Dukung Gibran, Golkar Tidak Masalah Wakilnya Teguh Prakosa atau Achmad Purnomo
Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar mantap mendukung putra sulung Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka maju dalam Pilkada Kota Solo 2020. Dukungan tanpa syarat tersebut juga disampaikan secara resmi oleh DPD Partai Golkar Jawa Tengah beberapa waktu lalu.
Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar mantap mendukung putra sulung Presiden Joko Widodo, Gibran Rakabuming Raka maju dalam Pilkada Kota Solo 2020. Dukungan tanpa syarat tersebut juga disampaikan secara resmi oleh DPD Partai Golkar Jawa Tengah beberapa waktu lalu.
Sekretaris DPD Partai Golkar Kota Solo, Bandung Joko Suryono mengaku siap menjalankan apapun yang sudah diputuskan DPP Partai Golkar.
-
Kapan Partai Golkar memutuskan mengusung Gibran? Keputusan diambil dalam Rapimnas Golkar pada Sabtu (21/10).
-
Bagaimana Gibran disambut saat tiba di kantor Partai Golkar? Putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi) itu disambut Lodewijk dan Menpora Dito.
-
Siapa yang didampingi Gibran Rakabuming Raka saat mengunjungi warga Solo? Pada kunjungannya di Kampung Mutihan, Kelurahan Sondakan, Kecamatan Laweyan, Solo, Jawa Tengah, Gibran datang bersama Respati Ardi-Astrid Widayani.
-
Apa yang sebenarnya terjadi dengan Gibran Rakabuming Raka? Penelusuran Setelah dilakukan penelusuran, klaim Gibran Rakabuming Raka ditangkap polisi karena narkoba adalah tidak benar alias hoaks.
-
Mengapa Gibran Rakabuming Raka mempersilakan pihak yang menggugat Presiden Jokowi? Gibran mempersilakan saja pihak-pihak yang ingin menggugat ayah kandungnya tersebut."Iya, iya silakan," ujar Gibran saat ditemui di Warakas, Jakarta Utara, Selasa (16/1).
-
Bagaimana Golkar merespon wacana Ridwan Kamil maju di Pilkada Jakarta? Golkar merespons wacana Ridwan Kamil bersedia maju di Pilkada DKI Jakarta karena berasumsi eks Gubernur Jakarta Anies Baswedan tidak akan maju lagi sebagai calon gubernur. Saat itu, Anies merupakan capres yang berkontestasi di Pilpres 2024. Oleh karena itu, Golkar memberikan penugasan kepada Ridwan Kamil untuk maju di Jakarta dan Jawa Barat.
"Kalau DPD provinsi dan DPP sudah memerintahkan, ya harus kita laksanakan. Kita dukung (Gibran) tanpa syarat. Kami ini kan organisasi yang tata kelolanya vertikal," ujar Bandung, Rabu (17/6).
Bandung mengatakan, partainya di tataran DPD Kota Solo selama ini sudah melakukan penjaringan calon untuk maju di Pilkada. Namun pada akhirnya keputusan DPP Golkar memberikan dukungan kepada Gibran.
"Dulu kami sudah pernah melakukan penjaringan untuk calon. Tapi ternyata DPP sudah mendukung Gibran. Mereka tentu punya pertimbangan untuk mendukung Mas Gibran," katanya.
Bandung menegaskan, dukungan yang diberikan tersebut tanpa syarat. Termasuk posisi Wakil Wali Kota Solo, partainya tidak mengajukan calon. Pihaknya menyerahkannya kepada DPP PDIP.
"Untuk posisi wakil wali kota kami serahkan kepada DPP PDIP. Pak Teguh (Teguh Prakosa) atau Pak Pur (Achmad Purnomo) misalnya, kami tidak masalah. Syukur-syukur wakilnya dari Partai Golkar," pungkas dia.
Baca juga:
Bawaslu Solo Temukan Anggota PPS Langgar Protokol Covid-19 Saat Pelantikan
Bulan Depan, PDIP Umumkan Jagoan di Pilkada Medan dan Solo
Gerindra Soal Dukungan ke Gibran-Bobby: Rekomendasi Calon Kepala Daerah Keluar Juli
Partai Golkar: Kita Sudah Final 100 Persen Dukung Gibran dan Bobby
Rudy Siapkan Strategi Hadapi Pilkada Solo di Tengah Pandemi