Sejumlah Daerah di Indonesia Berpotensi Diguyur Hujan Lebat
Sementara wilayah yang berpotensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang adalah DKI Jakarta, Nusa Tenggara Timur, Sulawesi Selatan, dan Papua Barat
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan hujan lebat berpotensi terjadi di sejumlah daerah di Indonesia. Bahkan hujan yang mengguyur disertai kilat/petir dan angin kencang.
Adapun daerah yang berpotensi diguyur hujan yakni Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau, Kepulauan Riau, Bengkulu, Jambi, Sumatera Selatan, Kepulauan Bangka Belitung, Lampung, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, Yogyakarta. Demikian dikutip dari Antara, Senin (22/11).
-
Mengapa BMKG mengimbau pemudik untuk waspada terhadap cuaca ekstrem? Pada masa musim pancaroba, hujan masih berpotensi terjadi dengan intensitas ringan hingga sedang yang kadang disertai petir. Waktu terjadinya hujan di wilayah pesisir selatan Jateng cenderung pada malam hari sedangkan wilayah yang lebih ke utara atau jauh dari pesisir cenderung pada siang hingga sore hari,” Teguh mengatakan, beberapa hal yang perlu diwaspadai pada masa peralihan musim antara lain hujan lebat dengan durasi singkat, petir, dan angin kencang atau kombinasi dari ketiga hal tersebut seperti hujan lebat disertai petir, hujan lebat disertai angin kencang, serta hujan lebat disertai petir dan angin kencang.
-
Kapan BMKG mengimbau pemudik untuk mewaspadai cuaca ekstrem di Jateng? Pada Minggu (7/4), Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengimbau pemudik khususnya yang mengendarai sepeda motor agar mewadahi potensi cuaca ekstrem dengan intensitas sedang-lebat yang disertai petir dan angin kencang di sejumlah wilayag Jateng.
-
Dimana BMKG memprakirakan cuaca cerah? Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di Jakarta dan Kepulauan Seribu cerah dan cerah berawan pada Sabtu (30/9).
-
Kapan musim hujan dimulai? Musim hujan telah tiba. Selain membawa kebahagiaan dan kesegaran, musim hujan juga membawa berbagai penyakit, salah satunya adalah flu.
-
Kapan Curug Bibijilan buka? Curug Bibijilan buka setiap hari mulai pukul 08.00 – 16.00 WIB.
-
Siapa Briptu Mustakim? Briptu Mustakim adalah seorang polisi yang berhasil menarik perhatian banyak orang berkat penampilannya yang menawan. Banyak yang berkata bahwa ia mirip dengan beberapa aktor ternama seperti Ali Syakieb dan Herjunot Ali.
Cuaca serupa diprakirakan terjadi di Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat, Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, Kalimantan Utara, Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan, Sulawesi Utara, Gorontalo, Sulawesi Tengah, Sulawesi Barat, Sulawesi Tenggara, Maluku Utara, Maluku, dan Papua.
Sementara wilayah yang berpotensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang adalah DKI Jakarta, Nusa Tenggara Timur, Sulawesi Selatan, dan Papua Barat
BMKG juga memberikan peringatan gelombang tinggi 2,5-4 meter di wilayah Selat Sunda bagian Selatan, Perairan Selatan Banten, Perairan Selatan Jawa Barat, Samudra Hindia Barat Kepulauan Enggano hingga Lampung, dan Samudra Hindia Selatan Banten hingga Jawa Barat.
Masyarakat yang tinggal di sekitar pesisir dan bidang pelayaran diimbau untuk memperhatikan peringatan gelombang laut tersebut.
Baca juga:
BMKG Susun Rencana Aksi Nasional Adaptasi dan Mitigasi Perubahan Iklim
Kepala BMKG: Indonesia Sangat Rentan Terdampak Perubahan Iklim
Fenomena Water Spout di Perairan Buleleng Bali Jadi Tontonan Warga
BMKG Prediksi Hujan Lebat, 8 Kecamatan di NTT Berstatus Waspada Banjir
Jakarta Diperkirakan Diguyur Hujan sejak Siang hingga Malam Hari
Analisa BMKG Soal Dugaan Kebakaran Kilang Pertamina di Cilacap Akibat Petir