Gibran Hadir di Acara Relawan Jokowi: Ini Silaturahmi, Doakan Saudara Kita di Cianjur
Gibran menyambut positif acara Nusantara Bersatu. Bukan soal jumlah peserta yang hadir memadati GBK. Namun esensi dari acaranya.
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka ada di tengah-tengah relawan Jokowi yang kumpul di acara Nusantara Bersatu di Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (26/11). Gibran takjub dengan relawan yang hadir memenuhi GBK.
"Ramai," kata Gibran.
-
Mengapa Gibran Rakabuming Raka mempersilakan pihak yang menggugat Presiden Jokowi? Gibran mempersilakan saja pihak-pihak yang ingin menggugat ayah kandungnya tersebut."Iya, iya silakan," ujar Gibran saat ditemui di Warakas, Jakarta Utara, Selasa (16/1).
-
Apa yang menjadi keunggulan utama Gibran Rakabuming Raka sebagai cawapres Prabowo Subianto menurut relawan? Relawan menyebut ragam keunggulan Gibran Rakabuming Raka sebagai cawapres Prabowo Subianto. Meski masih berusia muda, Gibran diklaim paham persoalan ekonomi, transisi perekonomian berbasis digital dan beberapa perubahan tren masa kini.
-
Apa yang sebenarnya terjadi dengan Gibran Rakabuming Raka? Penelusuran Setelah dilakukan penelusuran, klaim Gibran Rakabuming Raka ditangkap polisi karena narkoba adalah tidak benar alias hoaks.
-
Kapan pelantikan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden? Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI periode 2024-2029 pada 20 Oktober mendatang.
-
Kenapa Relawan Garuda Nusantara 08 menginginkan Gibran Rakabuming menjadi cawapres Prabowo? Sosok Gibran dianggap perlu untuk mewakili kaum milenial yang diperlukan di zaman modern ini.
-
Siapa yang mendampingi Gibran saat deklarasi Prabowo-Gibran? Kehadirkan Selvi Ananda, istri dari Gibran saat deklarasi Prabowo-Gibran sebagai Capres dan Cawapres di Gedung Indonesia Arena Gelora Bung Karno (GBK) Senayan, Jakarta Rabu, (25/10/23) menyita perhatian.
Gibran menyambut positif acara Nusantara Bersatu. Bukan soal jumlah peserta yang hadir memadati GBK. Namun esensi dari acaranya.
"Pokoknya silahturahmi, sekaligus mendoakan saudara saudara kita yang di Cianjur," ucap putra sulung Presiden Jokowi ini.
Menurut Gibran, acara hari ini menitikberatkan pada doa bersama untuk korban gempa bumi di Cianjur.
"Ya, yang penting kan itu," singkatnya.
Untuk diketahui, Presiden Joko Widodo terlihat hadir dalam acara relawannya yang tergabung dalam Nusantara Bersatu di kawasan Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, Sabtu (26/11).
Jokowi tiba di GBK pukul 08.16 WIB. Mantan Gubernur DKI Jakarta ini tampak mengenakan baju kemeja berlengan panjang warna putih dengan celana panjang warna hitam. Saat bertemu relawan, Jokowi langsung mengenakan jaket bomber berwarna merah putih.
Saat bertemu relawan, Jokowi langsung mengenakan jaket bomber berwarna merah putih. Jokowi kembali berinteraksi dengan warga saat berjalan ke panggung utama. Tak hanya itu, Jokowi melempar jaket merah yang dipakainya kepada masyarakat.
(mdk/noe)