Anies Baswedan Dicap Pengkhianat Oleh Demokrat
Anies Baswedan mendapat cap pengkhianat oleh Partai Demokrat. Hal ini usai dirinya lebih memilih Muhaimin Iskandar sebagai bacawapres.
Anies Baswedan mendapat cap pengkhianat oleh Partai Demokrat. Hal ini usai dirinya lebih memilih Muhaimin Iskandar sebagai bacawapres.
Partai NasDem membuat manuver politik menggandeng PKB untuk mengusung Anies Baswedan dan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar (Cak Imin) sebagai capres-cawapres.
Partai Demokrat dipaksa menerima duet oleh Anies-Cak Imin.
Demokrat menilai, Anies telah mengkhianati partainya buntut penunjukkan Cak Imin sebagai cawapres.
Demokrat menilai, Anies telah mengkhianati partainya buntut penunjukkan Cak Imin sebagai cawapres.
Jika melihat dinamika yang terjadi saat ini, secara otomatis Partai Demokrat akan hengkang dari Koalisi Perubahan untuk Perbaikan.
PDIP melihat Partai Demokrat merupakan partai penentu dalam konstelasi politik ke depan.
Partai Demokrat belum menentukan langkah politik usai merasa dikhianati mitra koalisi Partai NasDem dan bakal capres Anies Baswedan.
Politikus Demokrat Andi Arief, mendesak Bacapres Koalisi Perubahan Anies Baswedan untuk segera deklarasi Cawapresnya.
Demokrat meradang dengan sikap politik NasDem bersama Anies Baswedan. Surya Paloh dituding menetapkan sepihak Cawapres Anies Baswedan.
AHY akan menyampaikan sejumlah poin tentang pemenangan Partai Demokrat
Sebagai pendiri, Hengcky menegaskan tidak ada orang yang berani memecatnya.
AHY memberikan sinyal segera berkoalisi dengan partai lain menuju Pemilu 2024.
Apabila PPP ingin membuat poros baru, ada beberapa syarat yang dipatok Demokrat.