Terlibat pembakaran lahan, direktur perusahaan di Jambi jadi tersangka
Direktur Tindak Pidana Tertentu (Dirtipiter) Bareskrim Mabes Polri, Brigjen Pol Muhammad Fadil Imran mengungkapkan, tersangka diduga sengaja membakar lahan milik perusahaannya seluas 5.500 hektar di Jambi beberapa waktu lalu.
Direktur salah satu perusahaan di Jambi berinisial MY ditetapkan sebagai tersangka dalam kasus kebakaran hutan dan lahan (karhutla). Polisi masih melakukan penyelidikan terkait kasus yang sama di daerah lain.
Direktur Tindak Pidana Tertentu (Dirtipiter) Bareskrim Mabes Polri, Brigjen Pol Muhammad Fadil Imran mengungkapkan, tersangka diduga sengaja membakar lahan milik perusahaannya seluas 5.500 hektar di Jambi beberapa waktu lalu. Tersangka sudah ditahan untuk kepentingan penyidikan.
-
Kenapa Hutan Punti Kayu penting bagi Kota Palembang? Hutan merupakan sebuah kawasan yang luas dengan berbagai macam pepohonan yang hijau serta menjadi tempat tinggal para satwa, tumbuhan, dan lain sebagainya. Lebih dari itu, hutan juga menjadi ekosistem yang cukup penting di muka bumi. Hutan letaknya tak selalu jauh dari kehidupan manusia atau perkotaan. Banyak dijumpai hutan-hutan berada di tengah hiruk pikuk perkotaan yang berfungsi sebagai paru-paru kota sekaligus tempat rekreasi.
-
Apa yang menjadi daya tarik utama dari Hutan Punti Kayu, Palembang? Mengutip ANTARA, para pengunjung bisa menikmati liburan dengan suasana hutan dengan balutan pohon pinus yang rindang dan tinggi menjulang.
-
Kenapa kebakaran hutan sering terjadi di musim kemarau, terutama di Sumatera dan Kalimantan? Kebakaran hutan menjadi fenomena yang tidak bisa dihindari ketika musim kemarau datang, terutama di pulau Sumatra dan Kalimantan. Bahkan sampai menimbulkan bencana kabut asap yang bisa sampai ke negara lain.
-
Apa pasal yang menjerat pelaku pembunuhan siswi di Palembang? Para pelaku terjerat pasal penganiayaan dan pencabulan anak yakni pasal 76 C dan Pasal 80 ayat 3 UU No. 35 Tahun 2014 Tentang Perlindungan Anak dengan ancaman hukuman maksimal 15 tahun penjara dan denda Rp3 miliar.
-
Apa itu pindang tulang iga sapi khas Palembang? Pindang tulang iga sapi dapat menjadi menu alternatif dalam acara makan Anda bersama keluarga.
-
Apa yang ditemukan di Kalimantan? Sisa-sisa kuno bagian bumi yang telah lama hilang ditemukan di Kalimantan. Penemuan lempeng Bumi yang diyakini berusia 120 juta tahun.
"MY tersangka dari perusahaan inisial PG di Jambi seluas 5.500 hektar. MY kami tahan. Dia direktur (perusahaan) perkebunan," ungkap Muhammad di Palembang, Rabu (1/8).
Dia mengatakan, pihaknya akan menindak tegas bagi pelaku karhutla. Jika perusahaan, pihaknya tak segan merekomendasikan kepada pemerintah untuk mencabut izin operasional perusahaan.
"Prinsipnya kita tegas, tak pandang bulu baik korporasi atau perorangan. Tapi penyelidikan kita hati-hati, cukup bukti, kita berusaha seobjektif mungkin," ujarnya.
Hanya saja, kata dia, petugas di lapangan kesulitan mengungkap kasus karhutla karena pelakunya keburu kabur setelah tim datang ke lokasi. Oleh karena itu, Mabes Polri menerjunkan 20 penyidik ke lokasi kebakaran untuk penyelidikan.
"Baik Aceh, Riau dan Sumsel, karena antisipasi asap jelang Asian Games. Tim bersinergi baik BNPB, TNI, elemen masyarakat dan pemerhati lingkungan termasuk pemilik lahan," ujarnya.
Baca juga:
Bantu padamkan api di Sumsel, 2 SSK Brimob Jambi dan Bengkulu dikerahkan
Cegah asap karhutla saat Asian Games, hujan buatan disiapkan di Sumsel
Meski sudah dibantu hujan, kebakaran hutan di Tobasa belum padam
Hutan di Balige terbakar, BMKG pantau 3 titik panas Puluhan hektare hutan di kawasan
Kapolda Sumsel sinyalir karhutla terjadi akibat kelalaian perusahaan
Polisi tangkap dua terduga pembakar lahan di Sumsel