VIDEO: Mahfud MD Ogah Disebut Kecolongan Atas Insiden Bom di Medan
Menurutnya teroris memang selalu nyolong dalam setiap aksinya.
Ledakan bom bunuh diri terjadi di lingkungan Polrestabes Medan. Menkopolhukam Mahfud MD membantah pihak kepolisian kecolongan. Menurutnya teroris memang selalu nyolong dalam setiap aksinya.
Mahfud meminta pelaku dan jaringan bom bunuh diri di Polrestabes Medan segera ditindak. Sampai saat ini pemerintah terus melakukan pencegahan teror melalui intelijen.
-
Apa yang diklaim oleh video yang beredar? "PRESIDEN JOKOWI DAN SIGIT RESMI COPOT POLDA JABAR AKIBAT BATALKAN SIDANG PEGI" tulis akun @AKTUAL dalam keterangan video.
-
Kapan video gladi bersih TNI direkam? Unggahan tersebut ternyata merupakan rekaman yang diambil saat gladi bersih perayaan HUT TNI ke-78 pada 3 Oktober 2023 lalu.
-
Di mana video gladi bersih TNI direkam? Dalam sejumlah video yang beredar di media sosial, tampak para warga dan pengendara mengabadikan momen saat sejumlah kendaraan tempur milik TNI melewati jalanan ibu kota.
-
Bagaimana cara Cek Fakta Merdeka.com mengidentifikasi video tersebut? Penelusuran Cek Fakta Merdeka.com melakukan penelusuran dengan mengunggah tangkapan layar seorang pria yang diklaim sebagai Gibran Rakabuming Raka sedang mengumandangkan takbir ke bayi ke situs Yandex.
-
Kapan video wawancara tersebut direkam? Penelusuran Setelah dilakukan penelusuran, ditemukan video serupa yang diunggah akun YouTube Najwa Shihab berjudul "Luhut: Banyak Orang Kumpul-Kumpul karena Birahi Kekuasaan (Part 2) | Mata Najwa," pada 24 September 2020 silam.
-
Apa yang diklaim terjadi di video yang beredar? Beredar video yang mengeklaim aparat kepolisian melakuan penggeledahan atas rumah menantu Presiden Joko Widodo, Bobby Nasution.
Baca juga:
Ledakan Bom Bunuh Diri di Medan, Pemprov Bali Pastikan Tak Ganggu Pariwisata
Densus 88 Pasang Garis Polisi dan Geledah Kontrakan Pelaku Bom Bunuh Diri di Medan
Bom Polrestabes Medan, Pengemudi Ojol Tak Masalah Sulit Masuk Kantor Polisi
Pengemudi Ojek Online Khawatir Sulit Bekerja Pasca Kasus Bom Bunuh Diri di Medan
Bom Bunuh Diri di Medan, Menag Sebut Program Deradikalisasi Tetap Dilanjutkan
VIDEO: Bomber di Polrestabes Medan Nyamar Pakai Jaket Ojek Online