Kompetensi Bio Farma dalam Pengembangan Vaksin Diakui Dunia
Kualitas dan reputasi salah satu BUMN di Indonesia ini tentu membanggakan.
Bio Farma dipercaya Coalition for Epidemic Preparedness Innovations (CEPI) sebagai perusahaan farmasi yang kompeten di dunia dalam pengembangan vaksin Covid-19.
"Vaksin produksi Bio Farma telah digunakan di 150 negara dan (sebagai produsen) telah dipercaya berbagai organisasi dunia dalam pengembangan vaksin. Salah satunya adalah CEPI," kata Direktur Utama Bio Farma, Honesti Basyir dalam keterangan persnya, Kamis (16/10)
-
Apa yang menjadi tanda awal mula pandemi Covid-19 di Indonesia? Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia melaporkan kasus pertama virus Covid-19, menandai awal dari pandemi yang memengaruhi seluruh masyarakat.
-
Kapan virus corona ditemukan? Virus virus adalah sekelompok virus yang meliputi SARS-CoV (virus korona sindrom pernafasan akut parah), MERS-CoV (sindrom pernapasan Timur Tengah coronavirus) dan SARS-CoV-2, yang menyebabkan Covid-19.
-
Bagaimana virus Covid-19 pertama kali masuk ke Indonesia? Kasus ini terungkap setelah NT melakukan kontak dekat dengan warga negara Jepang yang juga positif Covid-19 saat diperiksa di Malaysia pada malam Valentine, 14 Februari 2020.
-
Kapan kasus Covid-19 pertama di Indonesia diumumkan? Presiden Jokowi mengumumkan hal ini pada 2 Maret 2020, sebagai kasus Covid-19 pertama di Indonesia.
-
Kapan peningkatan kasus Covid-19 terjadi di Jakarta? Adapun kasus positif Covid-19 pada 27 November sampai 3 Desember mengalami kenaikan sebanyak 30 persen dibanding pekan sebelumnya, yaitu pada 20-26 November.
-
Apa yang terjadi pada kasus Covid-19 di Jakarta menjelang Nataru? Kasus Covid-19 meningkat di Ibu Kota menjelang Natal 2023 dan Tahun Baru 2024.
Bio Farma akan memproduksi vaksin Covid-19 untuk CEPI dengan multi platform sebanyak 100 juta dosis per tahunnya, ditargetkan akan dimulai pada akhir Kuartal IV tahun 2021 atau Kuartal I tahun 2022.
Selain itu, Honesti Basyir menjelaskan Bio Farma juga dipercaya dalam pengembangan teknologi vaksin untuk kemandirian di negara-negara anggota Organisasi Kerjasama Islam (OKI).
Kualitas dan reputasi salah satu BUMN di Indonesia ini tentu membanggakan.
"Kami sangat bangga bisa disejajarkan dengan produsen vaksin lain di dunia," kata Honesti.
Tugas penting selanjutnya di masa depan, kerjasama Bio Farma dengan CEPI tidak hanya sebatas vaksin Covid-19 saja, melainkan pengembangan vaksin pandemi lainnya melalui berbagai teknologi terkini.
Baca juga:
Menristek Targetkan Vaksin Merah Putih Mulai Uji Klinis Tahap Satu Awal Tahun 2021
290 Ribu Warga Depok akan Disuntik Vaksin Covid-19 Tahap Awal
VIDEO: Alasan Vaksin Corona Hanya untuk Usia 18-59 Tahun
Kabar Vaksin Sinovac: Uji Klinis III Lancar, Januari 2021 Lapor BPOM
Dihentikan Sejak Awal September, Uji Coba Vaksin AstraZeneca di AS akan Dilanjutkan
Menkes Terawan Sebut Vaksin Covid-19 Sementara untuk Usia 18-59 Tahun