Wapres JK Ingatkan Pemerintah Telah Beri Perhatian Khusus untuk Papua
Politikus Golkar itu menjelaskan, pemerintah telah berusaha untuk membangun Papua dengan wilayah lain. Kemudian dia juga menuturkan Papua juga memiliki otonomi politik yang istimewa dibanding daerah lainnya. Salah satunya adalah, gubernur harus berasal asli dari Papua.
Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) meminta kepada publik agar tidak memandang sebelah mata terkait sikap Indonesia pada Papua dan Papua Barat. Dia menilai, pemerintah sudah memberikan perhatian besar kepada wilayah yang kini sedang terjadi insiden di Manokwari.
Dia menjelaskan, subsidi untuk wilayah tersebut diberikan lebih besar dari penghargaan yang diberikan PT Freeport. Dari sektor ekonomi juga banyak mengira bahwa Indonesia yang mengambil sumber daya alam (SDA).
-
Apa yang dilakukan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo di Papua? Pak Kapolri beliau jam 5 sudah berada di Papua, dengan Panglima TNI. Jadi beliau tidak bisa hadir, karena beliau tidak bisa hadir tentunya kita tidak mengikutsertakan para pejabat lainnya. Sehingga murni kita adalah PP Polri pada acara hari ini ya.
-
Kenapa Ridwan Kamil menemui Jusuf Kalla? “Beliau kan orang pintar ya dan penuh dengan pengalaman, arif, bijaksana. Sehingga saya perlu mendapatkan arahan, wejangannya dari beliau,” sambungnya.
-
Kapan Ujung Kulon Janggan buka? Ujung Kulon Janggan dibuka mulai pukul 07.00 hingga 18.00.
-
Kapan Wibowo Wirjodiprodjo meninggal? Di akhir hidupnya, Ari dan Ira Wibowo menceritakan bahwa sang ayah pergi dengan tenang, tanpa rasa sakit, dan dikelilingi oleh keluarga tercinta.
-
Apa yang ditemukan di Kalimantan? Sisa-sisa kuno bagian bumi yang telah lama hilang ditemukan di Kalimantan. Penemuan lempeng Bumi yang diyakini berusia 120 juta tahun.
-
Apa yang ditemukan di Kalimantan Utara? Lempeng tektonik berumur 120 juta tahun dengan ukuran seperempat dari Samudera Pasifik terungkap berada di Kalimantan Utara setelah sebagian besar bagian kerak Bumi masuk ke dalam lapisan dalam Bumi.
"Tapi untuk diketahui, semua penghasilan besar itu Freeport dan gas itu kurang lebih Rp 20 triliun pajak royaltinya. Tapi negara, pemerintah memberikan anggaran, pembangunan, subsider hampir Rp 100 triliun. Jadi Papua itu disubsidi habis," kata JK di Kantornya, Jalan Merdeka Utara, Selasa (20/8).
Politikus Golkar itu menjelaskan, pemerintah telah berusaha untuk membangun Papua dengan wilayah lain. Kemudian dia juga menuturkan Papua juga memiliki otonomi politik yang istimewa dibanding daerah lainnya. Salah satunya adalah, gubernur harus berasal asli dari Papua.
"Papua itu luar biasa otonominya. Tapi Gubernur di Papua tapi secara hukum, teman-teman Papua bisa gubernur di Jakarta, Jabar. Tapi orang Jakarta, Jabar dan lain-lain," tutup JK.
Baca juga:
Pesan Wapres JK untuk Ustaz Abdul Somad: Beri Khotbah Harus Adem
VIDEO: Tanggapan JK Soal Ceramah Ustad Abdul Shomad di Polisikan
Wapres JK Minta Kejadian di Malang dan Surabaya Picu Rusuh di Papua Diselesaikan
JK Mau Insiden Pengepungan Asrama Mahasiswa Papua Hingga Rusuh di Manokwari Diusut
JK: Mengubah Konstitusi Bukan Mustahil Selama Mukadimah Tak Diubah
Wapres Jusuf Kalla Resmikan Program Gerakan Nasional 1000 Startup
Wapres JK: Tiru China yang Efisien Lakukan Inovasi di Ekonomi Digital