Nasib Irjen Ferdy Sambo Ditentukan Hari Ini
Sidang Komisi Etik Profesi Polri (KEPP) dipimpin Kepala Badan Intelijen dan Keamanan (Kabaintelkam) Polri, Irjen Ahmad Dhofiri.
Sidang Komisi Etik Profesi Polri (KEPP) dengan terperiksa Irjen Pol Ferdy Sambo digelar secara marathon.
Kadiv Humas Polri, Irjen Pol Dedi Prasetyo memastikan seluruh agenda persidangan akan dirampungkan hari ini termasuk di antaranya pembacaan putusan. Sebagaimana instruksi dari Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo.
-
Apa sanksi yang diterima Ferdy Sambo? Ferdy Sambo diganjar sanksi Pemecetan Tidak Dengan Hormat IPTDH).
-
Siapa Brigadir Jenderal Sahirdjan? Bapak Itu Brigadir Jenderal Sahirdjan, Guru Besar Akademi Militer!
-
Siapa yang memimpin Sidang Kode Etik Polri untuk Ferdy Sambo? Demikian hasil Sidang Kode Etik Polri yang dipimpin jenderal di bawah ini: As SDM Polri Irjen Wahyu Widada.
-
Siapa Fredy Pratama? "Enggak (Tidak pindah-pindah) saya yakinkan dia masih Thailand. Tapi di dalam hutan," kata Direktur Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri Brigjen Mukti Juharsa, Rabu (13/3).
-
Apa yang dilakukan Menhan Prabowo Subianto bersama Kasau Marsekal Fadjar Prasetyo? Prabowo duduk di kursi belakang pesawat F-16. Pilot membawanya terbang pada ketinggian 10.000 kaki.
-
Kenapa Prabowo Subianto dan Jenderal Dudung menggandeng tangan Jenderal Tri Sutrisno? Momen ini terjadi ketika ketiga jenderal tersebut sedang berjalan masuk ke dalam sebuah ruangan atau tempat digelarnya gala dinner seusai mengikuti rangkaian parade senja atau penurunan upacara bendera merah putih.
"Ya akan ditentukan hari ini juga, karena sesuai dengan perintah pak Kapolri semuanya berjalan secara paralel dan harus cepat," ujar Dedi di Mabes Polri, Kamis (25/8/2022).
Sidang Komisi Etik Profesi Polri (KEPP) dipimpin Kepala Badan Intelijen dan Keamanan (Kabaintelkam) Polri, Irjen Ahmad Dhofiri.
Sementara itu, anggota sidang komisi yakni Inspektur Pengawasan Umum (Irwasum) Polri Komjen Agung Budi Maryoto, Kadiv Propam Irjen Pol Syahardiantono dan Gubernur PTIK, dan Irjen Pol Rudolf.
Diketahui, sidang digelar secara tertutup. Awak media hanya diberikan kesempatan meliput pada saat pembukaan dan pembacaan vonis sidang.
Baca juga:
Ini Teknis Sidang Etik Ferdy Sambo Tersangka Pembunuhan Brigadir J
Satu Angkatan di Akpol, Ini Sosok Jenderal Bintang Dua Diperintah Jemput Ferdy Sambo
Potret Ferdy Sambo Hadiri Sidang Etik, Duduk di Kursi Pesakitan dengan Seragam Polri
Tangisan Ferdy Sambo di Mako Brimob, Terkejut Dijenguk Sosok Ini
Ini Kesimpulan Rapat Kapolri dan Komisi III DPR soal Ferdy Sambo
Isu Konsorsium 303, Jenderal ini Obrak Abrik Judi-Bongkar Suap Polisi Sampai Disantet
Polisi: Pengunduran Diri Ferdy Sambo Tak Berpengaruh ke Sidang Etik