Kapolri sebut BG pengalaman 2 kali jadi Kapolda, cocok jadi KaBin
Kapolri mengaku mendukung penuh keputusan Presiden tersebut.
Presiden Joko Widodo menunjuk Wakapolri Komjen Pol Budi Gunawan menjadi Kepala Badan Intelijen Negara (KaBIN), menggantikan Letjen Purn Sutiyoso. Kabar itu sudah didengar oleh Kapolri Jenderal Pol Tito Karnavian.
Mantan Kepala BNPT itu mengaku mendukung penuh keputusan Presiden tersebut.
"Tentunya kami mendukung mengenai keputusan tersebut," kata Jenderal Tito Karnavian, di Polda Jatim, Jumat (2/9).
Menurut dia, langkah yang dilakukan Presiden menunjuk Budi Gunawan menjadi Kepala BIN sudah tepat. Sebab, Budi Gunawan mempunyai pengalaman menjadi Kapolda.
"Beliau sudah dua kali pernah menjabat sebagai Kapolda, dan berpengalaman. Saya yakin beliau itu mampu mengemban amanah itu (KaBIN)," ucapnya.
"Polri siap melakukan kerjasama kapan pun dengan beliau (Komjen Pol Budi Gunawan," tandas dia.
-
Siapa Jenderal TNI yang pernah menjabat KSAD, Panglima ABRI, dan Menhan Indonesia dalam waktu yang bersamaan? Tokoh militer TNI-AD asal Jambi ini merupakan satu-satunya Jenderal yang menjabat KSAD, Panglima ABRI, dan Menhan Indonesia dalam waktu yang bersamaan. Edi Sudrajat, mungkin bagi banyak orang tidak mengetahui siapa sosok dibaliknya.
-
Kapan Ganjar Pranowo berencana untuk memberantas KKN di Indonesia? Maka, pidato saya begitu terpilih, saya kumpulkan ASN saya, bapak ibu, mulai hari ini tidak ada korupsi, mulai hari ini tidak ada gratifikasi. Mulai hari ini tidak ada jual beli jabatan. Mulai hari ini tidak ada sogok sogokan,” jelas dia.
-
Siapa yang kagum dengan kekuatan TNI? Gamal Abdul Nasser Adalah Sahabat Dekat Presiden Sukarno Keduanya menjadi pelopor gerakan Non Blok. Karena dekat, Nasser bicara terus terang pada Presiden Sukarno.
-
Siapa menantu Panglima TNI? Kini Jadi Menantu Panglima TNI, Intip Deretan Potret Cantik Natasya Regina Ini potret cantik Natasya Regina, menantu panglima TNI.
-
Di mana ledakan gudang amunisi TNI terjadi? Lokasi ledakan Gudang Amunisi Daerah (Gudmurad) Desa Ciangsana, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Sabtu (30/3) lalu menyisakan pertanyaan.
-
Siapa yang menjadi Panglima TNI saat Jenderal Surono berjuang bersama Barisan Keamanan Raktay (BKR)? Saat Indonesia merdeka, Surono dan kawan-kawannya bergabung dengan Barisan Keamanan Raktay (BKR) di Banyumas. Di sinilah Surono selalu mendampingi Soedirman yang kelak menjadi Panglima TNI.
Baca juga:
Budi Gunawan diusulkan KaBIN, Polri siapkan nama wakapolri
Kapolri sebut BG pengalaman 2 kali jadi Kapolda, cocok jadi KaBin
Karier Budi Gunawan, gagal jadi Kapolri, kini dicalonkan kepala BIN
Komjen Budi Gunawan dicalonkan jadi Kepala BIN, ini reaksi KPK
'Kalau sudah diajukan Presiden, ya BG pantas lah jadi Kepala BIN'