Polsek Semarang Kebanjiran, 7 Tahanan Dievakuasi
Ketujuh tahanan tersebut dijemput dengan menggunakan truk polisi dengan pengawalan ketat. Banjir yang melanda polsek ini merupakan bagian dari banjir yang melanda kawasan Kota Lama Semarang.
Tujuh tahanan Polsek Semarang Utara diungsikan menyusul banjir yang melanda markas kepolisian tersebut. Wakasat Sabhara Polrestabes Semarang Kompol Yustunus mengatakan banjir menyebabkan fasilitas untuk para tahanan tersebut tidak bisa digunakan.
Menurut dia, banjir menggenangi markas Polsek Semarang Utara dengan ketinggian antara 50 hingga 70 cm. "Untuk sementara dievakuasi ke tahanan Polsek Gajahmungkur," katanya, dilansir Antara, Sabtu (6/2).
-
Di mana banjir terjadi di Semarang? Banjir terjadi di daerah Kaligawe dan sebagian Genuk.
-
Kapan banjir terjadi di Semarang? Curah hujan tinggi yang mengguyur Semarang pada Rabu (13/3) hingga Kamis dini hari menyebabkan sejumlah daerah dilanda banjir dan tanah longsor.
-
Kenapa banjir terjadi di Semarang? Curah hujan tinggi yang mengguyur Semarang pada Rabu (13/3) hingga Kamis dini hari menyebabkan sejumlah daerah dilanda banjir dan tanah longsor.
-
Dimana saja banjir terjadi di Semarang? Sejumlah wilayah yang terdampak banjir antara lain Jalan Kaligawe di Kelurahan Muktoharjo, Kelurahan Tambakrejo, Kelurahan Sambirejo, Kelurahan Krobokan, dan Kelurahan Kudu.
-
Bagaimana kondisi banjir di Semarang? Genangan banjir yang ada di Semarang cukup bervariasi antara 20 hingga 70 cm.
-
Apa saja yang terdampak akibat banjir di Semarang? Genangan banjir yang ada di Semarang cukup bervariasi antara 20 hingga 70 cm. Sejumlah wilayah yang terdampak banjir antara lain Jalan Kaligawe di Kelurahan Muktoharjo, Kelurahan Tambakrejo, Kelurahan Sambirejo, Kelurahan Krobokan, dan Kelurahan Kudu.
Ketujuh tahanan tersebut dijemput dengan menggunakan truk polisi dengan pengawalan ketat. Banjir yang melanda polsek ini merupakan bagian dari banjir yang melanda kawasan Kota Lama Semarang.
Hujan yang melanda Ibu Kota Jawa Tengah sejak Jumat (5/2) hingga Sabtu tersebut menyebabkan banjir di beberapa daerah di kota itu.
Baca juga:
Dua Desa Kecamatan Gunung Kaler Tangerang Terendam Banjir
Hujan Lebat, TPU Karet Bivak Tergenang
Sempat Terdampak Banjir, Bandara Ahmad Yani Kembali Beroperasi
BMKG Sebut Banjir di Semarang Akibat Hujan Ekstrem
Memanfaatkan Banjir untuk Bermain Wakeskate
Sampah di Sungai Sebabkan Banjir, Ini Alasan Warga Jatim Perlu Jadi Relawan Jogo Kali
Bendungan Katulampa Siaga 3, BPBD DKI Imbau Warga Bantaran Kali Waspadai Banjir