Status Gunung Agung awas, 520.000 masker dibagikan ke pengungsi
Jumlah terabut bisa dikatakan cukup aman jika dilihat perbandingan jumlah pengungsi yang sudah mencapai 42 ribu lebih dan ratusan relawan.
Ratusan relawan dan ribuan pengungsi hingga saat ini masih terus bergerak sejak ditetapkannya setatus awas Gunungapi Agung di Karangase Bali.
Dalam kondisi setatus awas gunung agung, ditegaskan Nyoman Wenten Kepala Dinas Sosial Provinsi Bali, hanya tersedia stok masker 520.000.
Jumlah terabut bisa dikatakan cukup aman jika dilihat perbandingan jumlah pengungsi yang sudah mencapai 42 ribu lebih dan ratusan relawan.
Selain itu kata dia stok beras di nilai cukup aman dengan stok 27 ton.
"Asumsinya pengungsi yang ada untuk kebutuhan beras 10 ton perhari, minyak goreng 2,1 ton perhari, gula pasir 1,4 ton perhari. Jika terjadi erupsi serta hujan abu, kebutuhan masker paling diutamakan,"sebutnya.
Lanjutnya, kebutuhan lainnya untuk stok selimut 24.310, Matras 11.940, Kompor berserta gas 20 unit, tangki air beserta peralatan 60 unit dan sudah mulai didistribusikan.
"Pemerintah daerah juga sudah memerintah bantuan ke negara China 100 ton beras dalam bentuk CSR," sebutnya.
Baca juga:
Pura Besakih zona rawan Gunung Agung, PHDI minta warga tak gelar upacara
Tinjau korban erupsi Gunung Agung, Jokowi akan serahkan bantuan total Rp 7,1 miliar
Status awas Gunung Agung, Kantor Kejari Karangasem ikut mengungsi
XL sebut jaringan di sekitar Gunung Agung tak mengalami gangguan
Pemerintah siapkan penampungan ternak terdampak erupsi Gunung Agung
-
Kapan Gunung Semeru erupsi? "Terjadi erupsi Gunung Semeru pada hari Senin, 6 Mei 2024 pukul 05.43 WIB dengan tinggi kolom letusan teramati sekitar 700 meter di atas puncak atau sekitar 4.376 mdpl," kata Petugas Pos Pengamatan Gunung Semeru Mukdas Sofian, Senin (6/5).
-
Di mana letak Gunung Semeru yang mengalami erupsi? Gunung Semeru yang berada di perbatasan Kabupaten Lumajang dengan Malang, Jawa Timur mengalami erupsi dengan tinggi letusan teramati 600 meter di atas puncak atau 4.276 meter di atas permukaan laut (mdpl) pada Rabu.
-
Kapan Gunung Tangkuban Perahu dikabarkan erupsi? Beredar sebuah video di media sosial Facebook yang mengandung narasi bahwa Gunung Tangkuban Perahu yang berada di Bandung, Jawa Barat, mengalami erupsi pada tanggal 11 Juni 2024 lalu.
-
Kenapa Gunung Agung di Bali dikeramatkan? Gunung Agung merupakan gunung yang dikeramatkan warga Bali, karena ada banyak pantangan yang harus dipatuhi ketika akan mendaki.
-
Dimana letak Gunung Agung, gunung tertinggi di Bali? Gunung Agung yang terletak di Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem ini memiliki ketinggian 3.031 mdpl.
-
Bagaimana bukti bahwa Gunung Tangkuban Perahu mengalami erupsi? PenelusuranCek Fakta merdeka.com melakukan penelusuran melalui Google Image dan menemukan bahwa video yang beredar merupakan video yang diunggah oleh akun Youtube Imam Budiman pada tanggal 27 Juli 2019.