Secapa TNI AD Klaster Baru, Emil & Panglima Tes Massal Puluhan Sekolah Vertikal
Katanya, di Jawa Barat penuh dengan institusi pendidikan vertikal yang tak dikelola oleh kota dan provinsi namun dari pusat. Hal ini, diduga salah satu faktor meningkatkan angka pasien positif Corona.
Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil meminta maaf akan adanya klaster baru Virus Corona atau Covid-19, di Secapa AD Kota Bandung, yang mencapai ribuan orang. Kendati demikian, ia meminta agar masyarakat tak perlu khawatir.
"Kami mohon maaf jika kejadian ini menjadi sumber dari lonjakan yang luar biasa," katanya di Gedung Pakuan, Bandung, Jawa Barat, Jumat (10/7).
-
Apa yang dikatakan oleh Ridwan Kamil saat maju di Pilkada Jakarta? Calon pesaing Anies, Ridwan Kamil tak kalah kuat. Ridwan Kamil mendapatkan lampu hijau dari partai koalisi Prabowo-Gibran untuk maju Pilkada Jakarta. Partai-partai yang menyatakan kesiapan mengusung Ridwan Kamil itu adalah Gerindra, PAN dan Golkar. Bahkan, Gerindra sudah terang-terangan menginginkan kadernya menjadi calon wakil gubernur untuk mendampingi Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta 2024."Secara alami secara manusiawi, kami ingin wakil kami ada di wakil gubernur," kata Habibburokhman kepada wartawan.
-
Kenapa Ridwan Kamil memberikan anggaran untuk RW di Jakarta? Usulannya tersebut agar warga dapat meningkatkan kesadaran dan kepedulian di wilayahnya masing-masing. "Masa Bandung bisa, Jakarta nggak? Apa yang terjadi? RW-RW warganya ikut mikirin mendesain sendiri wilayahnya. Coba bayangkan," jelasnya.
-
Kapan Ridwan Kamil menyelesaikan kuliahnya? Selanjutnya adalah potret Ridwan Kamil saat menyelesaikan Sarjana S-1 Teknik Arsitektur Institut Teknologi Bandung pada tahun 1995.
-
Apa yang dikatakan Ridwan Kamil terkait Ketua Tim Sukses? Sebelumnya, bakal calon gubernur (cagub) Jakarta Ridwan Kamil (RK) akan mengumumkan ketua Tim Sukses (Timses) Pemenangan RIDO alias Ridwan-Suswono dalam waktu dekat. Hal ini disampaikan Ridwan Kamil usai melakukan pertemuan dengan Wakil Presiden (Wapres) ke-10 dan 12 RI Jusuf Kalla (JK) di kediaman Jalan Brawijaya Raya, Jakarta Selatan, Kamis (5/9/2024)."(Ketua timses) sehari dua hari pasti saya kabari," kata RK kepada wartawan di Jakarta.
-
Siapa saja yang menginginkan Ridwan Kamil maju di Pilkada Jakarta? Partai KIM begitu ngotot memboyong Ridwan Kamil di Jakarta. Namun, Golkar tampaknya belum satu suara dengan Gerindra, PAN dan Demokrat soal langkah politik untuk Ridwan Kamil itu. Golkar 'si pemilik' Ridwan Kamil masih menimbang penugasan di Pilkada Jakarta atau Jawa Barat.
-
Bagaimana Golkar merespon wacana Ridwan Kamil maju di Pilkada Jakarta? Golkar merespons wacana Ridwan Kamil bersedia maju di Pilkada DKI Jakarta karena berasumsi eks Gubernur Jakarta Anies Baswedan tidak akan maju lagi sebagai calon gubernur. Saat itu, Anies merupakan capres yang berkontestasi di Pilpres 2024. Oleh karena itu, Golkar memberikan penugasan kepada Ridwan Kamil untuk maju di Jakarta dan Jawa Barat.
Katanya, di Jawa Barat penuh dengan institusi pendidikan vertikal yang tak dikelola oleh kota dan provinsi namun dari pusat. Hal ini, diduga salah satu faktor meningkatkan angka pasien positif Corona.
"Di mana murid-muridnya siswa-siswanya itu datang dari seluruh Indonesia. Nah, maka dalam situasi Covid ini kedatangan seluruh siswa-siswa dari seluruh Indonesia di institusi vertikal sering kali harus diwaspadai lebih mendalam. Oleh karena itu, kami mohon maaf ya jika kejadian ini memang menjadi apa sumber dari lonjakan yang luar biasa," katanya.
Atas hal ini, Kamis menegaskan pihaknya bersama Gugus Tugas Bandung wajib periksa lingkungan masing-masing.
"Saya sarankan kawasan di Hegarmanah dan sekitarnya dilakukan PSBM secara ketat, yaitu pembatasan sosial berskala mikro. Jadi jalan-jalan masuk akan ditutup yang boleh masuk hanya penghuni yang sekunder, itu saya titip ke pak wali, 14 hari ditutup dulu untuk memastikan tak ada kebocoran. Lalu kesepakatan dengan Panglima TNI bahwa pengelolaan pandemi klaster di sana akan dikelola secara mandiri oleh TNI AD sehingga kita hanya mengerjakan di perimeter di luar kompleks ya, tracing kepada keluarganya tracing kepada kontak di luar kompleks itu tanggung jawab Gugus Tugas dan provinsi. Saya sudah lapor ke Panglima TNI juga saya lapor ke Pak Doni Monardo sudah disepakati bahwa puluhan sekolah-sekolah vertikal itu akan dites massal untuk memastikan kepastian bahwa hal-hal seperti ini tak terulang lagi," bebernya.
"Pariwisata juga sama. Nah sekarang masuk ke sekolah berasrama kira-kira begitu. Nah, mudah-mudahan ini menjadi informasi dan kita doakan Jabar menjadi terkendali," pungkasnya.
Baca juga:
Wagub Jabar Sebut Area Secapa AD Bandung akan Disemprot Disinfektan Setiap Hari
Secapa TNI AD Jadi Klaster Baru Covid-19, DPR Minta Kasad Cari Cara Cegah Penyebaran
Ridwan Kamil Sebut Klaster Baru Covid-19 di Secapa TNI AD Mayoritas OTG
Cegah Penyebaran Covid-19, Kawasan di Sekitar Secapa AD Bandung akan Ditutup
Secapa TNI AD Klaster Baru Covid-19, DPR Usul Sekolah Berasrama Rutin Dicek
Kasus Covid-19 Meningkat, Ketua MPR Minta Pemerintah Perketat Kembali PSBB
Luhut Sebut Pandemi Buat Dunia Lebih Perhatikan Kesehatan dan Pemulihan Ekonomi