Video pengerjaan mega proyek MRT di 'perut' ibu kota
Mega proyek ini diyakini bisa menjadi solusi mengurai kemacetan Jakarta.
Kehadiran Mass Rapid Transit (MRT) sangat dinantikan khususnya oleh warga Ibu Kota. Mega proyek bernilai US$ 1,5 milliar ini diyakini bisa menjadi solusi mengurai kemacetan Jakarta yang kian memprihatinkan.
Rencananya, MRT tahap I ini akan mulai beroperasi pada awal 2019 mendatang. Seperti apa transportasi MRT Jakarta nantinya?
Yuk tonton videonya.