan.
Selain itu, dia juga meminta maaf kepada sejumlah pihak, lantaran persoalan cekcok menjadi viral.
"Saya minta maaf juga kepada TNI Angkatan Darat karena bikin gaduh. Dan juga Pak Polisi. Semua minta maaf," lanjutnya.
Di tempat sama, pengacara Anggiat, Clanse Pakpahan menuturkan persoalan cekcok hingga berujung saling lapor ke polisi dianggap tidak bagus. Terlebih dalam perkembangannya, persoalan ini seolah dihadapkan antara wanita muda dengan orang tua.
"Maka apapun, ada kekhilafan. oleh karena itu kita datang ke Polres di Bandara Soekarno-Hatta atas izin Pak Kapolres yang kita hormati, kami memohon maaf. semoga ini menjadi baik untuk kita semua," ujar Clanse.
Sebelumnya, Anggota Komisi III DPR Arteria Dahlan bersama ibunya terlibat adu mulut dengan seorang wanita. Wanita itu mengaku anak jenderal bintang tiga. Terlihat wanita itu memaki ibu Arteria. Tak kalah mengejutkannya lagi, wanita itu pulang dijemput mobil berpelat TNI Angkatan Darat.
Baca juga:
Anggiat Pasaribu Menyesal Marahi Ibunda Arteria: Kenapa Mulutku Bisa Gini
Pengacara Sebut Anggiat Pasaribu Emosi karena Sakit Gigi dan Kebelet ke Kamar Mandi
Anggiat Pasaribu Cabut Laporan Terkait Kasus Cekcok dengan Arteria Dahlan
Elite PDIP Nasihati Arteria Dahlan Agar Damai dengan Anggiat Pasaribu
Mediator Sebut Suami Anggiat Diperiksa & Ditahan Usai Istrinya Cekcok dengan Arteria
Danpuspom TNI Datangi Mapolresta Bandara Soekarno-Hatta