HUT ke-17 partai, elite Demokrat kumpul di rumah SBY
Dalam perayaan ini Demokrat tidak mengundang parpol koalisi yakni Gerindra, PKS dan PAN. Ketiganya akan diundang pada acara besar Demokrat berikutnya dengan diisi pidato pembukaan kampanye Pileg dan Pilpres 2019 pada tanggal 17 september nanti di Jakarta Teater, Jakarta Pusat.
Petinggi Partai Demokrat berkumpul di kediaman Ketua Umum Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) di Jl Mega Kuningan Timur VII, Jakarta Selatan, Minggu (9/9). Mereka berkumpul untuk merayakan HUT ke - 17 Partai Demokrat.
"Ya jadi hari ini Partai Demokrat merayakan ulang tahun ke 17 pada tanggal 9 September 2001 lalu resmi berdiri dan sekarang September 2018 memperingati ultah ke 17. Jadi memang acara ini dibuat sederhana di rumah ketum kami di Kuningan Timur," kata Ketua DPP bidang Advokasi dan Bantuan Hukum Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean di kediaman SBY.
-
Apa yang diusulkan oleh Partai Demokrat terkait penunjukan Gubernur Jakarta? Hal senada juga disampaikan Anggota Baleg Fraksi Demokrat Herman Khaeron. Dia mengatakan, pihaknya tetap mengusulkan agar Gubernur Jakarta dipilih secara langsung. "Kami berpandangan tetap, Pilgub DKI dipilih secara langsung. Bahkan wali kota juga sebaiknya dipilih langsung," kata Herman Khaeron.
-
Apa yang dilakukan Aira Yudhoyono bersama kakeknya, Susilo Bambang Yudhoyono? Mereka menikmati waktu bersama dengan penuh keasyikan, saling memperhatikan berbagai hal di sekitar mereka!
-
Kapan Partai Demokrat dideklarasikan? Selanjutnya pada tanggal 17 Oktober 2002 di Jakarta Hilton Convention Center (JHCC), Partai Demokrat dideklarasikan.
-
Apa yang diresmikan oleh Jokowi di Jakarta? Presiden Joko Widodo atau Jokowi meresmikan kantor tetap Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) Asia di Menara Mandiri 2, Jakarta, Jumat (10/11).
-
Apa jabatan Sudaryono di Partai Gerindra? Diketahui, sebelumnya Sudaryono merupakan asisten pribadi (aspri) Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto pada 2010 lalu. Tak hanya itu, Sudaryono merupakan Ketua DPD Gerindra Jawa Tengah.
-
Apa yang diusung Prabowo Subianto dalam acara tersebut? Ketua Umum Pilar 08, Kanisius Karyadi, mengatakan bahwa kegiatan yang diikuti oleh 70 ribu lebih peserta ini merupakan bentuk dukungan terhadap Prabowo Subianto dalam menjaga dan merawat Persatuan Indonesia, sejalan dengan Sila ke-3 Pancasila.
"Tidak ada acara-acara khusus dan perayaan yang besar, kita hanya mengadakan acara tumpengan yang akan dipimpin langsung oleh ketum kami," sambungnya.
Dia melanjutkan, acara akan dihadiri oleh pengurus harian Partai Demokrat dan juga para ketua DPD Demokrat di seluruh Indonesia.
"Bila ada yang berhalangan karena tugas tidak memaksakan untuk hadir, tapi apabila ada waktu kami minta untuk hadir. Jadi acara hari ini terbuka untuk kader demokrat di rumah ketum kami pak SBY," ucapnya.
Dalam perayaan ini Demokrat tidak mengundang parpol koalisi yakni Gerindra, PKS dan PAN. Ketiganya akan diundang pada acara besar Demokrat berikutnya dengan diisi pidato pembukaan kampanye Pileg dan Pilpres 2019 pada tanggal 17 september nanti di Jakarta Teater, Jakarta Pusat.
"Jadi nanti pak SBY akan menyampaikan pidato penutupnya di sana tanggal 17 nanti. Jadi di sini hanya acara tumpengan, makan, doa-doa bersama, tidak ada acara politiknya. Jadi nanti tanggal 17 ke depan baru rangkaian berikutnya sekaligus pidato Pak SBY dan pidato Mas AHY (Agus Harimurti Yudhoyono) sebagai komandan Kogasma memimpin tim pemenangan di Pileg nanti," tuturnya.
Pada acara tanggal 17 nanti, SBY akan berpidato menyampaikan secara umum bagi seluruh kader Demokrat untuk memenangkan Pileg dan juga memenangkan capres cawapres yang sudah resmi Demokrat dukung yakni Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno.
"Kemudian pidato pak SBY sendiri sebagai komandan kogasma atau tim pemenangan PD juga akan memotivasi agar 2019 nanti dan capres cawapres kita," jelas Ferdinand.
Baca juga:
Sekjen Gerindra malas komentari gubernur dari Demokrat membelot ke Jokowi
SBY absen, Prabowo klaim hasil rapat koalisi sesuai harapan Demokrat
Absen pertemuan ketum parpol Prabowo, SBY rapat persiapan HUT Demokrat
Ketum koalisi Prabowo kumpul di Kertanegara, SBY tak hadir
Ruhut Sitompul ingatkan Roy Suryo: Cepat, kembalikan barang Kemenpora!
Soal sanksi Lukas Enembe dukung Jokowi, Demokrat serahkan ke komisi pengawas
Tak ingin gaduh, Demokrat minta Roy Suryo kembalikan barang Kemenpora