Sandiaga bertemu Gubernur Maluku terpilih, diskusi soal sembako dan tenaga kerja
Sandi menilai Murad sebagai sosok pemimpin yang tegas. Dia yakin Murad mampu membawa daerah yang dipimpinnya jadi lebih maju lagi. Berpasangan dengan Barnabas Orno, Murad Ismail merupakan mantan Komandan Korps Brimob Polri dan diusung tujuh parpol yaitu PAN, PPP, PKPI, PKB, Hanura, Gerindra, PDIP, dan Partai NasDem.
Dalam kunjungannya ke Maluku, bakal cawapres Sandiaga Salahuddin Uno berkesempatan bertemu Gubernur Maluku terpilih, Murad Ismail. Keduanya bertemu sebelum salat Jumat di Masjid Raya Alfatah, Kota Ambon, Jumat (7/9).
Sandiaga dan Murad mendiskusikan soal ekonomi. Dia berharap dengan kepemimpinan Murad, harga bahan sembako di Maluku bisa terus stabil.
-
Kenapa harga sembako di Pasar Belakang Kodim Brebes naik? Kenaikan harga ini diduga karena tingginya permintaan menjelang Natal dan tahun baru.
-
Dimana harga sembako masih terpantau tinggi? Harga sejumlah bahan pokok masih terpantau tinggi di beberapa daerah. Di Pasar Induk Rau, Serang, kondisi tersebut masih terjadi hingga Kamis (13/7) siang.
-
Mengapa Sunan Gresik menjual sembako dengan harga murah? Ia menjual barang dagangannya dengan harga murah untuk membantu masyarakat.
-
Siapa yang terdampak dengan naiknya harga kedelai di Purwakarta? Naiknya harga kedelai sejak awal November membuat produsen tahu menjerit Harga kedelai mengalami kenaikan sejak awal November lalu. Hal ini cukup berdampak kepada para produsen tahu yang memakai kedelai sebagai bahan baku utama.
-
Penghargaan apa yang diterima Denpasar dari Mendagri Tito? Wali Kota Denpasar, Bali, IGN Jaya Negara mendapat penghargaan Upakarya Wanua Nugraha dari Kementerian Dalam Negeri sebagai bentuk apresiasi terhadap dedikasi dan kerja kerasnya memimpin dan mengembangkan Denpasar menjadi pusat perkotaan berkelanjutan dan berkualitas.
-
Kenapa Ganjar Pranowo mengambil tindakan tegas terhadap pungli di SMKN 1 Sale? Ganjar menambahkan, tindakan tegas terhadap Kepala SMKN 1 Sale itu merupakan langkah agar di kemudian hari kejadian serupa tidak terulang di sekolah lain.
"Kami mendiskusikan banyak hal. Tapi intinya saya berharap Ambon akan lebih baik dipimpin oleh Pak Murad dengan mengedepankan penyerapan tenaga kerja dan fokus stabilitas harga-harga kebutuhan pokok," jelasnya melalui siaran pers yang diterima merdeka.com.
Sandi menilai Murad sebagai sosok pemimpin yang tegas. Dia yakin Murad mampu membawa daerah yang dipimpinnya jadi lebih maju lagi. Berpasangan dengan Barnabas Orno, Murad Ismail merupakan mantan Komandan Korps Brimob Polri dan diusung tujuh parpol yaitu PAN, PPP, PKPI, PKB, Hanura, Gerindra, PDIP, dan Partai NasDem.
Sandiaga melakukan kunjungan ke Maluku hanya sehari. Pada Jumat sore ia kembali bertolak ke Jakarta. Di Kabupaten Maluku Tengah, dia juga bertemu dengan para pedagang pasar dan sempat melakukan dialog.
Baca juga:
Di Maluku, Sandiaga bicara soal tenaga kerja dan UMKM
Kunjungan ke Ambon, Sandiaga bertemu tokoh gereja Protestan
Berkunjung ke Pasar Tulehu, Sandiaga janji berdayakan ekonomi emak-emak pedagang ikan
PSI: Kalau Sandi rupiahkan USD 1.000, itu kecil untuk kelas konglomerat
Sandiaga Uno ingatkan relawan tak boleh jadi 'Juniper'
3 Cara Sandiaga Uno ikut bantu pemerintahan Jokowi agar rupiah tak loyo