Amien Rais Lihat Prabowo Miliki DNA Bung Karno, Bung Hatta dan Bung Tomo
Amien pun meluruskan saat Prabowo memukul-mukul podium kampanye di Yogyakarta beberapa waktu lalu. Menurutnya, sikap itu dilakukan Prabowo karena benar-benar ingin melindungi bangsa dan negara.
Anggota Dewan Pembina Prabowo-Sandi, Amien Rais menilai, pemimpin sejati harus bisa marah. Hal itu diucapkannya saat menghadiri kampanye akbar Capres Prabowo Subianto di Stadion Sriwedari, Solo, Jawa Tengah, Rabu (10/4).
"Pemimpin sejati itu harus bisa marah. Kalau pemimpin cuma plonga-plongo, cuma ndak-nduk, aku 4,5 tahun di onek-onekke, aku sabar, ning saiki lawan," sindir Amien Rais.
-
Kenapa Prabowo Subianto begitu rileks menghadapi debat capres? "Beliau sangat rileks, sangat santai menghadapi debat ini, karena kan memang materinya beliau pasti sangat mengetahui dan menguasai ya," Habiburokhman menandasi.
-
Siapa yang bertemu dengan Prabowo dan Anies Baswedan? Susi Pudjiastuti mencuri perhatian publik setelah melakukan pertemuan dengan Prabowo dan Anies Baswedan.
-
Siapa yang ditawari menjadi Cawapres Prabowo? Demi Indonesia Gemoy, Ini Jawaban Lucu Cipung Ditawari Jadi Cawapres Prabowo Belakangan, dunia maya tanah air dihebohkan oleh kabar kocak yang menjadikan Rayyanza Malik Ahmad alias Cipung sebagai sosok Calon Wakil Presiden (Cawapres) dalam Pemilihan Umum 2024.
-
Siapa yang bertemu dengan Prabowo Subianto? Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep menemui Ketum Gerindra Prabowo Subianto.
-
Apa yang diusung Prabowo Subianto dalam acara tersebut? Ketua Umum Pilar 08, Kanisius Karyadi, mengatakan bahwa kegiatan yang diikuti oleh 70 ribu lebih peserta ini merupakan bentuk dukungan terhadap Prabowo Subianto dalam menjaga dan merawat Persatuan Indonesia, sejalan dengan Sila ke-3 Pancasila.
-
Apa yang terjadi saat Pramono Anung dan Puan Maharani bertemu dengan Prabowo Subianto? Ketua DPR RI sekaligus Ketua DPP PDIP Puan Maharani, terekam dalam kamera saat dirinya menarik bakal calon gubernur Jakarta Pramono Anung ke hadapan presiden terpilih Prabowo Subianto.
Menurut petinggi Partai Amanat Nasional (PAN) itu Prabowo memiliki tiga DNA campuran tokoh bangsa yang hebat.
"DNA Bung Karno, Bung Hatta, dan Bung Tomo. Tiga DNA 'bung' ini ada dalam diri Pak Prabowo," ujarnya.
Amien pun meluruskan saat Prabowo memukul-mukul podium kampanye di Yogyakarta beberapa waktu lalu. Menurutnya, sikap itu dilakukan Prabowo karena benar-benar ingin melindungi bangsa dan negara.
"Pak Prabowo marah karena melindungi rakyat bangsa dan negara. Tidak urusan. dibuka lagi youtube itu. Beliau mengatakan adik-adikku anggota TNI Polri pegang sumpah prajurit, pegang sapta marga, pegang tribrata. Untuk melindungi rakyat Indonesia," pungkas Amien.
Baca juga:
TKN Serahkan ke Masyarakat soal Prabowo Gebrak Podium saat Kampanye
Sore Ini, Prabowo Subianto Umumkan 80 Nama Bakal Calon Menteri
Habiburokhman: Saya Haqqul Yaqin Undecided Voters Pilih Prabowo-Sandi
Prabowo Gebrak Podium Pidato Dinilai Alamiah, Kalau Selfie Orang Jadi Enggak Tertarik
Lagi, Bendera Partai Golkar Berkibar Saat Kampanye Prabowo di Solo
Puluhan Ribu Pendukung Prabowo Salat Zuhur Berjemaah di Stadion Sriwedari
Jelang Kampanye Prabowo, Simpatisan Mulai Padati Stadion Sriwedari Solo